Anda di halaman 1dari 27

Perencanaan proyek untuk

pengembangan program
kesehatan
Dr Yodi Mahendradhata, MSc, PhD
Definisi program kesehatan

Serangkaian tugas dan aktifitas yang


dikelola berdasar beberapa tujuan
khusus yang bermuara pada
pengendalian suatu (atau beberapa)
masalah kesehatan
Siklus hidup program kesehatan

Needs
assessment

Program Program
evaluation development

Program
implementation
Tahapan pengembangan program

Organizationally Professionally
Pilot Model Prototype
institutionalized institutionalized
Definisi proyek

Serangkaian upaya temporer


yang dilaksanakan untuk
menghasilkan produk, jasa atau
hasil yang unik
Tipologi proyek

Penelitian
Tinggi Penelitian dasar
Multicenter
Ketidakpastian

GFATM

Perayaan
Pernikahan
Rendah 17 Agustus

Rendah Kompleksitas Tinggi


Proyek yang berhasil?
Kualitas

Biaya Waktu

On time, on budget, high quality!


Proses Manajemen proyek

Monitoring &
Inisiasi Perencanaan Implementasi Penutupan
control
Metode LogFrame untuk
perencanaan proyek
kesehatan
Metode LogFrame
• Analisis situasi
• Matrix perencanaan
• Rencana kerja
Metode analisis situasi

• Analisis pemangku kepentingan


• Analisis masalah
• Analisis tujuan
Analisis pemangku kepentingan
Informasi Konsultasi Kemitraan Kontrol

Identifikasi
masalah

Perencanaan

Implementasi

Monitoring &
evaluasi
Analisis masalah

Bis sering kecelakaan


Analisis masalah

Bis sering kecelakaan

Kondisi bis buruk Sopir nekad Jalan buruk

Jam mengemudi
Bis sudah tua Bis kurang terawat Buta aturan lalu lintas
panjang
Analisis masalah Kemiskinan

Pengeluaran untuk
Hasil desa tidak terjual
berobat

Terlambat tiba di pasar Penumpang cidera

Bis sering kecelakaan

Kondisi bis buruk Sopir nekad Jalan buruk

Jam mengemudi
Bis sudah tua Bis kurang terawat Buta aturan lalu lintas
panjang
Peningkatan
Analisis tujuan kesejahteraan

Tidak ada pengeluaran


Hasil desa terjual
pengobatan cidera

Bis tiba di pasar tepat


Penumpang aman
waktu

Bis jarang kecelakaan

Kondisi bis baik Sopir hati-hati Kondisi jalan baik

Jam mengemudi Sopir paham aturan


Bis baru Perawatan rutin
dibatasi lalu intas
Peningkatan
Penetapan prioritas kesejahteraan

Tidak ada pengeluaran


Hasil desa terjual
pengobatan cidera

Bis tiba di pasar tepat


Penumpang aman
waktu

Bis jarang kecelakaan

Kondisi bis baik Sopir hati-hati


X
Kondisi jalan baik

Jam mengemudi Sopir paham aturan


Bis baru Perawatan rutin
dibatasi lalu intas
Goal

Purpose

Objective 1 Objective 2

Results 1.1. Results 1.2. Results 2.1. Results 2.2.

Activity 1.1.1. Activity 1.2.1. Activity 2.1.1. Activity 2.2.1.


Activity 1.1.2. Activity 1.2.2. Activity 2.1.2. Activity 2.2.2.
Activity 1.1.3. Activity 1.2.3. Activity 2.1.3. Activity 2.2.3.
…………………… …………………… …………………… ……………………
Matrix perencanaan
Indicators Data Assumptions
source

Goal:
Peningkatan kesejahteraan desa

Purpose:
Transportasi antara desa dan kota
aman dan nyaman
Objectives:
1. Kondisi bis membaik
2. Sopir lebih hati-hati

Results:
1.1. Armada bis diperbaharui
1.2. Perawatan rutin
1.3. Jam kerja dibatasi
1.4. Sopir paham atural lalu lintas
Activities:
1.1.1. Pengadaan bis baru
1.1.2. Renovasi bengkel bis
1.2.1. Analisis beban kerja
……………………..
Matrix perencanaan
Indicators Data Assumptions
source

Goal:
Peningkatan kesejahteraan desa

Purpose: Demand hasil desa


Transportasi antara desa dan kota tetap tinggi
aman dan nyaman
Objectives: Jalan dan jembatan
1. Kondisi bis membaik dalam kondisi baik
2. Sopir lebih hati-hati

Results: Kualitas bis baru baik,


1.1. Armada bis diperbaharui suplai suku cadang
1.2. Perawatan rutin terjaga
1.3. Jam kerja dibatasi
1.4. Sopir paham aturan lalu lintas
Activities:
1.1.1. Pengadaan bis baru
1.1.2. Renovasi bengkel bis
1.2.1. Analisis beban kerja
……………………..
Matrix perencanaan
Indicators Data Assumptions
source

Goal: Proporsi warga miskin <


Peningkatan kesejahteraan desa 10%
Purpose: “Zero bus accident” pada Demand hasil desa
Transportasi antara desa dan kota tahun 2015 tetap tinggi
aman dan nyaman
Objectives: • 100% bis dlm kondis Jalan dan jembatan
1. Kondisi bis membaik baik pada thn 2014 dalam kondisi baik
2. Sopir lebih hati-hati • 100% sopir memiliki
SIM pada thn 2014
Results: • 100% bis berusia < 5 Kualitas bis baru baik,
1.1. Armada bis diperbaharui tahun suplai suku cadang
1.2. Perawatan rutin • 100% bis menjalani terjaga
1.3. Jam kerja dibatasi perawatan rutin
1.4. Sopir paham aturan lalu lintas • ………
Activities:
1.1.1. Pengadaan bis baru
1.1.2. Renovasi bengkel bis
1.2.1. Analisis beban kerja
……………………..
Matrix perencanaan
Indicators Data Assumptions
source

Goal: Proporsi warga miskin < Biro


Peningkatan kesejahteraan desa 10% statistik
Purpose: “Zero bus accident” pada Data Demand hasil desa
Transportasi antara desa dan kota tahun 2015 kepolisian tetap tinggi
aman dan nyaman
Objectives: • 100% bis dlm kondis Laporan Jalan dan jembatan
1. Kondisi bis membaik baik pada thn 2014 proyek dalam kondisi baik
2. Sopir lebih hati-hati • 100% sopir memiliki
SIM pada thn 2014
Results: • 100% bis berusia < 5 Laporan Kualitas bis baru baik,
1.1. Armada bis diperbaharui tahun perusaha suplai suku cadang
1.2. Perawatan rutin • 100% bis menjalani an bis terjaga
1.3. Jam kerja dibatasi perawatan rutin
1.4. Sopir paham aturan lalu lintas • ………
Activities:
1.1.1. Pengadaan bis baru
1.1.2. Renovasi bengkel bis
1.2.1. Analisis beban kerja
……………………..
Matrix perencanaan
Indicators Data Assumptions
source

Goal: Proporsi warga miskin < Biro


Peningkatan kesejahteraan desa 10% statistik
Purpose: “Zero bus accident” pada Data Demand hasil desa
Transportasi antara desa dan kota tahun 2015 kepolisian tetap tinggi
aman dan nyaman
Objectives: • 100% bis dlm kondis Laporan Jalan dan jembatan
1. Kondisi bis membaik baik pada thn 2014 proyek dalam kondisi baik
2. Sopir lebih hati-hati • 100% sopir memiliki
SIM pada thn 2014
Results: • 100% bis berusia < 5 Laporan Kualitas bis baru baik,
1.1. Armada bis diperbaharui tahun perusaha suplai suku cadang
1.2. Perawatan rutin • 100% bis menjalani an bis terjaga
1.3. Jam kerja dibatasi perawatan rutin
1.4. Sopir paham aturan lalu lintas • ………
Activities:
1.1.1. Pengadaan bis baru
1.1.2. Renovasi bengkel bis
1.2.1. Analisis beban kerja
……………………..
Rencana kerja
Results area 2.1. Jam mengemudi dibatasi

Indicator Semua sopir mengemudi dibawah batas maksimal jam


mengemudi
Data source Laporan perusahaan bis

Activities Timeframe Person Funding Budget


(begin, responsible source estimate
complete) (Rp)
2.1.1. Analisis 1-30 Juni Konsultan Donor 10.000.000
beban kerja
2.1.2. Umpan balik 10 Juli Konsultan Donor 5.000.000
hasil
2.1.3. Loka karya 11-15 Juli Direksi Perusahaan 5.000.000
kebijakan bis
manajemen
2.1.4. Uji coba 16-31 Juli Manajer Perusahaan 5.000.000
kebijakan SDM bis
2.1.5. Finalisasi 1 Agustus Manajer Perusahaan 5.000.000
kebijakan SDM bis
Penyusunan Gantt chart
Months
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
• Objective 1
• Result 1.1.
• Activities
1.1.1.
• Activities 1.1.2
• Result 1.2
• Activities 1.2.1
• Activities
1.12.2
• Objective 2
• Activities 2.1.
........................................
Yodi_mahendrahata@yahoo.co.uk

Anda mungkin juga menyukai