Anda di halaman 1dari 45

STANDAR

KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR

INDIKATOR

MATERI

LATIHAN
SOAL

TUGAS

Keluar
STANDAR
STANDAR
KOMPETENSI
KOMPETENSI 1. Memahami ayat-ayat Al-Qur’an tentang manusia
KOMPETENSI dan tugasnya sebagai khalifah di bumi.
DASAR

INDIKATOR

MATERI

LATIHAN
SOAL

TUGAS

Keluar
STANDAR 1.1 Membaca QS. Al-Baqarah: 30, QS. Al-Muk'minµn:
KOMPETENSI 12-14, A©-ªariyat: 56 dan An-Na¥l: 78.
KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR
DASAR
1.2 Menyebutkan arti QS. Al-Baqarah: 30, QS. Al-
Muk'minµn: 12-14, A©-ªariyat: 56 dan An-Na¥l: 78.
INDIKATOR
1.3 Menampilkan perilaku sebagai khalifah di bumi
MATERI seperti terkandung dalam QS. Al-Baqarah: 30, QS.
Al-Muk'minµn: 12-14, A©-ªariyat: 56 dan An-Na¥l:
LATIHAN 78.
SOAL

TUGAS

Keluar
STANDAR 1. Mampu mewujudkan keimanan kepada kitab Allah
KOMPETENSI
melalui membaca ayat Al-Qur’an dan memahami
KOMPETENSI tajwidnya.
DASAR 2. Mampu membaca QS. Al-Baqarah: 30, QS. Al-
Muk'minµn: 12-14, QS. A©-ªariyat: 56 dan QS. An- Na¥l:
INDIKATOR
INDIKATOR 78.
3. Mampu mengidentifikasi tajwid dalam QS. Al-Baqarah:
30, QS. Al-Muk'minµn: 12-14, QS. A©-ªariyat: 56 dan QS.
MATERI
An- Na¥l: 78.
LATIHAN 4. Mampu mengartikan QS. Al-Baqarah: 30, QS. Al-
SOAL
Muk'minµn: 12-14, QS. A©-ªariyat: 56 dan QS. An-Na¥l:
TUGAS 78 secara keseluruhan.

Keluar
STANDAR 5. Mampu mengartikan QS. Al-Baqarah: 30, QS. Al-
KOMPETENSI
Muk'minµn: 12-14, QS. A©-ªariyat: 56 dan QS. An- Na¥l:
KOMPETENSI 78 secara per kata.
DASAR
6. Mampu menentukan mufradat QS. Al-Baqarah: 30, QS.
INDIKATOR
INDIKATOR Al-Muk'minµn: 12-14, QS. A©-ªariyat: 56 dan QS. An-
Na¥l: 78.
7. Mampu menentukan kandungan atau intisari dari QS.
MATERI Al-Baqarah: 30, QS. Al-Muk'minµn: 12-14, QS. A©-
ªariyat: 56 dan QS. An-Na¥l: 78.
LATIHAN
SOAL
8. Mampu mengamalkan tugas manusia sebagai khalifah
di muka bumi untuk melestarikan alam dan tidak
TUGAS
membuat kerusakan di bumi.
Keluar
STANDAR 9. Mampu memahami kebesaran Tuhan dengan
KOMPETENSI
mempelajari proses penciptaan manusia.
KOMPETENSI
DASAR 10. Mampu mengidentifikasi perilaku yang merupakan
pengamalan dari QS. Al-Baqarah: 30, QS. Al-
INDIKATOR
INDIKATOR Muk'minµn: 12-14, A©-ªariyat: 56 dan An-Na¥l: 78.

11. Mampu menjelaskan proses penciptaan manusia.


MATERI

LATIHAN
SOAL

TUGAS

Keluar
STANDAR
KOMPETENSI
Surah Al-Baqarah (2) Surah Muk'minµn
KOMPETENSI (23) Ayat 12-14
Ayat 30
DASAR (Halaman 10 – 14)
(Halaman 3 – 14)
INDIKATOR

MATERI Surah A©-ªariyat


MATERI (51) Surah An-Na¥l (16)
Ayat 56 Ayat 78
LATIHAN
(Halaman 14 – 16) (Halaman 16 – 17)
SOAL

TUGAS

Keluar
STANDAR Bacalah ayat berikut dengan tartil!
KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR

INDIKATOR
Dan (ingatlah) ketika Tuhanmu berfirman kepada para malaikat,
MATERI “Aku hendak menjadikan khalifah di bumi.” Mereka berkata,
MATERI
“Apakah Engkau hendak menjadikan orang yang merusak dan
LATIHAN menumpahkan darah di sana, sedangkan kami bertasbih
SOAL memuji-Mu dan menyucikan nama-Mu?” Dia berfirman,
“Sungguh, Aku mengetahui apa yang tidak kamu ketahui.”
TUGAS

Keluar
STANDAR Khalifah maksudnya adalah
KOMPETENSI pemimpin atau penguasa di bumi
KOMPETENSI yang memiliki tugas di
DASAR antaranya memimpin dirinya
sendiri dan juga orang lain untuk
INDIKATOR menggapai rida Allah swt.,
memelihara dan melestarikan
MATERI
MATERI alam, serta memanfaatkan dan
mengolah kekayaan alam sebagai
LATIHAN anugerah dari Allah swt. untuk
SOAL kesejahteraan umat manusia.
TUGAS

Keluar
STANDAR
KOMPETENSI
KOMPETENSI Idgam
DASAR bigunnah Alif lam Mad tabi’i
qamariyah
INDIKATOR

MATERI
MATERI
LATIHAN
SOAL
Mad arid Alif lam
TUGAS lis sukun syamsiyah

Keluar
STANDAR
KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR

INDIKATOR

MATERI
MATERI
LATIHAN
SOAL

TUGAS

Keluar
STANDAR
KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR

INDIKATOR

MATERI
MATERI
LATIHAN
SOAL

TUGAS

Keluar
Intisari surah
STANDAR
KOMPETENSI Pemberitahuan Allah kepada para malaikat mengenai rencana-Nya
hendak menciptakan manusia (Adam) dan menjadikan manusia
KOMPETENSI sebagai khalifah di muka bumi.
DASAR
Kekhawatiran malaikat jika bumi dipimpin oleh manusia yang
INDIKATOR memiliki sifat suka berbuat kerusakan.

MATERI
MATERI Perbedaan manusia dan malaikat
LATIHAN
SOAL Allah menegaskan bahwa Dia Maha Mengetahui apa-apa yang
tidak diketahui oleh makhluk-Nya.
TUGAS

Keluar
STANDAR Perbedaan manusia dan malaikat
KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR
Makhluk Allah yang suka membuat
Manusia kerusakan dan menumpahkan darah.
INDIKATOR

MATERI Malaikat
MATERI Makhluk yang senantiasa bertasbih dengan
memuji Allah dan mensucikan-Nya.
LATIHAN
SOAL

TUGAS

Keluar
STANDAR Firman Allah tentang manusia sebagai khalifah
KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR

INDIKATOR

Dan Dialah yang menjadikan kamu sebagai khalifah-khalifah


MATERI
MATERI di bumi dan Dia mengangkat (derajat) sebagian kamu di atas
yang lain, untuk mengujimu atas (karunia) yang diberikan-
LATIHAN
SOAL
Nya kepadamu. Sesungguhnya Tuhanmu sangat cepat
memberi hukuman dan sungguh, Dia Maha Pengampun,
TUGAS Maha Penyayang. (QS. al-An’ām (6) : 165).

Keluar
STANDAR
KOMPETENSI
(IQ)
Di antara keistimewaan Mental
KOMPETENSI manusia dibandingkan
(Pikiran)
DASAR dengan makhluk Allah
lainnya sehingga Allah
INDIKATOR menjadikan manusia (SQ)
sebagai khalifah di Spiritual
MATERI muka bumi adalah (Jiwa)
MATERI
karena manusia
LATIHAN memiliki empat
SOAL kecerdasan berikut.
TUGAS

Keluar
STANDAR Sisi buruk manusia yang dinyatakan malaikat dalam
KOMPETENSI QS. Al-Baqarah(2): 30
KOMPETENSI
DASAR Manusia suka
berbuat kerusakan
INDIKATOR
dan
menumpahkan
MATERI
MATERI darah.
LATIHAN
SOAL

TUGAS

Keluar
Pengamalan sikap
STANDAR
KOMPETENSI Berupaya menjadi pemimpin yang adil dan bijaksana dengan
hanya mengharap rida Allah, baik ketika memimpin diri sendiri
KOMPETENSI ataupun orang lain.
DASAR

INDIKATOR Ayah sebagai pemimpin


dalam keluarga harus
MATERI mampu bersikap bijak dan
MATERI
adil terhadap anak istri
LATIHAN
SOAL

TUGAS

Keluar
STANDAR Tidak membuat kerusakan di
KOMPETENSI muka bumi, tetapi berusaha
KOMPETENSI
menjaga kelestarian alam.
DASAR Memelihara sifat sabar dan
menjaga nafsu agar tidak
INDIKATOR terjadi penganiayaan atau
pertumpahan darah dengan
MATERI
MATERI
sesama.
Selalu berhati-hati dalam
LATIHAN
SOAL
bersikap dan selalu husnuzan
atas kehendak Allah, karena Mencontoh para malaikat yang
Allah Maha Mengetahui apa selalu bertasbih memuji Allah
TUGAS
yang tidak kita ketahui. swt.
Keluar
STANDAR
KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR

INDIKATOR Dan sungguh, Kami telah menciptakan manusia dari saripati


(berasal) dari tanah. Kemudian Kami menjadikannya air mani
MATERI (yang disimpan) dalam tempat yang kokoh (rahim). Kemudian,air
MATERI
mani itu Kami jadikan sesuatu yang melekat, lalu sesuatu yang
LATIHAN melekat itu Kami jadikan segumpal daging, dan segumpal daging
SOAL itu Kami jadikan tulang belulang, lalu tulang belulang itu Kami
bungkus dengan daging. Kemudian, Kami menjadikannya makhluk
TUGAS yang (berbentuk) lain. Mahasuci Allah, Pencipta yang paling baik.
Keluar
STANDAR
KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR

INDIKATOR

MATERI
MATERI
LATIHAN
SOAL

TUGAS

Keluar
STANDAR
KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR

INDIKATOR

MATERI
MATERI
LATIHAN
SOAL

TUGAS

Keluar
STANDAR
KOMPETENSI Ayo bersama-sama menganalisis tajwid berikut!
KOMPETENSI
DASAR

INDIKATOR

MATERI
MATERI
LATIHAN
SOAL

TUGAS

Keluar
Intisari Surah
STANDAR
KOMPETENSI Mengenai proses penciptaan manusia dari saripati tanah, air mani
(yang disimpan) dalam tempat yang kokoh (rahim), segumpal
KOMPETENSI darah, selanjutnya segumpal darah itu dijadikan segumpal daging.
DASAR
Setelah itu segumpal daging tersebut dijadikan tulang belulang
INDIKATOR
yang dibungkus dengan daging. Akhirnya, Allah menjadikannya
makhluk dalam bentuk lain.
MATERI
MATERI Allah Yang Maha Suci adalah sebaik-baik Pencipta.
LATIHAN
SOAL Bagaimanakah proses pembentukan manusia di dalam rahim
menurut ilmu Biologi ataupun kedokteran? Berikut ini akan
TUGAS dijabarkan tahapan perkembangannya.
Keluar
STANDAR
KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR

INDIKATOR

MATERI
MATERI
LATIHAN
SOAL

TUGAS

Keluar
STANDAR 1 2
KOMPETENSI
Pada akhir 2 bulan : Mukanya
KOMPETENSI Akhir 1 bulan : Badan bayi sangat
DASAR
sudah jelas berbentuk muka
melengkung, panjang 7,5 – 10
manusia, sudah mempunyai
mm, kepala 1/3 dari seluruh
INDIKATOR tangan dan kaki dengan jari
mudgah, saluran yang akan
dan tangan, alat kelamin
menjadi jantung terbentuk dan
sudah nampak, walaupun
MATERI
MATERI sudah berdenyut, dasar-dasar
belum dapat ditentukan
tractus digestivus sudah nampak,
LATIHAN jenisnya, panjangnya
permulaan kaki dan tangan
SOAL ± 2,5 cm.
berbentuk tonjolan.
TUGAS

Keluar
STANDAR 3 4
KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR
Akhir 3 bulan : Panjang 7-9 cm, Akhir 4 bulan : Panjang 10 – 17
sudah ada pusat-pusat cm, berat 100 gr, alat kelamin
INDIKATOR pertulangan, kelamin sudah ada luar sudah dapat ditentukan
dan sudah dapat ditentukan, jenisnya, kulit ditumbuhi
janin sudah dapat bergerak, rambut yang halus (lanugo),
MATERI
MATERI tetapi belum dapat dirasakan pergerakan anak mungkin
LATIHAN oleh ibunya, ginjal sudah sudah dapat dirasakan oleh
SOAL membentuk sedikit air kencing. ibunya.

TUGAS

Keluar
STANDAR 5 6
KOMPETENSI
KOMPETENSI Akhir 6 bulan : Panjang
DASAR Akhir 5 bulan : Panjang
28 – 34 cm, berat 600 gr, kulit
18 – 27 cm, berat 300 gr, bunyi
keriput dan lemak mulai
INDIKATOR jantung sudah dapat didengar,
ditimbun di bawah kulit, kulit
jika harus lahir sudah berusaha
tertutup oleh vernix caseosa
MATERI bernafas.
MATERI untuk melindungi kulit, lanugo,
dan sekret kelenjar lemak.
LATIHAN
SOAL

TUGAS

Keluar
STANDAR 7 8 9
KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR Akhir 7 bulan : Panjang 35
Akhir 8 bulan : Akhir 9 bulan :
– 38 cm, berat ± 1000 gr, Panjang 46 cm,
INDIKATOR Panjang 42,5 cm,
jika lahir dapat hidup di berat 2500 gr,
berat 1700 gr,
dunia luar, walaupun sudah ada
MATERI
permukaan kulit
MATERI kemungkinan hidup terus lapisan lemak di
masih merah dan
masih kecil, apabila bawah kulit.
LATIHAN keriput seperti
menangis mengeluarkan
SOAL kulit orang tua
suara yang lemah.
TUGAS

Keluar
Pengamalan Sikap
STANDAR
KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR
Senantiasa
INDIKATOR meningkatkan
ibadah kepada Allah
Yang Maha Pencipta
MATERI
MATERI dan bersyukur atas
LATIHAN karunia-Nya.
SOAL

TUGAS

Keluar
STANDAR Menghormati dan menyayangi orangtua yang memiliki peranan
KOMPETENSI besar akan kelahiran kita, khususnya ibu yang telah mengandung
KOMPETENSI kita di dalam rahimnya dan melahirkan kita dengan susah payah.
DASAR
Rendah hati atau tidak
INDIKATOR sombong, karena
menyadari bahwa kita
MATERI
diciptakan Allah dari
MATERI bahan dasar yang sangat
LATIHAN sederhana dan sangat
SOAL rendah nilainya.

TUGAS

Keluar
STANDAR Selalu menjaga kesehatan jasmani dan rohani sebagai wujud rasa
KOMPETENSI syukur kita kepada Allah swt. yang telah menciptakan kita dengan
KOMPETENSI sebaik-baiknya.
DASAR

INDIKATOR
Meyakini bahwa Allah
Maha Pencipta.
MATERI
MATERI
LATIHAN
SOAL

TUGAS

Keluar
STANDAR Bacalah ayat berikut dengan tartil!
KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR

INDIKATOR Aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan agar mereka
beribadah kepada-Ku.
MATERI
MATERI
LATIHAN
SOAL

TUGAS

Keluar
STANDAR
KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR

INDIKATOR

MATERI
MATERI
LATIHAN
SOAL

TUGAS

Keluar
Intisari Surah
STANDAR
KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR Berisi penegasan bahwa
tujuan Allah menciptakan
INDIKATOR jin dan manusia adalah
semata-mata untuk
MATERI mengabdi (menyembah)
MATERI
kepada-Nya. Mengabdi
LATIHAN maksudnya ibadah.
SOAL

TUGAS

Keluar
Pengamalan Sikap
STANDAR
KOMPETENSI Senantiasa mengisi hidup dengan perbuatan baik.
KOMPETENSI
DASAR Selalu beribadah dengan khusyu kepada Allah, karena hanya untuk
itu pada dasarnya tujuan Allah menciptakan kita.
INDIKATOR
Menjauhkan diri dari perbuatan riya.
MATERI
MATERI
Selalu bersosialisasi dengan orang lain dengan baik dan senantiasa
LATIHAN saling tolong-menolong dan saling mengingatkan dalam kebaikan
SOAL
dan takwa.
TUGAS

Keluar
STANDAR Bacalah ayat berikut dengan tartil!
KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR

INDIKATOR

Dan Allah mengeluarkan kamu dari perut ibumu dalam


MATERI
MATERI keadaan tidak mengetahui sesuatu pun, dan Dia
LATIHAN memberimu pendengaran, penglihatan, dan hati nurani,
SOAL agar kamu bersyukur.
TUGAS

Keluar
STANDAR
KOMPETENSI
KOMPETENSI
DASAR

INDIKATOR

MATERI
MATERI
LATIHAN
SOAL

TUGAS

Keluar
STANDAR
Alif lam
KOMPETENSI
syamsiyah
Mad tabi’i Iqlab
KOMPETENSI
DASAR

INDIKATOR

Alif lam
MATERI
MATERI Qamariyah
LATIHAN Mad arid lis
SOAL sukun

TUGAS

Keluar
Intisari Surah
STANDAR
KOMPETENSI Penegasan bahwa sesungguhnya manusia terlahir dari rahim sang
KOMPETENSI ibu tanpa bekal ilmu sedikit pun.
DASAR
Allah menganugerahkan berbagai fasilitas kepada manusia seperti
INDIKATOR
pendengaran, penglihatan dan hati untuk dimanfaatkan dengan
baik sesuai rida Allah swt.
MATERI
MATERI
Anjuran kepada manusia agar senantiasa bersyukur atas segala
LATIHAN karunia Allah swt., karena tanpa karunia-Nya, manusia tak dapat
SOAL
berbuat apa-apa.
TUGAS

Keluar
Pengamalan Sikap
STANDAR Selalu rendah hati atau tidak sombong dengan kelebihan yang Allah
KOMPETENSI anugerahkan kepada kita.
KOMPETENSI
DASAR Menyadari bahwa tanpa anugerah Allah, misalnya berupa panca
indra, kita tak mampu berbuat apa-apa.
INDIKATOR
Senantiasa mensyukuri segala nikmat yang dikaruniakan Allah
kepada kita.
MATERI
MATERI
Menggunakan anugerah Allah, misalnya panca indra
LATIHAN serta akal dan pikiran untuk hal-hal yang bermanfaat
SOAL
dan hanya untuk menggapai rida-Nya.
TUGAS

Keluar
STANDAR
Mengamalkan ilmu yang telah kita dapatkan kepada orang lain,
KOMPETENSI
karena sesungguhnya kita terlahir tanpa bekal ilmu, maka
KOMPETENSI mengamalkan ilmu merupakan salah satu wujud rasa syukur kita
DASAR kepada Allah atas apa yang kita peroleh.
INDIKATOR

Senantiasa
MATERI
MATERI meningkatkan
LATIHAN keimanan dan
SOAL ketakwaan kepada
Allah
TUGAS

Keluar
STANDAR
KOMPETENSI Apakah perbedaan manusia dan malaikat
KOMPETENSI
berdasarkan surah Al-Baqarah (2): 30 ?
DASAR
Jelaskan apakah yang dimaksud dengan
INDIKATOR
khalifah?
MATERI

LATIHAN
LATIHAN
SOAL
SOAL

TUGAS

Keluar
STANDAR
KOMPETENSI
KOMPETENSI Jelaskan apakah yang dimaksud dengan ibadah?
DASAR Sebutkan dua kategori ibadah!
INDIKATOR

MATERI

LATIHAN
LATIHAN
SOAL
SOAL

TUGAS

Keluar
STANDAR
KOMPETENSI Jelaskan tajwid lainnya yang terdapat dalam QS.
KOMPETENSI Al-Baqarah (2): 30, QS. Al-Muk'minµn (23): 12-14,
DASAR dan QS. A©-ªariyat (51): 56, serta QS. An-Na¥l (16):
INDIKATOR
78!

MATERI

LATIHAN
SOAL

TUGAS
TUGAS

Keluar

Anda mungkin juga menyukai