Anda di halaman 1dari 29

PENDIDIKAN

KEWARGANEGARAAN
VDGF12
KOMPOSISI
PENILAIAN

Komunikasi Profesional 10%


Partisipasi 10%
Presentasi 15%
Penugasan 15%
Ujian Tengah Semester 30%
Ujian Akhir Semester 30%
Total 100%
RULE
PERKULIAHAN
LIHAT RPS
PENGANTAR
RUANG LINGKUP
PKN
I
1. RUANG LINGKUP PKn

2. FILSAFAT PANCASILA
3. IDENTITAS NASIONAL

4. Negara, Konstitusi, dan


Amandemen, Rule of Law
PENDIDIKAN
KEWARGANEGARAA 5. HAM DAN HAK KEWAJIBAN
N

6. DEMOKRASI
7. GEOPOLITIK INDONESIA

8. WAWASAN NUSANTARA
9. OTONOMI DAERAH
10. GEOSTRATEGI/KETAHANAN
NASIONAL
PENDIDIKAN
KEWARGANEGARAAN

MEMAHAMI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN


DI PERGURUAN TINGGI

PKN SEBAGAI MATA KULIAH PENGEMBANGAN


KEPRIBADIAN

MPK PKN SEBAGAI PENDIDIKAN NILAI/GENERAL


EDUCATION
PENDIDIKAN

›MAKNA PENDIDIKAN : Upaya, Sadar,


Terencana, dilakukan Pendidik Dewasa,
bertujuan Terdidik Dewasa
›ESENSI PENDIDIKAN : Belajar
(Kognitif/Cerdas, Afektif/Moral,
Psikomotorik/Trampil dan Konatif/Kemauan
›ESENSI BELAJAR : Baca ( Tertulis/Tersurat dan
Tidak Tertulis/Tersirat)
›UKURAN HASIL BELAJAR : Perubahan
(Logika, Etika dan Estetika
BELAJAR DI PERGURUAN TINGGI

1. Learning to know (Mengetahui)


2. Learning to do (Melakukan)
3. Learning to be (Menjadi)
4. Learning to live together (di terapkan dalam
kehidupan)
NUANSA KELAS PKN YANG KONDUSIF
UNTUK BELAJAR

›FISIK (ruang kls, sarana dan prasarana)


›PSIKIS (suasana hati, nuansa jiwa)
›SOSIOLOGIS (interaksi, keakraban)
›ANTROPOLOGIS (keragaman budaya/kebiasaan,
toleransi)
›EKONOMIS (kesejahteraan, material)
›GEOGRAFIS (lingkungan, wilayah)
›, dll
PKN SEBAGAI BAGIAN INTEGRAL DARI MPK

›Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK) adalah suatu program


Pendidikan Nilai yang dilaksanakan melalui proses pembelajaran di
Perguruan Tinggi dan berfungsi sebagai model pengembangan jati diri
dan kepribadian para mahasiswa, bertujuan membangun manusia
Indonesia yang beriman dan bertaqwa terhadap Tuhan YME, berbudi
pekerti luhur, berkepribadian mantap dan mandiri serta mempunyai rasa
tanggungjawab kemasyarakatan dan kebangsaan.
MPK SEBAGAI GENERAL EDUCATION

›General Education (Pendidikan Umum/Pendidikan Nilai)


berupaya mengembangkan manusia/mahasiswa
sebagai WNI yang baik dan berkerpribadian utuh.
›Posisi atau kedudukan MPK/MKDU/MKU/MKWU dalam
kurikulum di Perguruan Tinggi adalah sebagai Norma
Dasar (Grund Norm), bukan sebagai mata kuliah yang
disisipkan (Juxta Position) dalam setiap prodi atau
jurusan.
NAMA LAIN DARI MPK

›MPK (Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian)


›MKDU (Mata Kuliah Dasar Umum)
›MKU (Mata Kuliah Umum)
›MKWU (Mata Kuliah Wajib Umum)
MANUSIA YANG BERKEPRIBADIAN
(UTUH = KOMPREHENSIF INTEGRAL)

FIKIR > JERNIH


HATI > BERSIH
TUBUH > SEHAT DAN KUAT
NAFSU > TERKENDALI
ROH > ADA
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

›APA
(Maksud dan Tujuan)
›MENGAPA
(Latarbelakang/Alasan : Filosofis,
Historis, Sosial Budaya, Yuridis)
›BAGAIMANA
(Cara/Metode mencapai Tujuan)
APA PKN

›PKN bagian Integral dari MPK, artinya PKN tidak dapat dipisahkan
dengan mata kuliah lain yang termasuk MPK, tetapi merupakan bagian
yang utuh, terpadu.
›PKN berfungsi sebagai orientasi mahasiswa dalam memantapkan
wawasan dan semangat kebangsaan, cinta tanah air, demokrasi,
kesadaran hukum, penghargaan atas keragaman dan partisipasinya
membangun bangsa berdasar Pancasila
VISI, MISI DAN KOMPETENSI PKN
DI PERGURUAN TINGGI

Berdasarkan Kep. Dirjen DIKTI No.43/DIKTI/Kep/2006,tujuan Pendidikan


Kewarganegaraan dirumuskan dalam :

1. Visi : Sumber nilai dan pedoman dalam pengembangan dan penyelenggaraan


program studi guna mengantarkan mahasiswa memantapkan kepribadiannya
sebagai manusia seutuhnya

2. Misi : Membantu mahasiswa memantapkan kepribadiannya agar secara


konsisten mampu mewujudkan nilai-nilai dasar Pancasila, rasa kebangaan dan
cinta tanah air dalam menguasai, menerapkan dan mengembangkan ilmu
pengetahuan, teknologi, dan seni dengan rasa tanggungjawab

3. Kompetensi : Agar mahasiswa menjadi ilmuwan dan profesional yang memiliki


rasa kebanggaan dan cinta tanah air,demokratis dan berkeadaban dan menjadi
warganegara yang memiliki daya saing, berdisiplin, berpartisipasi aktif dalam
membangun kehidupan yang damai berdasarkan nilai Pancasila.
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

a. Pendidikan kewarganegaraan dikenal dengan istilah civic education


yaitu mata kuliah yang dirancang untuk mempersiapkan warga
negara muda agar dewasa dapat berperan aktif dalam masyarakat.
b. Citizenship education yaitu pendidikan kewarganegaraan yang
mencakup didalam lembaga pendidikan formal dan nonformal
c. Democracy education pendidikan kewarganegaraan yang diberikan
untuk mengembangkan memperkuat integritas pemerintah
otonom.
TUJUAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
DI PERGURUAN TINGGI

1. Memantapkan kepribadian mahasiswa sebagai


manusia seutuhnya
2. Mampu mewujudkan nilai nilai dasar keagamaan
dan kebudayaan
3. Memiliki kepribadian yang mantap
4. Berpikir kritis
5. Bersikap rasional, etis, estetis, dinamis
KEDUDUKAN PKN

›Pendidikan Kebangsaan
›Pendidikan Demokrasi
›Pendidikan Politik
›Pendidikan Hukum
›Pendidikan Nilai/Moral
›Pendidikan Multikultural
›Pendidikan Ideologi
›Pendidikan Karakter,
Bagi mahasiswa guna mendukung terwujudnya warga negara yang
sadar akan hak dan kewajiban, serta cerdas, terampil dan berkarakter,
sehingga dapat diandalkan untuk membangun bangsa dan negara
berdasar Pancasila dan UUD NRI Tahun 1945 sesuai dengan bidang
keilmuan dan profesinya.
CAPAIAN PEMBELAJARAN PKN

›MAMPU MENGANALISIS MASALAH KONTEKSTUAL


PKN DENGAN NILAI-NILAI PANCASILA DAN UUD NRI
TAHUN 1945
›MENGEMBANGKAN SIKAP POSITIF
›MENAMPILKAN PERILAKU YANG MENDUKUNG :
@ SEMANGAT KEBANGSAAN DAN CINTA TANAH
AIR
@ DEMOKRASI BERKEADABAN
@ KESADARAN HUKUM DAN KERAGAMAN
SUBSTANSI KAJIAN PKN DI PT

›PKN SEBAGAI MPK


›FILSAFAT PANCASILA
›IDENITAS NASIONAL
›NEGARA DAN KONSTITUSI
›HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA
›DEMOKRASI INDONESIA
›NEGARA HUKUM DAN HAM
›GEOPOLITIK INDONESIA/WAWASAN NUSANTARA
›OTONOMI DAERAH
›GEOSTRATEGI INDONESIA/KETAHANAN NASIONAL
MENGAPA PKN
(Alasan Filosofis)

Pendidikan Kewarganegaraan menjadi bagian inheren


dan instrumentasi pendidikan nasional Indonesia dalam
status sebagai mata pelajaran di sekolah, mata kuliah di
perguruan tinggi, salah satu cabang pendidikan disiplin
ilmu, pengetahuan sosial dalam kerangka program
pendidikan, program pendidikan politik dan sebagai
landasan dan kerangka berfikir mengenai pendidikan
kewarganegaraan.
MENGAPA PKN (Alasan Historis, Politis, Sosial
Budaya)

›Rendahnya kepercayaan terhadap pemerintah


›Lemahnya penegakan hukum
›Meningkatnya potensi disintegrasi bangsa
›Meningkatnya semangat primodialisme
›Perselisihan ideologi, politik, agama
›Dekadensi moral
›Kemiskinan dan pengangguran
›Makin rusaknya lingkungan hidup
›Terancamnya kelanggengan persatuan bangsa indonesia
›Tantanngan globalisme bagi negara kebangsaan
Alasan Historis, Politis, Sosial Budaya

Dewasa ini globalisasi melanda hampir diseluruh belahan


dunia. terlebih setelah adanya revolusi teknologi tranportasi,
telekomunikasi, informasi dan semangat perdagangan
bebas.

Pada era globalisasi ini bukan hanya semangat


perdagangan bebas saja, tetapi manusia juga
mendambakan menjadi insan yang kosmopolitan, yaitu
manusia yang berpandangan bahwa seseorang tidak perlu
mempunyai kewarganegaraan suatu negara
INDIKATOR KEBERHASILAN VISI
INDONESIA 2020

1. Penghormatan terhadap martabat kemanusiaan;


2. Meningkatkan semangat persatuan bangsa, toleransi,
kepedulian dan tanggung jawab sosial
3. Berkembangnya budaya dan perilaku sportif serta
menghargai perbedaan dalam kemajemukan
4. Menguatnya partisipasi politik sebagai perwujudan
kedaulatan rakyat, dan kontrol sosial masyarakat
5. Berkembangnya ormas dan orpol yang bersifat terbuka
6. Meningkatnya kualitas SDM
7. Memiliki kemampuan dan ketangguhan
8. Terwujudnya penyelenggaraan negara
MENGAPA PKN (Alasan Yuridis)

›UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 12 TAHUN


2012 TENTANG PENDIDIKAN TINGGI, PASAL 2 :
Pendidikan Tinggi berdasarkan Pancasila, Undang-
Undang Dasar Negara Kesatuan Republik
Indonesia, dan Bhinneka Tunggal Ika.
›UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 12 TAHUN
2012 TENTANG PENDIDIKAN TINGGI, PASAL 35 AYAT (5) :
Kurikulum Pendidikan Tinggi sebagaimana
dimaksud pada ayat (1) wajib memuat mata
kuliah : a. Agama; b. Pancasila; kewarganegaraan ;
bahasa Indonesia.
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
DAN BELA NEGARA

Berdasarkan pasal 9 ayat (2) UU RI No.3 tahun 2002


tentang Pertahanan Negara, keikutsertaan warga negara
dalam upaya bela negara diselenggarakan melalui :
pendidikan, kewarganegaraan, pelatihan dasar
kemilitiran secara wajib , pengabdian sebagai prajurit
TNI secara sukarela atau secara wajib dan pengabdian
sesuai dengan profesi.
BAGAIMANA PKN
(Metode untuk mencapai Tujuan)

›PENDEKATAN PEMBELAJARAN STUDENT CENTERED LEARNING


Interaktif Learning
Reflektif Learning
Problem-Based Learning
Case Studies
Role Playing
Poject-Based Learning
Colaborative Learning
Small Group Discussion
Discovery Learning
Self Directed Learning
Materi Selanjutnya dan
tugas lihat RPS

Anda mungkin juga menyukai