Anda di halaman 1dari 6

Jenis Asuransi Kesehatan

1. Berdasarkan hubungan ketiga komponen asuransi


a. Asuransi tripartied : ketiga komponen terpisah satu
sama lain.

b. Asuransi bipartied : PPK merupakan milik atau


dikontrol oleh perusahaan asuransi
Jenis Asuransi Kesehatan
2. Berdasarkan jumlah peserta
a. Asuransi kesehatan individu - peserta perorangan.
b. Asuransi kesehatan keluarga - peserta satu
keluarga.
c. Asuransi kesehatan kelompok - peserta satu
kelompok.
Jenis Asuransi Kesehatan
3. Berdasarkan keikutsertaan anggota
a. Asuransi kesehatan wajib (Compulsory Health
Insurance)
b. Asuransi kesehatan sukarela (Voluntary Health
Insurance)
4. Berdasarkan kepemilikan badan penyelenggara
a. Asuransi kesehatan pemerintah (Government
Health Insurance)
b. Asuransi kesehatan swasta (Private Health
Insurance)
Jenis Asuransi Kesehatan
5. Berdasarkan peranan badan penyelenggara
asuransi
a. Hanya pengelola dana
b. juga sebagai penyelenggara pelayanan kesehatan

6. Berdasarkan pertanggungan jenis pelayanan


a. Menanggung seluruh jenis pelayanan kesehatan
b. Menanggung sebagian pelayanan kesehatan
Jenis Asuransi Kesehatan
7. Berdasarkan pertanggungan jumlah dana.
a. Seluruh biaya kesehatan yang diperlukan ditanggung
b. Hanya sebagian biaya kesehatan yang ditanggung
8. Berdasarkan cara pembayaran kepada
penyelenggara pelayanan kesehatan
a. Pembayaran berdasarkan jumlah kunjungan peserta yang
memanfaatkan pelayanan kesehatan (reimbursment).
b. Pembayaran berdasarkan kapitasi yaitu berdasarkan
jumlah anggota/ penduduk yang dilayani, berdasarkan
konsep wilayah.
Jenis Asuransi Kesehatan
9. Berdasarkan waktu pembayaran terhadap PPK
a. Pembayaran setelah pelayanan kesehatan selesai
diselenggarakan (Retrospective Payment),
b. Pembayaran di muka (pre payment) yaitu
diberikan sebelum pelayanan diselenggarakan
10. Berdasarkan jenis jaminan
a. Jaminan dengan uang
b. Jaminan yang diberikan tidak berupa uang
(Managed Care)

Anda mungkin juga menyukai