Anda di halaman 1dari 15

Kelompok Agama

- Putri Tsaniah
- Auliya Muharamah
- Nabila Aulia
- Roro Budi Kinasih
- Sifa Fauzia
11 - IPS 3
An-Nisa’ ayat 59
Terjemahan
Hai orang-orang yang beriman, taatilah Allah dan
taatilah Rasul (Nya), dan ulil amri di antara kamu.
Kemudian jika kamu berlainan pendapat tentang
sesuatu, maka kembalikanlah ia kepada Allah (Al
Quran) dan Rasul (sunnahnya), jika kamu benar-
benar beriman kepada Allah dan hari kemudian. Yang
demikian itu lebih utama (bagimu) dan lebih baik
akibatnya.
Tajwid
1. Warna hijau tajwidnya adalah mad jaiz munfasil
2. Warna ungu tajwidnya adalah mad badal
3. Warna biru tajwidnya adalah lamjalalah tafhim
4. Warna coklat tajwidnya adalah lamjalalah tarkik
5. Warna ungu tajwidnya adalah mad thobi'i
6. Warna kuning tajwidnya adalah alif lam syam siah
7. Warna merah tajwidnya adalah alif lam komariah
8. Warna hijau tajwidnya adalah ikhfa
9. Warna biru tajwidnya adalah mad lin
10. Warna merah muda tajwidnya adalah idgom
bigunah
Makna Mufrodat
• Kata ( ‫ ( طاعة‬Tha'ah dalam bahasa Al-Quran
berarti tunduk, menerima dengan tulus dan menemani.
• Kata ( ‫ ) أولي‬Uli adalah bentuk jama' dari kata ( ‫) ولي‬
Waliy yang berarti pemilik atau yang mengurus,
dan menguasai. Kali ini dapat dipahami dalam arti bahwa
mereka adalah kelompok tertentu dalam suatu badan yang
berwenang menetapkan dan juga membatalkan sesuatu.
• Kata ( ‫ ) أاْل َ أمر‬Al amr adalah perintah atau utusan.
Rangkaian kata ( ‫ ) أُو ِلي أاْل َ أم ِِر‬Ulil amri yaitu orang-orang
yang berwenang dalam mengurus urusan kaum muslimin.
Isi Kandungan
Surah An-Nisa ayat 59
• Allah memerintahkan agar kaum muslimin taat kepada-Nya dan taat pula
kepada apa yang telah diputuskan oleh Rasul-Nya tanpa ada tawaran, sebab
tentu mereka mesti benar (haq) adanya.
• Taat kepada Ulil Amri atau pemerintah, namun dalam hal ini harus dilihat
terlebih dahulu apakah yang diputuskan oleh penguasa tidak bertentangan dengan
Al-Quran dan Hadits maka kita wajib melaksanakannya. Namun jikalau
bertentangan, kita boleh meninggalkannya.
• Apabila penyelesaian atas masalah mengalamai jalan buntu, maka hendaknya
merujuk pada kepada apa yang telah diputuskan dengan jalan istimbat hukum
baik menggunakan ijtihad berupa ijma' dan qiyas.
At-Taubah ayat 105
Terjemahan

Dan Katakanlah: "Bekerjalah kamu, maka Allah


dan Rasul-Nya serta orang-orang mukmin akan
melihat pekerjaanmu itu, dan kamu akan
dikembalikan kepada (Allah) Yang Mengetahui
akan yang ghaib dan yang nyata, lalu diberitakan-
Nya kepada kamu apa yang telah kamu kerjakan.
Tajwid
1. Warna ungu tajwidnya adalah mad thobi'i
2. Warna kuning tajwidnya adalah lam jalalah
tafhim
3. Warna oranye tajwidnya adalah idhar safawi
4. Warna coklat tajwidnya adalah alif lam
komariah.
5. Warna biru tajwidnya adalah mad arid lisukun
6. Warna merah tajwidnya adalah alif lam syamsiah
7. Warna hijau tajwidnya adalah ikhfa safawi
8. Warna hijau tajwidnya adalah ikhfa
Isi Kandungan
Surah At-Taubah ayat 105
• Setiap umat Islam diperintahkan untuk bekerja keras, sehingga
menjadi umat yang mampu (kuat ekonominya).
• Umat Islam yang mampu (kuat ekonominya) lebih unggul
dibandingkan dengan umat Islam yang kurang mampu.
• Umat Islam yang mampu dan beriman, dapat menyelamatkan dirinya
sendiri dan umat Islam lain yang masih lemah dari ancaman
kekafiran.
• Allah swt. Akan menampakan dan memberi balasan dari setiap amal
perbuatam manusia kelak di akhirat.
Al-Maidah ayat 48
Terjemahan
Dan Kami telah turunkan kepadamu Al Quran dengan membawa kebenaran,
membenarkan apa yang sebelumnya, yaitu kitab-kitab (yang diturunkan
sebelumnya) dan batu ujian terhadap kitab-kitab yang lain itu; maka
putuskanlah perkara mereka menurut apa yang Allah turunkan dan janganlah
kamu mengikuti hawa nafsu mereka dengan meninggalkan kebenaran yang telah
datang kepadamu. Untuk tiap-tiap umat diantara kamu, Kami berikan aturan
dan jalan yang terang. Sekiranya Allah menghendaki, niscaya kamu dijadikan-
Nya satu umat (saja), tetapi Allah hendak menguji kamu terhadap pemberian-
Nya kepadamu, maka berlomba-lombalah berbuat kebajikan. Hanya kepada
Allah-lah kembali kamu semuanya, lalu diberitahukan-Nya kepadamu apa yang
telah kamu perselisihkan itu,
Tajwid
1. Warna hijau tajwidnya adalah ikhfa
2. Warna kuning tajwidnya adalah mad lin
3. Warna biru tajwidnya adalah alif lam komariah
4. Warna ungu tajwidnya adalah mad thobi'i
5. Warna merah tajwidnya adalah idgom bilagunah
6. Warna oranye tajwidnya adalah idzhar
7. Warna coklat tajwidnya adalah ihkfa safawi
8. Warna merah muda tajwidnya adalah gunnah
9. Warna hijau tajwidnya adalah mad jaiz munfasil
10. Warna biru tajwidnya adalah mad wajib muttasil
11. Warna merah muda tajwidnya adalah idgom bigunah
Isi Kandungan
Surah Al-Maidah ayat 48
• Kitab suci Al-Qur'an adalah kitab suci yang turun
terakhir, namun memiliki kemuliaan dan keistimewaan yang
luar biasa jika dibandingkan dengan kitab-kitab
sebelumnya.
• Kemuliaan dan keistimewaan kitab suci Al-Qur'an adalah
isinya paling sempurna, berlaku sepanjang zaman dan
terjaga keasliannya.
• Keragaman agama yang ada di dunia ini diberikan oleh
Allah dengan tujuan untuk menguji kemampuan manusia
dalam memilih dan menerima kebenaran.
• Semua manusia dengan kemampuan dan fasilitas yang
tersedia harus dipergunakan untuk berlomba-lomba dalam
melaksanakan kebaikan.

Anda mungkin juga menyukai