Anda di halaman 1dari 68

PARADE ORTHOPEDI

RSUD DOK 2 JAYAPURA


SMF BEDAH ORTHOPEDI
Periode 6-12 November 2017

Oleh:
Dwi Yunika Boka
Fanny P. Krey
Joice Solosa
Risman T. Arrang
Orthopedi Pria Lt. 1
1. IDENTITAS

 Nama : Tn. Martinus Yawir


 Umur : 34 tahun
 Alamat : Sarmi
 Pekerjaan :
 No DM : 38 86 35
 Tgl MRS : 08 November 2017
 Tgl Masuk Ortopedi : 08 November 2017
ANAMNESA

 Keluhan Utama :

Nyeri pada pinggul kiri

 RPS :

os datang dengan keluhan nyeri pada pinggul sebelah kiri. Nyeri dirasakan sudah sejak
± 2 bulan terakhir. Os mengaku kaki kirinya menjadi lebih pendek, dan pinggulnya
makin terasa sakit bila kaki kiri dipakai untuk berjalan. Saat ini os memakai tongkat
sebagai alat bantu untuk berjalan. Os memiliki riwayat kecelakaan motor pada tahun
2014. Saat itu os mengalami patah tulang paha dan keluhan nyeri pada pinggul. Sudah
dilakukan pemasangan pen pada paha, namun tidak dilakukan tindakan apapun pada
pinggul kiri.
STATUS LOKALIS

Regio Pelvis Sinistra

 Look : deformitas (+), edema (-)

 Feel : Nyeri tekan (+),

 Move : Gerakkan pasien terbatas karena nyeri.


LABORATORIUM

Hasil
PARAMETER Nilai Rujukan
04-11-2017
HGB 12,7 gr/dL 13,3 – 16,6
LEUKOSIT 7,27 x10˄3/uL 3,37 – 8,38
ERITROSIT 5,55 10^6/uL 3,69 – 5,46
TROMBOSIT 183 x10˄3/uL 172 – 378
GOLONGAN DARAH O
HCT 40.7 % 41,3 – 52,1
BT 2’30”
CT 8’00”
HBS Ag Non Reaktif Non Reaktif
GDS 103,7 Mg/dL 140
AST 13 U/L 0,0 – 31,0
ALT 13 U/L 0,0 – 41,0
X-RAY PRE OP
ASSESMENT

Dislocation Left Hip Joint

PLANNING
Open Reduction Bone (Senin, 13 November 2017)
2. IDENTITAS

 Nama : Tn. Septinus Patay


 Umur : 31 Tahun
 Alamat : DOK IX
 Pekerjaan : Swasta
 No DM : 43 57 92
 Tgl MRS : 09 November 2017
 Tgl Masuk Ortopedi : 09 November 2017
ANAMNESA

 Keluhan Utama :

Ingin lepas pen pada kedua kaki setelah operasi ORIF 9 bulan

 RPS :

Os datang dengan keluhan ingin melepas pen setelah melakukan operasi pemasangan pen
pada kedua kaki 9 bulan lalu. Os mengaku sering merasa ngilu pada kedua kaki yang
terpasang pen. Nyeri (-). Os dapat melakukan kegiatan sehari-hari.
STATUS LOKALIS

Regio Cruris Sinistra

 Look : deformitas (-), edema (-)

 Feel : Nyeri tekan (-)

 Move : Pasien dapat melakukan aktivitas seperti biasa tanpa alat bantuan
seperti tongkat.
LABORATORIUM

Hasil
PARAMETER Nilai Rujukan
27-10-2017
HGB 11.1 gr/dL 13,3 – 16,6
LEUKOSIT 4.83 x10˄3/uL 3,37 – 8,38
ERITROSIT 5.04 10^6/uL 3,69 – 5,46
TROMBOSIT 253 x10˄3/uL 172 – 378
GOLONGAN DARAH - - -
HCT 36.3 % 41,3 – 52,1
PT 10,5 10,2 – 12,1
aPTT 30,8 24,8 – 34,4
HBS Ag Non Reaktif Non Reaktif
X-RAY PRE OP
ASSESMENT

Malunion Tibia Sinistra Post ORIF 9 Bulan

PLANNING
ROI (Senin, 13 November 2017)
3. IDENTITAS

 Nama : Tn. Kisak Silak


 Umur : 31 Tahun
 Alamat : Sentani
 Pekerjaan :-
 No DM : 43 57 92
 Tgl MRS : 09 November 2017
 Tgl Masuk Ortopedi : 09 November 2017
ANAMNESA

 Keluhan Utama :

Nyeri pada pergelangan tangan kiri

 RPS :

Os datang dengan keluhan nyeri pada pergelangan tangan kiri sejak ± 1 minggu yang lalu
setelah pasien terjatuh dari tangga dengan ketinggian sekitar 1 meter. Os mengaku
saat itu os sedang mengecat, tiba-tiba pasien hilang keseimbangan. Os terjatuh
dengan bertumpu pada telapak tangan. Nyeri (+). Keram (-). Terasa Ngilu (+). Pasien
tidak dapat beraktivitas menggunakan tangan kiri.
STATUS LOKALIS PRE OP

Regio Antebrachi Sinistra

 Look : deformitas (-), edema (+), tampak terbalut verban, rembesan darah (-)

 Feel : Nyeri tekan (+),

 Move : Gerakkan pasien terbatas karena nyeri.


LABORATORIUM

Hasil
PARAMETER Nilai Rujukan
03-11-2017
HGB 11.2 gr/dL 13,3 – 16,6
LEUKOSIT 7.25 x10˄3/uL 3,37 – 8,38
ERITROSIT 4.12 10^6/uL 3,69 – 5,46
TROMBOSIT 208 x10˄3/uL 172 – 378
GOLONGAN DARAH O
HCT 33.7 % 41,3 – 52,1
PT 9,7 10,2 – 12,1
aPTT 28,0 24,8 – 34,4
HBS Ag Non Reaktif Non Reaktif
X-RAY PRE OP
ASSESMENT

Fracture Galeazy Antebrachi Sinistra

PLANNING
ORIF (Senin, 13 November 2017)
4. IDENTITAS

 Nama : Tn. Korneles Rumandawai


 Umur : 25 tahun
 Alamat : Polimak IV
 Pekerjaan :
 No DM : 43 19 85
 Tgl MRS : 08 November 2017
 Tgl Masuk Ortopedi : 08 November 2017
ANAMNESA

 Keluhan Utama :

Nyeri pada tangan kanan

 RPS :

Os datang keluhan nyeri pada tangan kanan setelah pasien mengalami kecelakaan 1 Nov
2017. saat itu os hendak menyebrang, pasien melambaikan tangan kemudian ada motor
yang muncul mendadak dari samping mobil yang tiba-tiba menabrak tangan os.

Saat itu juga os merasakan tangannya nyeri. Os langsung pergi ke puskesmas dan
kemudian mendapat rujukan ke RS Dok II. Pergerakkan pasien menggunakan tangan
kanan menjadi terbatas karena nyeri.
STATUS LOKALIS PRE OP

Regio Brachii Dextra

 Look : deformitas (-), edema (-), tampak terbalut verban, rembesan darah (-)

 Feel : Nyeri tekan (+),

 Move : Gerakkan pasien terbatas karena nyeri.


LABORATORIUM

Hasil
PARAMETER Nilai Rujukan
02-11-2017
HGB 12.8 gr/dL 13,3 – 16,6
LEUKOSIT 8.42 x10˄3/uL 3,37 – 8,38
ERITROSIT 4.70 10^6/uL 3,69 – 5,46
TROMBOSIT 205 x10˄3/uL 172 – 378
GOLONGAN DARAH O
HCT 39.5 % 41,3 – 52,1
PT 9,9 10,2 – 12,1
aPTT 26,8 24,8 – 34,4
HBS Ag Non Reaktif Non Reaktif
X-RAY PRE OP
ASSESMENT

Close Fracture Right 1/3 Distal Radius

PLANNING
ORIF (Senin, 13 November 2017)
5. IDENTITAS

 Nama : Tn. Ariel Boyar


 Umur : 23 tahun
 Alamat : Sarmi
 Pekerjaan : Petani
 No DM : 42 98 40
 Tgl MRS : 10 November 2017
 Tgl Masuk Ortopedi : 10 November 2017
ANAMNESA

 Keluhan Utama :

Nyeri pada paha kanan

 RPS :

Os datang dengan keluhan nyeri pada paha kanan. Nyeri ini dirasakan pada tempat
terpasangnya pen. Os memiliki riwayat amputasi dan pasang pen pada paha kanan
sejak 01-04-2017. Os mengaku tiga bulan setelah operasi, os terjatuh lagi dengan
bertumpu pada paha kanan. Os merasakan nyeri, tetapi karena kendala jarak yang
cukup jauh sehingga os tidak datang ke RS Dok II untuk kontrol. Setelah empat bulan,
pasien datang ke Dok II untuk kontrol, setelah difoto didapatkan adanya pergeseran
pada tulang paha tempat terpasangnya pen.
STATUS LOKALIS

Regio Femur Dextra

 Look : deformitas (+), edema (-), rembesan darah (-)

 Feel : Nyeri tekan (-),

 Move : Pasien dapat beraktifitas dengan menggunakan alat bantu tongkat.


LABORATORIUM

Hasil
PARAMETER Nilai Rujukan
06-11-2017
HGB 11.8 gr/dL 13,3 – 16,6
LEUKOSIT 8.89 x10˄3/uL 3,37 – 8,38
ERITROSIT 5.81 10^6/uL 3,69 – 5,46
TROMBOSIT 215 x10˄3/uL 172 – 378
GOLONGAN DARAH
HCT 38.3 % 41,3 – 52,1
PT 10,5 10,2 – 12,1
aPTT 30,6 24,8 – 34,4
HBS Ag Non Reaktif Non Reaktif
X-RAY PRE OP
ASSESMENT

Closed Fracture Femur Dextra Post OREF Fracture Femur Dextra + Post Amputasi
Cruris Dextra

PLANNING
ROI Eksternal Fiksasi + ORIF Femur Dextra (Senin, 13 November 2017)
6. IDENTITAS

 Nama : Tn. Yustinus Samogoi


 Umur : 20 tahun
 Alamat : DOK V Bawah
 Pekerjaan :-
 No DM : 43 08 94
 Tgl MRS : 02 November 2017
 Tgl Masuk Ortopedi : 04 November 2017
ANAMNESA

 Keluhan Utama :

Benjolan besar pada lutut

 RPS :

Os datang dengan keluhan timbul benjolan pada lutut, nyeri (+). Awalnya pada bulan
Agustus 2017 muncul benjolan seperti kelereng, terdapat mata. Benjolan tersebut
dirasakan sangat nyeri dan lama kelamaan makin membesar sehingga menghambat
aktivitas pasien untuk melakukan kegiatan sehari-hari. Pasien sempat berobat di PKM
Mapi, tetapi tidak ada perubahan sampai akhirnya pasien dirujuk ke RSUD Dok II
Jayapura.
STATUS LOKALIS

Regio Genu Sinistra

 Look : deformitas (-), edema (+), tampak masa pada lutut kiri ukuran
44x50cm

 Feel : Nyeri tekan (+),

 Move : Gerakkan pasien terbatas.


LABORATORIUM

Hasil
PARAMETER Nilai Rujukan
02-11-2017
HGB 10.1 gr/dL 13,3 – 16,6
LEUKOSIT 14.1 x10˄3/uL 3,37 – 8,38
ERITROSIT 4.85 10^6/uL 3,69 – 5,46
TROMBOSIT 231 x10˄3/uL 172 – 378
GOLONGAN DARAH
HCT 33.1 % 41,3 – 52,1
BT 2’30” 10,2 – 12,1
CT 8’30” 24,8 – 34,4
AST 34.4 U/L <40.0
ALT 32.3 U/L <41.0
BUN 12.4 mg/dL 7.0 – 18.0
CREA 0.23 mg/dL <0.95
ALB 3.3 g/dL 3.5 – 5.2
X-RAY PRE OP
ASSESMENT

Primary Bone Tumor Left Distal

PLANNING
Open Biopsy (Senin, 13 November 2017)

TERAPI

 IVFD RL 20 tpm
inj. Ranitidin 50mg /12jam
Inj. Antrain 1g /8jam
7. IDENTITAS

 Nama : Tn. Relis Oliver Suweni


 Umur : 17 Tahun
 Alamat : Sentani Kota
 Pekerjaan : Pelajar
 No DM : 43 21 76
 Tgl MRS : 13 Oktober 2017
 Tgl Masuk Ortopedi : 18 Oktober 2017
ANAMNESA
 Keluhan Utama :

Nyeri pada leher, lumpuh pada kedua kaki tangan

 RPS :

Os merupakan pasien rujukan dari RS Serui dengan diagnosa……………………………. Saat ini os


mengeluhkan nyeri pada leher belakang sehingga os tidak dapat menolehkan kepalanya, nyeri
pada bahu kanan, dan os tidak dapat mengangkat kaki dan tangannya. Os memiliki riwayat
kecelakaan mobil pada bulan September 2017. saat itu os bersama teman-temannya sedang
menaiki mobil pick-up, saat melewati jalan turun sopir tiba-tiba banting stir karena kaget
melihat motor dari arah berlawanan. Mobil yang ditumpangi terbalik. Salah satu korbannya yaitu
Os langsung dilarikan ke RS Serui. Menurut saksi yang ada di TKP, os sempat pingsan pada saat
kejadian, namun sadar kembali setelah tiba di RS.

Menurut ayah os, os sempat dirawat di ICU RSUD Serui selama 1 minggu, tetapi tidak ada
perubahan. Kemudian os dirujuk ke RSUD Dok II Jayapura.
STATUS LOKALIS

Regio Vertebralis

 Look : deformitas (-), edema (-),

 Feel : Nyeri tekan (+),

 Move : Gerakkan pasien terbatas.


LABORATORIUM

Hasil
PARAMETER Nilai Rujukan
02-11-2017
HGB 10.1 gr/dL 13,3 – 16,6
LEUKOSIT 14.1 x10˄3/uL 3,37 – 8,38
ERITROSIT 4.85 10^6/uL 3,69 – 5,46
TROMBOSIT 231 x10˄3/uL 172 – 378
GOLONGAN DARAH
HCT 33.1 % 41,3 – 52,1
BT 2’30” 10,2 – 12,1
CT 8’30” 24,8 – 34,4
AST 34.4 U/L <40.0
ALT 32.3 U/L <41.0
BUN 12.4 mg/dL 7.0 – 18.0
CREA 0.23 mg/dL <0.95
ALB 3.3 g/dL 3.5 – 5.2
X-RAY PRE OP
ASSESMENT

Fracture Kompresi Vertebra Cervical V, VI

PLANNING
Fisioterapi
Rujuk ke Makasar
8. IDENTITAS

 Nama : Tn. Yulius Kogoya


 Umur : 18 Tahun
 Alamat : Waena
 Pekerjaan :-
 No DM : 43 33 94
 Tgl MRS : 03 November 2017
 Tgl Masuk Ortopedi : 03 November 2017
ANAMNESA

 Keluhan Utama : nyeri pada kaki kanan

 RPS : pasien datang dengan keluhan nyeri pada kaki kanan setelah mengalami

kecelakaan motor. Pasien mengatakan saat kecelakaan pasien melompat dari motor
karena rem blong, sehingga menyebabkan kaki kanan pasien terbentur . Nyeri (+ )
pusing (-) mual (-) muntah (-) pingsan (-).
STATUS LOKALIS

Regio Femur Dextra

 Look : deformitas (-), edema (-),

 Feel : Nyeri tekan (+),

 Move : Gerakkan pasien terbatas.


LABORATORIUM PRE OP

Hasil
PARAMETER Nilai Rujukan
03-11-2017
HGB 12.9 gr/dL 13,3 – 16,6
LEUKOSIT 13.4 x10˄3/uL 3,37 – 8,38
ERITROSIT 4.57 10^6/uL 3,69 – 5,46
TROMBOSIT 370 x10˄3/uL 172 – 378
GOLONGAN DARAH O
HCT 38.0 % 41,3 – 52,1
KLORIDA 104.7 mEq/L 98 - 106
KALIUM 3.73 mEq/L 3.5 – 5.3
NATRIUM 136.8 mEq/L 135 - 148
BUN 10.7 mg/dL 7.0 – 18.0
CREA 0.89 mg/dL <0.95
X-RAY PRE OP
ASSESMENT

Close Fracture Right Tibial Plateau Schatzker Type IV

PLANNING
ORIF

TERAPI POST OP
INSTRUKSI POST OP
inj. Hypobach 1amp /12jam
 Cek HB post Op
Inj. Ceftriaxone 1g /12jam
Inj. Antrain 1g /8jam Foto kontrol Cruris Dextra Ap/Lat
Inj. Ranitidin 50mg /12jam Elevasi dgn 2 bantal
Drip Tramadol 1amp (kp)
LABORATORIUM POST OP

Hasil
PARAMETER Nilai Rujukan
06-11-2017
HGB 11.2 gr/dL 13,3 – 16,6
LEUKOSIT 13.9 x10˄3/uL 3,37 – 8,38
ERITROSIT 3.93 10^6/uL 3,69 – 5,46
TROMBOSIT 292 x10˄3/uL 172 – 378
GOLONGAN DARAH O
HCT 33..0 % 41,3 – 52,1
X-RAY POST OP
9. IDENTITAS

 Nama : Tn. Benyamin Sefa


 Umur : 65 Tahun
 Alamat : Sarmi
 Pekerjaan :
 No DM : 30 01 90
 Tgl MRS : 08 November 2017
 Tgl Masuk Ortopedi : 08 November 2017
ANAMNESA

 Keluhan Utama : Besi Pen menonjol Pada Luka Operasi

 RPS : Pasien datang dengan keluhan besi pen menonjol pada kaki bekas operasi.

Awalnya pasien Post Orif sejak ± 9 tahun yang lalu. Berdasarkan pengakuan keluarga
pasien sering beraktivitas secara terus menerus sehingga besi pen menonjol keluar.
STATUS LOKALIS

Regio Cruris Sinistra

 Look : deformitas (-), edema (+),

 Feel : Nyeri tekan (+),

 Move : Gerakkan pasien terbatas.


LABORATORIUM PRE OP

Hasil
PARAMETER Nilai Rujukan
02-11-2017
HGB 14.8 gr/dL 13,3 – 16,6
LEUKOSIT 11.17 x10˄3/uL 3,37 – 8,38
ERITROSIT 5.23 10^6/uL 3,69 – 5,46
TROMBOSIT 248 x10˄3/uL 172 – 378
GOLONGAN DARAH A
HCT 43.3 % 41,3 – 52,1
PT 9,6 Detik 10.2 – 12.1
aPTT 30,2 Detik 24.8 – 34.4
AST 21 U/L 0.0 – 31.0
ALT 24 U/L 0.0 – 41.0
NATRIUM 136.8 mEq/L 135 - 148
BUN 18.80 mg/dL 7.0 – 18.0
X-RAY PRE OP
ASSESMENT

Infected Union Left Distal Tibia Post ORIF 9 Tahun

PLANNING
Debridement + ROI Tibia Sinistra

TERAPI POST OP
INSTRUKSI POST OP
inj. Hypobach 1amp /12jam
 Cek HB post Op
Inj. Ceftriaxone 1g /12jam
Inj. Antrain 1g /8jam Foto kontrol Cruris Sinistra Ap/Lat
Inj. Ranitidin 50mg /12jam Elevasi dgn 2 bantal
LABORATORIUM POST OP

Hasil
PARAMETER Nilai Rujukan
10-11-2017
HGB 13.3 gr/dL 13,3 – 16,6
LEUKOSIT 15.6 x10˄3/uL 3,37 – 8,38
ERITROSIT 4.46 10^6/uL 3,69 – 5,46
TROMBOSIT 264 x10˄3/uL 172 – 378
HCT 37.2 % 41,3 – 52,1
X-RAY POST OP
10. IDENTITAS

 Nama : Tn. Otis Wouw


 Umur : 20 Tahun
 Alamat : Sentani
 Pekerjaan :
 No DM : 43 05 50
 Tgl MRS : 08 November 2017
 Tgl Masuk Ortopedi : 08 November 2017
ANAMNESA

 Keluhan Utama :

Pasien datang untuk kontrol Post ORIF

 RPS :

Pasien datang untuk kontrol post ORIF 3 bulan, dan rencana melepas pen.
STATUS LOKALIS

Regio Pedis Sinistra

 Look : deformitas (-), edema (+),

 Feel : Nyeri tekan (+),

 Move : Gerakkan pasien terbatas.


LABORATORIUM PRE OP

Hasil
PARAMETER Nilai Rujukan
02-11-2017
HGB 11.8 gr/dL 13,3 – 16,6
LEUKOSIT 5.38 x10˄3/uL 3,37 – 8,38
ERITROSIT 5.58 10^6/uL 3,69 – 5,46
TROMBOSIT 294 x10˄3/uL 172 – 378
GOLONGAN DARAH A
HCT 38.8 % 41,3 – 52,1
PT 10.1 Detik 10.2 – 12.1
aPTT 28.8 Detik 24.8 – 34.4
X-RAY PRE OP
ASSESMENT

Union Left Metatarsal 2,3,4

PLANNING
ROI

TERAPI POST OP
INSTRUKSI POST OP
inj. Hypobach 1amp /12jam
 Cek HB post Op
Inj. Antrain 1g /8jam
Foto kontrol Pedis Sinistra
AP/Oblique
Elevasi dgn 2 bantal
LABORATORIUM POST OP

Hasil
PARAMETER Nilai Rujukan
10-11-2017
HGB 11.1 gr/dL 13,3 – 16,6
LEUKOSIT 7.8 x10˄3/uL 3,37 – 8,38
ERITROSIT 5.09 10^6/uL 3,69 – 5,46
TROMBOSIT 259 x10˄3/uL 172 – 378
HCT 37.1 % 41,3 – 52,1
X-RAY POST OP

- Hari ini foto

Anda mungkin juga menyukai