Anda di halaman 1dari 12

The Fundamentals of

SCADA
Supervisory Control and Data
Acquisition (SCADA)
 Digunakan untuk mengontrol dan memantau
kondisi aset perusahaan dari lokasi pusat.

sumur waduk tank

pomp
katup
a
Tujuan Umum

 Memantau sistem dari jarak jauh


 Mengontol sistem dan memastikan sistem
mencapai kinerja yang diperlukan
 Mengurangi waktu operasional dengan
mengoperasi sistem melalui lokasi pusat
 Menyimpan data dari sistem dan dapat melaporkan
ke pada badan pengawas
 Menyediakan sistem alarm jika terjadi kesalahan
untuk dianalisa dan diperbaiki.
Komponen Sistem SCADA
Komponen Sistem SCADA
1. RTU (Remote Terminal Unit)
 Terletak dilapangan berbentuk kotak
 Berfungsi sebagai terminal-terminal dari hasil
pengukuran, pengendalian dll
 Sebagai pemantauan dan digunakan untuk
mengkonversi, menghitung sinyal seperti arus
listrik, aliran, perbedaan tekanan, perbedaan
temperatur dll.
 RTU akan mengendalikan sistem kemudian
mengirimkan data ke lokasi pusat melalui saluran
komunikasi
Komponen Sistem SCADA

2. Wide Area Network (WAN)


 Berfungsi menghubungkan SCADA central host
computer ke MUX.
 Dapat terdiri dari kabel, radio atau jaringan
komunikasi
Komponen Sistem SCADA

3. PLC
 Ditempatkan pada RTU
 Berfungsi mengolah atau mengambil data dari
sensor transmitter atau bisa juga mengendalikan
sistem di RTU seperti pengaturan bukaan valve
Komponen Sistem SCADA
4. Multiplexers (MUX)
 Berfungsi untuk menghubungkan WAN ke jaringan
lokal atau RTU.

 Mampu menggabungkan komunikasi dari puluhan


atau ratusan RTU menjadi data tunggal
Komponen Sistem SCADA

5. Local Network
 Berfungsi menghubungkan RTU ke MUX jika
membutuhkan WAN atau menghubungkan
langsung antara RTU dengan central host computer
jika tidak membutuhkan WAN
 Local network terdiri dari kabel, radio dan data
jaringan komunikasi
Komponen Sistem SCADA

6. Central Host Computer


 Berfungsi untuk memproses data yang diterima
dari RTU dan menyampaikannya kepada operator.
 Berfungsi memproses data dari operator untuk
dikirim kembali ke RTU
Komponen Sistem SCADA

7. Operator Workstation Communication System


 Atau biasa disebut terminal operator
 Berfungsi untuk menerima dan mengirimkan data
ke SCADA central host computer berdasarkan
permintaan dan tindakan dari operator
Komponen Sistem SCADA

8. Software
 Software yang sering digunakan adalah man
machine interface (MMI) atau Human Machine
Interface (HMI)
 HMI berfungsi untuk menampilkan data dari RTU
ataupun menampilkan proses yang sedang terjadi
pada keseluruhan sistem
 HMI mengubah data dan angka kedalam animasi,
grafik dan bentuk yang mudah diterjemahkan oleh
operator

Anda mungkin juga menyukai