Anda di halaman 1dari 20

KULIAH TRG

MERANCANG LINES PLAN


Oleh:
Ronald M hutauruk, S.T,M.T
Hasanudin ST

TEKNIK PERKAPALAN
FAKULTAS TEKNOLOGI KELAUTAN
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER
2010
PRESENTATION OUTLINE

• KEDUDUKAN LINES PLAN DALAM


PERENCANAAN KAPAL
• PEMILIHAN UKURAN UTAMA KAPAL
• PERENCANAAN LINES PLAN
KEDUDUKAN LINES PLAN DALAM
PERENCANAAN KAPAL

• Proses Desain Kapal


KEDUDUKAN LINES PLAN DALAM
PERENCANAAN KAPAL

Concept design
1. Menerjemahkan persyaratan-persyaratan owner
kedalam karakteristik-karakteristik perkapalan dan
engineering.

2. Studi kelayakan untuk menentukan elemen-elemen


dasar dari kapal yang didesain, misalnya panjang,
lebar, tinggi, sarat, power mesin, dll., yang
memenuhi persyaratan-persyaratan kecepatan,
jarak pelayaran, volume muatan dan deadweight.

3. Menghasilkan desain-desain alternative.

4. Jenis, Bentuk dan Ukuran Lines Plan dipengaruhi


karakteristik, ukuran utama dan desain alternatif
KEDUDUKAN LINES PLAN DALAM
PERENCANAAN KAPAL

Preliminary design
1. Menentukan lebih jauh karakteristik-karakteristik
utama kapal yang mempengaruhi perhitungan beaya-
beaya awal dari pembuatan kapal dan penentuan
kinerjanya.

2. Lines Plan telah ditentukan berdasarkan karakteristik


yang diminta dan biaya pembangunan-operasional
yang optimal

3. Menghasilkan sebuah desain kapal yang lebih presisi


yang akan memenuhi persyaratan-persyaratan
pemesan.
KEDUDUKAN LINES PLAN DALAM
PERENCANAAN KAPAL

Contract design
• Menghasilkan satu set plans dan spesifikasinya yang
akan digunakan untuk menyusun dokumen kontrak
pembangunan kapal.

• Mendetailkan desain yang dihasilkan tahap


preliminary design.

• Menggambarkan lebih presisi profil dari kapal, seperti


bentuk badannya, dayanya, karakteristik olah
geraknya, detail strukturnya, dll.
PEMILIHAN UKURAN UTAMA
KAPAL

Berdasarkan Cara Pemilihanya:


• Trial and Error
• Statistik
• Optimisasi
Berdasarkan Banyaknya Data Yang Digunakan
• Point Base –didasakan satu ukuran utama
• Set Base (Statistik dan Optimasi) – didasarkan
beberapa ukuran kapal
PEMILIHAN UKURAN UTAMA
KAPAL

Point Base (Optimasi):


• Owner Requirement (Jenis Kapal, DWT, Vs)
• Designer (Mencari di Register / Literatur)
Keuntungan:
• Waktu Pemilihan Cepat, Tidak Rumit
• Cocok untuk kapal series
Kelemahan
•Tidak Cocok Untuk Kapal Jenis Baru
•Tdk Cck untuk kapal yang mempunyai karakter yg beda
LATIHAN
CARI UKURAN UTAMA KAPAL
Type : Tanker
Kapasitas : 10.000 DWT
Vs= 13 knot
PEMILIHAN UKURAN UTAMA
KAPAL

Set Base (Statistik):


• Owner Requirement (Jenis Kapal, DWT, Vs)
• Designer (Mencari dengan dari hasil Regresi )
PEMILIHAN UKURAN UTAMA
KAPAL

Keuntungan:
• Telah mempertimbangkan karakteristik kapal
(Tahanan, stabilitas, kekuatan memanjang, biaya
pembangunan)
• Hasilnya dapat dipertanggung jawabkan
Kerugian:
•Cara perhitungan lebih rumit
•Waktu perhitungan lebih lama
•Tidak dapat menentukan hasil yang optimal
LATIHAN
CARI UKURAN UTAMA KAPAL
Type : Tanker
Kapasitas : 10.000 DWT
Vs= 13 knot
PEMILIHAN UKURAN UTAMA
KAPAL

Set Base (Optimisasi):


• Owner Requirement (Jenis Kapal, DWT, Vs)
• Designer
Mencari Kapal Pembanding
Menvariasi Ukuran Utama Awal
Menghitung Daya Mesin, Stabilitas, Freeboard, GT-NT, Biaya
Pembangunan dan operasional
Mencari Ukuran Utama yang masuk dalam Constrain
Memilih Ukuran Utama yang optimal
PEMILIHAN UKURAN UTAMA
KAPAL

Keuntungan:
• Dapat menghasilkan ukuran utama kapal yang
optimal
• Semua constrains terpenuhi
Kerugian:
•Cara perhitungan paling lebih rumit
•Waktu perhitungan paling lebih lama
LATIHAN
CARI UKURAN UTAMA KAPAL
Type : Tanker
Kapasitas : 10.000 DWT
Vs= 13 knot

JAWABAN
Akan dilakukan di TM1
METODE PERANCANGAN LINES
PLANS

• Metode Konvensional
Hanya memperhatikan keseimbangan gaya dan
momen
• Metode Semi Konvensional (Sixty
Series, Scheltema, Form Data, NSP)
+ Tahanan Kapal dan Bentuk Aliran
• Metode Modern (Basis Ship)
+ Seakeeping dan Manouvring
TRIMAKASIH
REFERENSI

Anda mungkin juga menyukai