Anda di halaman 1dari 12

Nama : Hikma sari

NPM: 142426008 sp
Pengertian
 Konsep keperawatan komunitas adalah ide
untuk menyusun suatu kerangka
konseptual atau model keperawatan
 Teori keperawatan (Barnum,1990) adalah
usaha-usaha untuk menguraikan atau
menjelaskan fenomena mengenai
keperawatan
Teori keperawatan Menurut Virginia
Henderson
 Menurut Henderson, tugas unik perawat
adalah membantu individu baik dalam
keadaan sakit maupun sehat melalui
upayanya melaksanakan berbagai aktivitas
guna mendukung kesehatan dan
penyembuhan individu, yang dapat
dilakukan secara mandiri oleh individu saat
ia memiliki kekuatan, kemampuan,
kemauan, dan pengetahuan.
 dgn memberikan gambaran tugas perawat yaitu
mengkaji individu baik yg sakit atau sehat dgn
memberikan dukungan kpd kes, penyembuhan serta
agar meninggal dgn damai.
Contohnya ...
Contoh henderson menyatakan bahwa lapang
pemberian pelayanan yang professional dan klien
harus dikaji karena persepsi klien
KEBUTUHAN DASAR PASIEN (14)
MENURUT VIRGINIA HENDERSON
1. Bernafas normal
2. Makan dan minum secara adekuat
3. Eliminasi normal
4. Bergerak dan memelihara postur tubuh
5. Tidur dan istirahat
6. Memilih pakaian yang cocok, membuka dan
mengenakan pakaian
7. Mempertahankan temperatur tuuh dalam batas
normal dengan berpakaian dan memodifikasi
pakaian
8. Memelihara kebersihan tubuh dan berdandan,
serta melindungi integumen
Lanjutannya...
9. Hindari bahaya – bahaya lingkungan dan cegah
terjadi kecelakaan
10. Berkomunikasi dengan orang lain untuk
mengekspresikan emosi, kebutuhan – kebutuhan,
ketakutan dan opini.
11. Beribadah/sembahyang
12. Bermain atau berpartisipasi dalam bermacam-
macam bentuk rekreasi
13. Bekerja
14. Belajar, memuaskan keingintahuan untuk
perkembangan dan kesehatan serta menggunakan
fasilitas-fasilitas kesehatan yang tersedia.
Keperawatan menurut henderson.
Teori keluarga menurut virginia
henderson..
DOROTHE OREM
 Inti teorinya adalah : Self Care(Perawatan diri sendiri )
Self care merupakan kebutuhan dasar, Orem
membaginya menjadi pemeliharaan dalam
pengambilan udara, air, makanan, eliminasi, aktivitas
dan istirahat, kesendirian & interaksi sosial,
pencegahan risiko, perkembangan kelompok,
pengetahuan
Ditujukan untuk :
- Mempertahankan kehidupan
- Mempertahankan kesehatan
- Mempertahankan kesejahteraan
Kesimpulan
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai