Anda di halaman 1dari 14

Bab 1

Pendahuluan
Latar Belakang
UUD 1945 Pasal
28 H
Kesehatan adalah
• Mendapat hidup
sejahtera lahir dan tolak ukur
Kesehatan adalah
batin, pembangunan
HAM • bertempat tinggal, bangsa, sehingga
fundamental • mendapatkan perlu dipelihara,
setiap individu lingkungan hidup
baik dan sehat, serta diperjuangkan,
• berhak memperoleh dan dilindungi
pelayanan
kesehatan

Kemenkes RI
2014
Target 4-6 : ↓ angka
kematian anak, ↑
Pembangunan MDGs 2015
angka kesehatan
Kesehatan RI ibu, lawan HIV
AIDS, malaria, dan
penyakit lainnya

Target ke 4 AKI : 359 per


(angka 100.000
kematian anak) AKN : 9 per
1000
dan target ke 5 kelahiran
(AKI) hidup

Indikator :
Target 4
Angka Kematian
menjamin kehidupan yang Neonatal (AKN), Angka
SDGs sehat serta mendorong
kesejahteraan hidup untuk Kematian Bayi (AKB),
seluruh masyarakat di Angka Kematian Balita
segala umur (AKBa), Angka Kematian
Ibu (AKI)

Kemenkes RI 2014
AKN (0-28 hari) menjadi
perhatian yang sangat penting
karena kelompok ini sangat
rentan terhadap berbagai
resiko yang mengakibatkan
kematian

Kemenkes RI 2014
Permenkes No. 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas
• Puskesmas adalah fasilitas pelayanan kesehatan yang
menyelenggarakan upaya kesehatan masyarakat dan upaya
kesehatan perseorangan tingkat pertama dengan lebih
mengutamakan upaya promotif dan preventif untuk mencapai
derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya di
wilayah kerjanya.

Tugas Puskesmas
• melaksanakan kebijakan kesehatan untuk mencapai tujuan
pembangunan kesehatan di wilayah kerjanya dalam rangka
mendukung terwujudnya Kecamatan Sehat.
• Upaya kesehatan masyarakat adalah setiap kegiatan untuk
memelihara dan meningkatkan kesehatan serta mencegah dan
menanggulangi timbulnya masalah kesehatan dengan sasaran
keluarga, kelompok, dan masyarakat
DKK Puskesmas
Ambacang,
Penduduk wilayah
kerja 51.361 jiwa
Padang Padang

Promosi Kesehatan
Kesehatan Ibu dan
dan Gizi Anak

Kesehatan
Lingkungan Dengan target dan
dan Kesehatan
Pemberasan
pencapaian masing-
Lansia, dll
Penyakit masingnya
Menular

Laporan Tahunan Puskesmas


Ambacang 2017
Kematian Neonatus
meningkat 50% di tahun
2017

Skreening HIV dan


Hepatitis B yang belum
mencapai target

Belum ada Saka Bakti


Husada

PUSKESMAS AMBACANG
(Laporan Tahunan 2017)
Persiapan • Faktor Janin dan
Kehamilan dan faktor eksternal
persalinan lainnya

BBLR dan • Meningkatkan


Kelainan Morbiditas dan
Genetik mortalitas neonatus

Kematian
Neonatus

Laporan Tahunan Puskesmas


Ambacang
Depkes RI 2008
KOPIAH
(KONSELING PRANIKAH)

MENIKAH

Kehamilan
terencana
dan
berkualitas

Kematian
Neonatus
Rumusan 1. Apa saja masalah kesehatan yang ditemukan di
Masalah wilayah kerja Puskesmas Ambacang?

2. Apa prioritas masalah kesehatan di Puskesmas


Ambacang?

3. Apa faktor yang menyebabkan tingginya angka


kematian neonatus di wilayah kerja Puskesmas
Ambacang?

Apa alternatif penyelesaian masalah yang dapat


dilakukan untuk menurunkan angka kematian
neonatus di wilayah kerja Puskesmas Ambacang?
Tujuan

Mencegah kematian neonatus melalui Konseling Pra Nikah (KOPIAH) bagi pasangan yang
Tujuan Umum akan menikah di kecamatan Kuranji.

1. Untuk mengetahui masalah kesehatan yang ditemukan di wilayah kerja Puskesmas


Ambacang.
2. Untuk mengetahui prioritas masalah kesehatan di Puskesmas Ambacang.
Tujuan Khusus 3. Untuk mengetahui faktor yang menyebabkan tingginya angka kematian neonatus di
wilayah kerja Puskesmas Ambacang.
4. Untuk mengetahui alternatif penyelesaian masalah yang dapat dilakukan untuk
menurunkan angka angka kematian neonatus di wilayah kerja Puskesmas Ambacang.
Manfaat

KOPIAH

Meningkatnya
kesadaran
untuk
konseling
pranikah

Menurunkan angka
kematian Neonatus

Anda mungkin juga menyukai