Anda di halaman 1dari 9

SILABUS

•Pendahuluan ekotoksikologi,
•Landasan ekotoksikologi,

•Kerangka kajian ekotoksikologi

•Kinetika zat dalam ekosistem,

•Kinetika zat dalam makhluk hidup

• Metode uji toksisitas zat

•Metode analisis hasil uji toksisitas,

•Batasan mutu.
KARAKTERISTIK KAJIAN

TOKSIKOLOGI EKOTOKSIKOLOGI
LINGKUNGAN • Kinetika dan dinamika
• Dosis zat zat
• Efek zat • Konsentrasi zat
• Makhluk hidup • Efek zat
• Hasil uji toksikologi • Makhluk hidup uji
lingkungan • Hasil uji ekotoksikologi
BIDANG KAJIAN EKOTOKSIKOLOGI

 LINGKUNGAN UDARA
 LINGKUNGAN PERAIRAN LAUT
 LINGKUNGAN TANAH
PERISTIWA EKOTOKSIKOLOGIS

LINGKUNGAN UDARA
EFEK OZON
korelasi konsentrasi ozon dan efeknya bagi
tanaman tembakau Nicotiana tabacum L.

4
Efek ozon bagi tanaman tembakau

 Tampak bahwa makin 30


besar konsentrasi polutan 25
ozon makin besar efek 20
kerusakan pada biota 15 Cons.ozo
n Ug/m3
tertentu 10
udara
Daun
5

0
Juni Ags
79 79

5
Lingkungan perairan laut
EFEK MINYAK
 Terdapat kondisi tertentu saat adanya minyak
berkonsentrasi tinggi dalam lapis air laut yaitu dibawah
lapis minyak sekitar kejadian tumpahan langsung.
 Observasi th 1977 yang dilakukan cormark and Nichols
(Anon, 1987) di laut utara bahwa 10 jam setelah
dilakukan tumpahan minyak eksperimental maka
konsentrasi minyak dalam air laut dibawah lapis minyak
menurun hingga lebih 1 % dari semula

6
Pertumbuhan fitoplankton
 Pada konsentrasi minyak 5- 15 Ug/ l airlaut
terjadi perubahan destruktif struktur komunitas
plankton tersebut.
 Pada konsentrasi minyak 1-10 mg minyak/ l air
laut terjadi penurunan bahkan kematian
fitoplankton

7
Lingkungan tanah
Tanah berkualitas tinggi mempunyai karakter adanya
aktivitas tinggi berbagai biota tanah. Biota tanah
disini meliputi berbagai komunitas biota dalam
tanah dan biota tanaman.
Kehidupan biota dalam tanah tergantung kepada
materi organik

8
TUGAS

Merangkum sejarah peristiwa


ekotoksikologi (min. 5)

Ditulis tangan dalam kertas folio


bergaris. Dikumpulkan pada
pertemuan selanjutnya

Anda mungkin juga menyukai