Anda di halaman 1dari 12

Interaksi Obat dan

Makanan
{ Kelompok IV (Empat)
Nurwandiansa Putri (G 701 15 055)
Agung Dian Pratiwi (G 701 15 012)
Apa itu interaksi
obat?

 Interaksi obat adalah perubahan efek suatu obat akibat


pemakaian obat lain (interaksi obat-obat) atau oleh makanan,
obat tradisional dan senyawa kimia lain. Interaksi obat yang
signifikan dapat terjadi jika dua atau lebih obat digunakan
bersama-sama.
Interaksi obat-
makanan?

 Ketika suatu makanan atau minuman mengubah efek suatu obat,


perubahan tersebut dianggap sebagai interaksi obat-makanan.
Interaksi seperti itu bisa terjadi. Tetapi tidak semua obat
dipengaruhi oleh makanan, dan beberapa obat hanya
dipengaruhi oleh makanan-makanan tertentu.
Faktor yang
Mempengaruhi Interaksi
Obat dengan Makanan

 Pengosongan lambung
 Komponen makanan
 Ketersediaan hayati
 Fase farmasetis Fase
farmasetis
Fase-Fase Dalam
Interaksi Obat
dengan Makanan
 Fase farmakokinetik
Beberapa obat beserta efek dan mekanisme
dalam tubuh.
Beberapa interaksi penting
antara obat dan makanan.
Interaksi Obat-Makanan yang
bermakna klinis.

Anda mungkin juga menyukai