Anda di halaman 1dari 5

Sesi 9

Pemasaran Sosial Jasa Pelayanan Kebidanan

Upaya promosi yang dilakukan bidan dalam


praktinya

Upaya
Upaya Upaya
Rehabilita
Preventif Kuratif
tif
Di Puskesmas Jaya Giri, para bidan memiliki unsur kebudayaan serta memiliki upaya
dalam kepentingan menghadapi budaya di masyarakat. Bentuk adaptasi yang dilakukan
bidan tersebut ialah mengerti konsep sehat dan sakit menurut budaya masyarakat.
Mengerti konsep sehat dan sakit sesungguhnya tidak terlalu mutlak, dan universal karena
ada faktor–faktor lain diluar kenyataan klinis yang mempengaruhinya terutama faktor
sosial budaya. Untuk penetapan harga pelayanan dalam pemasaran itu bendahara yang
mengatur, bidan tidak menangani pembayaran semuanya bayar dibendahara
Aturan dalam membuat papan nama

Ukuran papan nama seluas 1 x 1,5 meter,


Tulisan blok warna hitam, dan dasarnya
warna putih. Pemasangan papan nama
pada tempat yang mudah dan jelas mudah
terbaca oleh masyarakat
Kegiatan masyarakat yang diikuti oleh bidan diantaranya penyuluhan resti dan kunjungan.
Program untuk meningkatkan ketertarikan masyarakat, agar masyarakat tertarik untuk
berkunjung ditempat bidan, misalnya dapat dilakukan dengan memberikan program di
tempat praktik seperti pijat bayi, membuat tempat bersalin semenarik mungkin.

Alur pemesanan obat-obatan dan alat-alat kesehatan telah diatur oleh dinas. Dan
keuangannya diatur oleh bendahara bukan tugas bidan untuk mengatur alur pemesanan
obat obatan dan alat alat kesehatan.

Anda mungkin juga menyukai