Anda di halaman 1dari 10

1.

Ayuk Amalia (4401414009)


2. Vivi Riyana (4401414022)
3. Izza Nafisa I (4401414025)
4. Desty Ratna (4401414032)
PENGERTIAN DNA

Merupakan asam nukleat


yang sebagian besar
terbuat dari dua untai yang
membentuk heliks ganda.
Eksperimen Griffith (1928)

Percobaan ini menggunakan bakteri


Stretococcus pneumoniae dengan dua strain
berbeda, yaitu strain tipe S (virulen) dan
strain tipe R (avirulen).
Dari hasil penelitian Griffith menyimpulkan bahwa
bakteri tipe II-R telah tertransformasikan menjadi
galur III-S oleh sebuah prinsip transformasi yang
entah bagaimana menjadi bagian bakteri galur III-S
yang mati.
• Pada tahun 1944 Avery, McLeod, McCarty melalui
hasil penelitiannya mengumumkan bahwa DNA adalah
agen pentransformasi pada percobaan Griffith. DNA
juga merupakan material yang diturunkan yang
dipunyai hampir semua makhluk hidup.
• Avery, McLeod, McCarty melakukan percobaan
dengan memurnikan berbagai macam zat yang
terdapat dalam sisa sel bakteri patogen. Zat-zat
tersebut kemudian dicampurkan ke dalam sel bakteri
yang tidak patogen.
• Pada tahun 1952 Alfred Harshey dan Martha Chase
melakukan percobaan yang mengkonfirmasi bahwa DNA
merupakan bahan genetik yang menginfeksi bakteri.
• Percobaan pertama DNA fag dilabeli dengan fosfor-32
radioaktif (unsur fosfor ada dalam DNA tapi tidak
ditemukan dalam satupun asam amino yang menjadi
komponen dasar protein).
• Percobaan kedua DNA fag dilabeli dengan belerang-35
radioaktif (belerang ditemukan pada asam amino sisteina
dan metionina, tapi tidak ditemukan dalam DNA.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai