Anda di halaman 1dari 17

NAMA KELOMPOK :

1. Irananda Shafira (14)


2. Oval Shobri C. (15)
3. Putri Ayu R.K. (16)
4. Rochmah (17)
5. Rudy Irwanto (18)
6. Fridita H.M.P (19)
7. Prasetyawan (20)
Perkembangan Islam di Benua Asia
• Agama Islam lahir pada abad ke-7 M di wilayah
Asia Barat, tepatnya di kota suci Mekah, Arab
Saudi. Dari kota suci Mekah ini Islam menyebar ke
berbagai wilayah di benua Asia, yakni wilayah
Asia Barat, Asia Tengah, Asia Kaukasus, Asia
Selatan, Asia Timur, dan Asia Tenggara.
• Pada tahun 1990, negara-negara di Asia yang
penduduknya mayoritas Islam adalah: Brunei
Darussalam, Indonesia, Qatar, Iran, Turki, Yaman,
Oman, Palestina, Malaysia dan lain-lain.
Proses Masuknya Islam di Asia
1. Melalui perdagangan: pada abad ke-16 hingga
ke-17 membuat pedagang-pedagang muslim
(Arab, Persia, dan India) turut ambil bagian
dalam perdagangan dari negeri-negeri bagian
Barat, Tenggara, dan Timur Benua Asia. Saluran
Islamisasi melalui perdagangan ini sangat
menguntungkan karena para raja dan
bangsawan turut serta dalam kegiatan
perdagangan.
2. Saluran perkawinan: para pedagang Muslim
memiliki status sosial yang lebih baik dari pada
kebanyakan pribumi, sehingga penduduk
pribumi terutama putri-putri bangsawan tertarik
untuk menjadi istri saudagar-saudagar itu.
Sebelum dikawin mereka di Islamkan terlebih
dahulu,setelah mereka mempunyai keturunan,
lingkungan mereka makin luas,akhirnya timbul
kampung-kampung daerah dan kerajaan
Muslim.
3. Saluran Pendidikan: Islamisasi dilakukan
melalui pendidikan, baik pesantren maupun
pondok yang diselenggarakan oleh guru-guru
agama, kiai, dan ulama. Di pesantren calon
ulama, para agama, dan kiat mendapatkan
pendidikan agama. Setelah mereka pulang ke
kampung mereka masing-masing,mereka akan
berdakwa ketempat tertentu mengajarkan
Islam.
4. Saluran Politik: Di Maluku dan Sulawesi
Selatan, kebanyakan rakyat masuk Islam setelah
rajanya memeluk Islam terlebih dahulu.
Pengaruh politik raja sangat membantu
tersebarnya Islam di daerah. Kerajaan-kerajaan
Islam memerangi kerajaan non Islam.
Kemenangan kerajaan Islam secara politis
banyak menarik penduduk kerajaan bukan Islam
itu untuk masuk Islam.
Perkembangan Islam di Benua Eropa
Di awali oleh penaklukan negara Andalusia pada
tahun 756 M- 1429 M di semenanjung Iberia.
Kemudian berlanjut melalui Sisillia serta
penaklukan wilayah Balkan yang dilakukan oleh
kekhalifahan Utsmaniyyah. Kehadiran dan
perkembangan Islam di Eropa kemudian
berlanjut dari imigrasi besar-besaran umat Islam
yang berada di negara-negara Islam menuju
Eropa setelah selesai perang dunia ke II.
Peradaban Islam masuk ke Eropa
dengan 3 cara ini :
1. Melalui Andalusia (Spanyol) : ketika kaum
muslimin berhasil menaklukan Spanyol dan Sisillia
selama 8 abad, ternyata itu sangat memberikan
pengaruh kebudayaan Islam di Eropa. Oleh sebab
itu peradaban Islam akhirnya menyebar di tempat
yang berbeda-beda seperti di Granada, Cordova,
Toledo, dan Sevilla. Penduduk asli Andalusia
kebanyakan menganut ajaran masehi. Bahkan
mereka mengganti bahasa umum menjadi arab.
Oleh sebab itu pula banyak pendeta nasrani
menerjemahkan injil ke dalam bahasa arab.
2. Melalui Sisillia (daerah otonomi daerah) :
menurut sejarah yang ada, Sisillia pernah
menjadi salah satu bagian dari wilayah
peradaban Islam. Wilayah ini menjadi salah satu
pintu penghubung utama dunia Islam dengan
Eropa karena letaknya yang berdekatan dengan
Tunisia di Afrika Utara. Saat berada di bawah
kekuasaan Islam, Sisillia berkembang begitu
pesat dan berubah menjadi pusat peradaban
dan perniagaan.
3. Melalui Albania (wilayah Balkan) :
Salah satu posisi faktor utama dan yang
membuka peluang pengenalan rakyat Balkan
kepada Islam adalah posisi geografis Balkan yang
strategis. Secara keseluruhan,perkenalan
mereka terhadap Islam melalui jalur Albania.
Perkembangan Islam di benua Afrika
Agama Islam masuk kedaratan Afrika pada masa
Khalifah Umar Bin Khattab,waktu Amru Bin Ash
memohon kepada Khalifa untuk memperluas
penyebaran Islam ke Mesir yang telah lama
menderita akibat di tindas oleh penguasa
Romawi di bawah Raja Muqauqis.
Perkembangan Islam di Afrika
1. Mesir : kawasan Afrika 2. Nigeria : negeri-negeri yang
pertama yang menerima menikmati pengaruh Islam di
masuknya Islam di benua kawasan Afrika dan hingga kini
ini,penduduknya lebih penduduknya mayoritas
kurang 42 juta jiwa,dimana beragama Islam antara lain
sekitar 3 jutanya beragama Maroko,Sudan,Al-Jazair,dan
Kristen selebihnya Ethopia.
beragama Islam. Bahkan,
di kota Iskandariyah
hingga kini masih terjaga
segala macam kebesaran
umat Nasrani Orthodox
tanpa di ganggu
keberadaannya oleh umat
Islam.
Perkembangan Islam di Benua
Australia dan Pasifik
Islam masuk ke wilayah AFIC berkantor pusat di
ini,dibawa oleh kaum Muslimin Sydney dan telah
imigran setelah perang dunia I melaksanakan kegiatan-
dan II. Mereka berasal dari kegiatan tersebut :
Turki,Mesir,negara Timur  Menyelenggarakan
Tengah,Balkan,Pakistan,India,d perkawinan secara Islam
an Indonesia. Di benua  Mengadakan kerjasama
Australia terdapat organisasi dengan pemerintah dalam
Islam dan masjid yang penyembelihan hewan,yang
didirikan oleh kelompok umat dagingnya akan di ekspor ke
Islam berdasar asal negaranya. negara Islam
Pada tahun 1976,dibentuklah
organisasi Islam yang bertaraf  Mengangkat imam masjid
nasional yaitu Australian yang ada di Australia
Federation of Islamic Council  Mengusahakan dana dari
(AFIC). negara Arab untuk
pembangunan masjid dan
Islamic Center
Perkembangan Islam di Benua Amerika
Orang Islam pertama yang memasuki Benua
Amerika berasal dari Spanyol dan Benua Afrika.
Namun orang Islam generasi awal ini banyak yang
murtad,karena adanya tekanan terhadap keislaman
mereka. Umat Islam yang berada di Amerika
sekarang ini umumnya berasal dari kaum imigran.
Mereka mulai masuk Benua Amerika sejak tahun
1975. Kegiatan mereka di Amerika,seperti :
membangun masjid dan pusat-pusat Islam serta
mendirikan berbagai organisasi Islam
Selain itu,warga kulit hitam di Amerika pun banyak
yang telah memeluk Agama Islam. Mereka banyak
membangun masjid dan organisasi Islam yang
bergerak di bidang dakwah,pendidikan,dan sosial.
Umat Islam yang berada di Kanada pun cukup
banyak. Hal ini di tandai dengan berdirinya masjid di
setiap kota besar dan adanya organisasi Islam
Hikmah Perkembangan Islam di Dunia
 Dapat memberikan  Memiliki saudara seiman
gambaran bahwa Islam dengan jumlah yang banyak
merupakan agama fitrah  Merasa gembira dengan
dan berkembang ke pelosok torehan prestasi dan
dunia tidak melalui kemajuan saudaranya
kekerasan atau peperangan sekaligus merasa sedih dan
 Umat Islam akan terdorong menderita terhadap
untuk meningkatkan penderitaan saudaranya
kualitas,baik secara pribadi yang seiman
maupun umum,agar  Semakin yakin keimanan
mampu berperan dalam muslim akan kebenaran
percaturan dunia yang agamanya meskipun telah
semakin global dihambat,dinodai,dan
 Dapat menimba ilmu dihalangi dengan berbagai
pengetahuan tentang cara oleh mereka yang tidak
perkembangan peradaban menyukai Islam.
umat Islam di berbagai
belahan dunia
SEKIAN DAN TERIMA KASIH


Anda mungkin juga menyukai