Anda di halaman 1dari 10

ARTIKEL REVIEW DAN ARTIKEL SEO Oleh : Ummi Aleeya

@JoeraganArtikel
APA YANG DIMAKSUD DENGAN ARTIKEL REVIEW?
Review adalah jenis artikel, berisi tinjauan tentang suatu produk/jasa/personal.
Didalamnya membahas:
1. Asal-usul
2. Kelebihan dan kekurangan
3. Spesifikasi
TUJUAN PEMBUATAN ARTIKEL REVIEW
Mengenalkan PRODUK atau JASA kepada konsumen. Pembaca memiliki pemahaman
akan latar belakang produk, spesifikasi, kelebihan dan kekurangan dan kesimpulan.

Hasil akhir yang diharapkan adalah pembaca membeli produk yang direview.
TAHAPAN DALAM MEMBUAT ARTIKEL REVIEW
Pembuka/Pendahuluan
Berisi alasan mengapa kita menuliskan tentang review produk tersebut.

Latar Belakang Produk


Kapan produk atau jasa tersebut diproduksi?
Alasan kenapa produk diproduksi ?
Siapa yang memproduksi produk tersebut?
Apa merek produk tersebut.
Spesifikasi Produk
Bahan baku produk
Cara memperoleh bahan baku darimana
Ukuran perbandingan antar campuran bahan baku
Cara pengolahan
Cara pengemasan dan penyimpanan.
Kelebihan
Jelaskan mengenai kelebihan produk tersebut berbeda dengan yang telah di tulis
oleh produsen nya atau orang yang memproduksi nya tetapi memiliki makna dan
tujuan yang sama.

Kelemahan
Jelaskan kelemahan yang umum dijumpai pada produk sejenis
Kesimpulan
Berisi kalimat ajakan kepada pembaca untuk :
1. Membeli atau menggunakan produk.
2. Mengunjungi atau membuka website produk atau karya yang kita review

Buatlah dalam kalimat yang membuat orang pembaca memiliki opini bahwa produk
atau karya yang kita review tersebut adalah pilihan yang terbaik.
YUUK KITA BERLATIH MEMBUAT ARTIKEL REVIEW
1. Ceritakan bisnis/jasa/aktivitas sehari-hari yang dilakukan dengan menjawab point
pertanyaan dibawah ini :

Latar Belakang Produk


Spesifikasi Produk
Kelebihan atau Keunggulan Produk
Kelemahan atau Kekurangan Produk
2. Tukar info dengan teman di grup ini

3. Kita saling review bisnis/jasa/personal antar teman di group yaa (DL: 11/4/2017)
TULIS ARTIKEL REVIEW DALAM FORMAT SEO
Terdapat KATA KUNCI yang berada di :

1. Judul
2. Isi
3. Penutup
Cetak dengan kata TEBAL atau BOLD yaa..

Kirimkan ke email : srikuswayati5@gmail.com


SELAMAT PRAKTIK, MAAK 

Anda mungkin juga menyukai