Anda di halaman 1dari 8

ALAT GALI

Aldio Jati K
Drestanta A P
Fiya D W
Backhoe

Backhoe sering juga disebut Pull Shovel, adalah


alat dan golongan shovel yang khusus dibuat
untuk menggali material di bawah permukaan
tanah atau di bawah tempat kedudukan alatnya.
Bagian Backhoe
Fungsi Backhoe

Fungsi alat ini adalah untuk menggali, seperti


dalam pekerjaan pembuatan basement atau
saluran. Beberapa alat berat digunakan untuk
menggali tanah dan batuan, untuk lokasi quary
tanah maupun pasir banyak digunakan alat ini,
karena fungsinya yang serba bisa digunakan
menggali dan membuang ke alat angkut.
Gerakan Pada Backhoe
Ada enam gerakan dasar yang mencakup gerakan-gerakan pada
masing-masing bagian, yaitu :
• Gerakan boom : merupakan gerakan boom yang mengarahkan
bucket menuju tanah galian.
• Gerakan bucket menggali : merupakan gerakan bucket saat
menggali material.
• Gerakan bucket membongkar : adalah gerakan bucket yang arahnya
berlawanan dengan saat menggali.
• Gerakan lengan : merupakan gerakan mengangkat lengan dengan
radius sampai 100°.
• Gerakan slewing ring : gerakan pada as yang bertujuan agar bagian
atas backhoe dapat berputar 360°
• Gerakan struktur bawah : dipakai untuk perpindahan tempat jika
area telah selesai digali.
Cara Kerja Backhoe
Cara kerja backhoe pada saat penggalian adalah
sebagai berikut :
• Boom dan bucket bergerak maju.
• Bucket digerakkan menuju alat.
• Bucket melakukan penetrasi ke dalam tanah.
• Bucket yang telah penuh diangkat.
• Struktur atas berputar.
• Bucket diayun sampai material di dalamnya
keluar.
Produksi Backhoe.
Untuk menghitung produksi backhoe faktor
yang mempengaruhi adalah kapasitas bucket,
dalam galian, jenis material yang digali, sudut
swing dan keadaan manajemen/medan.
Produksi backhoe secara umum rumus yang
dipakai sama dengan power shovel.

𝑞1 × 𝑘 × 60 × 𝐸
𝑄=
𝐶𝑀𝑠

Anda mungkin juga menyukai