Anda di halaman 1dari 19

- Dhea Ananda Gultom (07)

- Fahmi Taufik Tiarsono (09)


- Rizki Agnur Dwipangga (23)
- Yofan Adiyansyah (28)

KELOMPOK 4
Set Tenda dari kulit unta dengan
rangka dari aluminium untuk camping
 Nama / Jenis Barang :
 Set Tenda dari kulit unta dengan rangka dari aluminium untuk
camping
 Alasan Klasifikasi :
 Barang masuk ke dalam Bagian VII Bab 42
 Tidak ada catatan bagian yang mengatur lain
 Tidak ada catatan bab yang mengatur lain
 Implementasi KUMHS 1 dan 2B
 Uraian Klasifikasi :
 Bab 42 : Barang dari kulit samak; saddlery dan harness; barang
untuk bepergian; tas tangan dan kemasan semacam itu, barang
dari usus binatang (selain ulat sutra)
 Pos42.02 : Barang lainnya dari kulit samak atau dari kulit
komposisi.
 Subpos 4202.00
 Pos tarif 4202.00.90 : Lain-lain
 Kesimpulan :
Set Tenda dari kulit unta dengan rangka dari
aluminium untuk camping diklasifikan ke dalam
pos tarif 4202.00.90 dengan BM 10% dan PPN 10%
Speedball boxing terbuat dari kulit dengan
gantungan yang terbuat dari besi
 Nama dan Jenis Barang :
 Speedball boxing terbuat dari kulit dengan gantungan yang terbuat dari besi

 Alasan Klasifikasi :
 Catatan Bab 42 n0 2(l) : Barang dari Bab 95 (misalnya mainan, permainan dan
keperluan olahraga)
 Masuk ke Bagian XX : Bermacam-macam barang hasil pabrik.
 Catatan bagian tidak menentukan lain.
 Masuk Bab 95 : Mainan, permainan dan keperluan olahraga; bagian dan aksesorisnya.
 Catatan 3 Bab 95 : Berdasarkan catatan 1 di atas, bagian dan aksesori yang cocok
untuk digunakan semata-mata atau terutama dengan barang dari bab ini harus
diklasifikasikan dengan barang tersebut.
 KUMHS 1
 Uraian Klasifikasi :
 Bab 95 : Mainan, permainan dan keperluan olahraga; bagian dan aksesorisnya.
 Pos 95.06 : Barang dan perlengkapan untuk latihan fisik umum, gimnastik, atletik, olahraga
lainnya (termasuk meja tenis) atau permainan luar ruangan, tidak dirinci atau termasuk
dalam pos lain dalam bab ini; kolam renang dan paddling pool.
 SubPos 9506.91
 Pos Tarif 9506.91.00 : Barang dan perlengkapan untuk latihan fisik umum, gimnastik atau
atletik.
 Kesimpulan :
 Speedball boxing terbuat dari kulit dengan gantungan yang terbuat
dari besi dengan pos tarif 9506.91.00 dikenakan Bea Masuk 15% dan
PPN 10%.
Tas Ransel dengan bagian dalam
terbuat dari kulit dan bagian luar
dilapisi perak
 Nama / Jenis Barang :
Tas Ransel dengan bagian dalam terbuat dari kulit dan bagian luar dilapisi perak
 Alasan Klasifikasi :
 Barang masuk ke dalam Bagian VIII Bab 42
 Catatan bagian tidak menentukan lain.
 Lihat catatan 1 Bab 42 : “Istilah “Kulit” termasil kulit chamois... dan kulit yang diperkuat
dengan logam.
 Lihat catatan 3 (B) Bab 42 : Barang dari pos 42.02 dan 42.03 yang mempunyai bagian dari
logam mulia atau logam yang dipalut dengan logam mulia,... tetap diklasifikasikan dalam
pos tersebut, walaupun bagian tersebut lebih daripada sebagai alat kelengkapan minor
atau ornamen minor, asalkan bagian tersebut tidak memberikan karakter utama dari
barangnya...
 Implementasi KUMHS 1
 Uraian Klasifikasi :
 Bab 42 : Barang dari kulit samak, saddlery, dan harness,
tas tangan...
 Pos 42.02 : Peti, koper, tas perempuan,...
 Subpos 4202.19 : Lain-lain
 Pos tarif 4292.19.90 : Lain-lain
 Kesimpulan :
Tas Ransel dengan bagian dalam terbuat dari kulit dan bagian luar
dilapisi perak diklasifikasikan ke dalam pos tarif 4292.19.90 dengan BM
20% dan PPN 10%.
Sabuk pengaman mobil dilengkapi
dengan aksesoris yang terbuat dari kulit
 Nama dan Jenis Barang :
Sabuk pengaman mobil dilengkapi dengan aksesoris yang terbuat dari kulit
 Alasan klasifikasi :
 Sabuk pengaman mobil masuk pada bagian 17 : Kendaraan, kendaraan udara, kendaraan air
dan perlengkapan pengangkutan yang berkaitan
 Masuk pada bab 87 : Kendaraan selain yang bergerak di atas rel kereta api atau trem, dan
bagian serta aksesorinya
 Catatan Bagian nomor 3: Referensi untuk "bagian" atau "aksesori" dalam Bab 86 sampai
dengan 88 tidak berlaku untuk bagian atau aksesori yang tidak cocok untuk digunakan
semata-mata atau terutama dengan barang dari Bab-bab tersebut
 Bagian atau aksesori yang memenuhi uraian dalam dua pos atau lebih dari pos pada Bab-bab
tersebut, harus diklasifikasikan menurut pos yang sesuai dengan penggunaan utama dari
bagian atau aksesori tersebut.
 Menurut implementasi KUMHS 1
 Uraian klasifikasi
 - Bab 87 Kendaraan selain yang bergerak di atas rel kereta api atau
trem, dan bagian serta aksesorinya
 - Pos 87.08 Bagian dan aksesori kendaraan bermotor dari pos 87.01
sampai dengan 87.05
 - Pos tariff 8708.21.00 : Sabuk pengaman
 Kesimpulan :
Sabuk pengaman mobil dilengkapi dengan aksesoris yang terbuat dari kulit
diklasifikasikan pada pos tariff 8708.21.00 dengan BM 10% dan PPn 10%
END.

Anda mungkin juga menyukai