Anda di halaman 1dari 17

Nama : Ika Salamah

NIM: 102014151
 Seorang laki-laki berusia 17 tahun dari
jakarta sedang berada di new york untuk
liburan pada saat musim dingin. Saat
berjalan kaki untuk melihat-lihat kota new
york, laki-laki tersebut mengigil kedinginan.
Setelah selesai berjalan-jalan laki-laki
tersebut kembali ke kamar hotelnya dimana
pemanas ruangan telah dinyalakan dan tubuh
laki-laki tersebut menjadi tidak menggigil
 Seoranglaki-laki 17 tahun mengigil
kedinginan setelah pemanas ruangan
dinyalakan tubuh laki-laki tersebut menjadi
tidak mengigil.
Definisi
Lengkung
Mekanisme Homeostasis Reflex
HOMEOSTASIS
Pengaruh
Lingkungan
Jalur Homeostatis

Potensial membran
istirahat eksternal Internal
Kompensasi
 Terjadiperubahan lingkungan sehingga laki-
laki tersebut dapat memperttahankan
homeostasis
 Homeostasis adalah suatu kondisi
keseimbangan. Homeostasis dalam kondisi
tubuh tidak selalu sama maka homeostasis
akan menjaga tubuh agar keadaan suhu
tubuh selalu relatif konstan dan seimbang.
terletak di luar sel
Lingkungan Dalam tetapi di dalam
tubuh

Konsentrasi molekul zat-zat gizi, Konsentrasi O2 dan


CO2, Konsentrasi zat-zat sisa berbagai reaksi kimia,
Konsentrasi PH, Konsentrasi air, garam-garam,
elektrolit-elektrolit, Suhu, Volume dan tekanan

Lingkungan ini berada diluar


Lingkungan Luar
organisme,biotik dan abiotik
Mekanisme homeostasis melibatkan hampir
seluruh sistem organ tubuh. Sistem ini mengacu
pada pemberian informasi dari suatu sistem
(output) kembali kedalam sistem (input) untuk
menimbulkan respons
Untuk mempertahankan homeostasis, tubuh
harus mampu mendeteksi penyimpangan-
penyimpangan yang terjadi pada faktor-faktor
lingkungan

Sistem kontrol ada dua jenis yaitu :


lokal /jarak dekat contoh pembuluh darah
Reflex/jarak jauh berupa sistem saraf dan sistem
hormon contoh pengaturan pembuluh darah
kestabilan dijaga pada titik stabil
Jarak Dekat biasanya pada tubuh, pada interval
tertentu, misalnya tubuh akan berusaha
menjaga suhu tubuh agar tetap pada
titik stabil apapun yang terjadi saat itu.

perubahan tempratur pada lingkungan


internal tubuh dalam menjaga
Jarak Jauh keseimbangan dalam tubuh, sehingga
titik stabil untuk lingkungan internal
bisa berubah supaya sesuai dengan
kondisi tertentu
 Feedback Negatif
Meningkatnya suhu tubuh menghasilkan respon yang
mengembalikan suhu tubuh sebagaimana kondisi yang
semestinya
 Feedback Positif
sistem umpan balik positif dimana perubahan awal suatu
variable menghasilkan perubahan lebih lanjut/ lebih besar
Feedfoward Reflex

Antisipasi untuk perubahan yang akan datang


dan pertahankan stabilitas. yang terpenting
untuk mengendalikan kondisi internal adalah
feedforward Untuk mengurangi gangguan
fisiologis, jadi feedforward merupakan
aktivitas antisipasi.
 Dalam keadaan istirahat, di sisi dalam dan luar
membran sel sama-sama terdapat ion-ion
potasium dan sodium, tetapi dengan konsentrasi
yang berbeda. Adanya perbedaan konsentrasi ion
di sisi dalam dan luar membran ini mendorong
terjadinya difusi ion-ion tersebut menembus
membran sel.
Reseptor

Jalur aferen

bagian pusat

Jalur eferen

Efektor
 Kompensasi tubuh akan cenderung bereaksi
terhadap ketidak normalan dalam tubuh
Jika satu atau lebih sistem tubuh gagal
berfungsi secara benar, homeostasis
terganggu dan semua sel akan menderita
karena mereka tidak lagi memperoleh
lingkungan yang optimal tempat mereka
hidup dan berfungsi
Mekanisme homeostasis sangat
penting untuk kelangsungan hidup
dan fungsi normal sel.
Homeostasis merujuk pada
ketahanan atau mekanisme
pengaturan lingkungan dalam
organisme. Apabila sistem
homeostatis kita terganggu, maka
ketahanan tubuh kita pun juga
terganggu

Anda mungkin juga menyukai