Anda di halaman 1dari 11

Oleh Kelompok 1:

Sarah Ferwinda 1404103010009


Auliyaa Raaf 1404103010011
Dwi Rahyuni Indri 1404103010024
Qawiatul Haifa Ali 1404103010045
Syarifah Humaira 1404103010047
Septriana Sitiya Rudiani 1404103010050
Kerja

Adalah sejumlah aktivitas


fisik dan mental yang
dilakukan seseorang untuk
mengerjakan suatu
pekerjaan.

Kerja Merupakan aktivitas


dasar, dan dijadikan
bagian esensial dari
kehidupan manusia.
Sebagai aktivitas sosial,
kerja dapat memberikan
kesenangan dan arti
tersendiri bagi kehidupan
Kerja merupakan
status, dan
mengikat
seseorang pada
individu lain dan
masyarakat.

Visi
Kerja merupakan
aktivitas dasar
dan dijadikan
Modern Umumnya pria
dan wanita

Terhadap
bagian essensial menyukai
dari kehidupan pekerjaan.
manusia.

Kerja

Insentif kerja
banyak sekali
bentuknya.
Mengikat individu pada
Memproduksi barang pola interrelasi
dan jasa yang kemanusian dalam satu
dibutuhkan oleh sektor masyarakat
masyarakat. (perusahaan, pabrik,
industri, organisasi,
lembaga, dan lain-lain).

2 Fungsi
Pokok
Bekerja di
Perusahaan
Nilai Kerja

Tujuan Orang Bekerja


Motivasi Sebagai Dasar Bekerja

Motivasi seseorang
dalam bekerja tidak • Dalam kaitan ini: ganjaran
yang paling manis dalam
hanya berwujud bekerja adalah nilai sosial
kebutuhan ekonomi, dalam bentuk pengakuan,
tetapi juga kebutuhan penghargaan, respek, dan
kekaguman dari orang
psikis untuk aktif lain.
berbuat

• Karena: “kebanggaan,
kecintaan, interest, dan
Tidak selamanya motif bakat yang besar
uang menjadi motif terhadap pekerjaan
primer bagi pekerja menjadi motif yang kuat
untuk menyukai
pekerjaan”
Pengertian Motivasi Kerja

Menurut Munandar
(2001) motivasi kerja
Motivasi menurut Luthans memiliki hubungan
(1992) berasal dari kata
latin movere, artinya dengan prestasi kerja.
“bergerak”. Motivasi Motivasi di dalam dunia Prestasi kerja adalah
merupakan suatu proses kerja adalah sesuatu hasil dari interaksi
yang dimulai dengan
yang dapat antara motivasi kerja,
adanya kekurang psikologis kemampuan dan
atau kebutuhan yang menimbulkan semangat
menimbulkan suatu dorongan atau dorongan kerja. peluang.
dengan maksud mencapai Menurut As’ad (2004)
suatu tujuan atau insentif. motivasi kerja dalam Prestasi Kerja = f Motivasi
psikologi karya biasa Kerja x Kemampuan x
disebut pendorong Peluang
semangat kerja. Kuat
dan lemahnya motivasi
seseorang tenaga kerja
ikut menentukan besar
kecilnya prestasinya.
Dasar-Dasar Pokok Motivasi Kerja

3 Faktor
Sumber
Motivasi

(1) Kemungkinan (2) Jenis


untuk berkembang pekerjaan

(3) Apakah
mereka dapat
merasa bagga
menjadi bagian
dari perusahaan
tempat mereka
bekerja
Teori-Teori Motivasi Kerja
Teori yang
bersifat khusus
Need Hierrarchy Theory (Abraham Maslow)

Teori Dua Faktor Herzberg


Teori yang
bersifat umum Echievement Motivation Theory (David Mc
Clelland)
Trait Theory/ Teori Sifat
Teori ERG (Aldelfer)
Environmental Theory / Teori
Pengalaman
Teori Kognitif
Process Theory / teori proses
Expectancy Theory (Tolman)
Content Theory / teori isi
Equity Theory (adams)

Pendekatan Penentuan Tujuan (Locke)


THANK YOU

See you^^

Anda mungkin juga menyukai