Anda di halaman 1dari 17

1. Akmal Ray R.

(1)

2. M. Ridwan (19)

3.Naufal Yusuf (21)

4.Yusrin (40)

5. Evan Bayoga (10)


Awan adalah kumpulan uap air dan kristal es pada
udara di atmosfer.

Pada tahun 1894, Komisi Cuaca Internasional


membagi bentuk awan menjadi 4 kelompok utama,
yaitu awan tinggi, awan sedang, awan rendah, dan
awan yang terjadi karena udara naik
AWAN
TINGGI 1. Awan Tinggi
AWAN
MENENGAH Awan Tinggi, merupakan jenis awan yang mempunyai
ketinggian di atmosfer antara 3 - 18 kilometer di atas
AWAN permukaan bumi. Jenis-jenis awan tinggi adalah : Cirrus,
RENDAH Cirrostratus dan Cirrocumulus.

AWAN YANG
TERJADI KLIKUNTUK JENIS
KARENA
UDARA
AWAN TINGGI
NAIK
AWAN Cirrostratus
TINGGI
Cirrus Cirrocumulus

AWAN
MENENGAH
• Awan tipis, halus dan
berserabut berbentuk
AWAN seperti bulu burung
RENDAH
• Tidak menimbulkan
hujan
AWAN YANG • berukuran kecil
TERJADI
KARENA • Tidak tebal dan tidak
UDARA padat
NAIK
AWAN Cirrostratus
TINGGI
Cirrus Cirrocumulus

AWAN
MENENGAH
• Warnanya putih kelabu dan
halus
• Bentuknya seperti anyaman
AWAN
yang tidak teratur
RENDAH
• Pada keadaan tertentu jika
awan Cirrostratus semakin
AWAN YANG menebal, maka ada
TERJADI kemungkinan bisa
KARENA
UDARA menimbulkan halo
NAIK
AWAN Cirrostratus
TINGGI
Cirrus Cirrocumulus

AWAN
MENENGAH • Awan tipis dan berwarna putih
tanpa bayangan
• Deretannya hampir teratur,
AWAN mirip sisik ikan berupa bulatan-
RENDAH bulatan tipis yang berderet-deret
• Awan ini sering terlihat seperti
serpihan-serpihan
AWAN YANG
TERJADI
• Jika susunannya serba sama
KARENA atau teratur, pelaut biasanya
UDARA menyebutnya langit Macharel
NAIK
AWAN
TINGGI

AWAN
2. Awan Menengah
MENENGAH

AWAN Awan Sedang [menengah], merupakan jenis awan


RENDAH yang mempunyai ketinggian di atmosfer antara 2 – 8
kilometer di atas permukaan bumi. Jenis-jenis awan
AWAN YANG
sedang adalah : Altostratus dan Altocumulus.
TERJADI
KARENA
UDARA KLIKUNTUKJENIS
NAIK AWAN MENENGAH
AWAN Altocumulus Altostratus
TINGGI

AWAN
MENENGAH
Memiliki bentuk mirip dengan
awan Cirrocumulus, akan tetapi
AWAN bulatan massa awan
RENDAH altocumulus lebih luas, berupa
massa awan yang berbentuk
AWAN YANG
bulatan atau bergulung-gulung
TERJADI seperti bola-bola kapas yang
KARENA menyebar teratur
UDARA
NAIK
AWAN Altocumulus Altostratus
TINGGI

AWAN
MENENGAH • Awan altostratus dapat
menghasilkan presipitasi
ringan dan virga [hujan
AWAN
yang tidak sampai ke tanah]
RENDAH
• Altostratus mempunyai ciri
berwarna kelabu, berlapis-
AWAN YANG
TERJADI
lapis dan sebarannya sangat
KARENA luas.
UDARA
NAIK
AWAN
TINGGI

AWAN
3. Awan Rendah
MENENGAH
Awan rendah, merupakan jenis awan yang
mempunyai ketinggian di atmosfer dibawah 2
AWAN kilometer di atas permukaan bumi. Jenis-jenis awan
RENDAH
rendah adalah : Stratus, Nimbostratus, Cumulus,
Stratocumulus.
AWAN YANG
TERJADI
KARENA
UDARA KLIKUNTUK JENIS
NAIK AWAN RENDAH
AWAN Stratus
TINGGI Stratocumulus Nimbostratus

AWAN
MENENGAH
• Mirip seperti gelombang,
bergumpal-gumpal, tebal dan
AWAN biasanya sebarannya sangat luas
RENDAH
• Startocumulus terdiri dari massa
awan yang bulat, gumpalannya
AWAN YANG nampak mengumpul atau terpisah
TERJADI
KARENA dan masing-masing bagian tersusun
UDARA secara teratur
NAIK
AWAN Stratus
TINGGI Stratocumulus Nimbostratus

AWAN
MENENGAH • Berbentuk lapisan-lapisan berwarna
abu-abu dengan dasar yang teratur
AWAN • Jika matahari masih terlihat dari
RENDAH balik awan ini maka tepi awannya
akan tampak jelas. Kadang-kadang
berbentuk pecah-pecah dan tampak
AWAN YANG
TERJADI kasar
KARENA • Sering juga kita temui awan stratus
UDARA
NAIK yang tebal, sehingga mampu
menutupi sinar matahari
AWAN Stratus
TINGGI Stratocumulus Nimbostratus

AWAN
MENENGAH

• Awannya tebal, bentuk tidak


AWAN beraturan serta memiliki warna
RENDAH putih menuju abu-abu gelap
• Karena ketebalannya maka matahari
tidak tampak di balik awan ini
AWAN YANG
TERJADI • Awan Nimbrostratus merupakan
KARENA awan yang dapat menghasilkan
UDARA
NAIK hujan maupun salju
AWAN
TINGGI

AWAN
4 . Awan Yang Terjadi Karena
MENENGAH
Udara Naik
AWAN
RENDAH Awan ini terletak antara 500-1500 m, yang
tergolong dalam awan dengan perkembangan vertikal
AWAN YANG antara lain : Cumulus dan Cumulonimbus
TERJADI
KARENA
UDARA KLIKUNTUK JENIS
NAIK AWAN INI
AWAN
TINGGI Cumulus Cumulonimbus

AWAN
MENENGAH • Merupakan awan tebal dengan
puncak yang agak tinggi.
Terlihat gumpalan putih atau
AWAN cahaya kelabu yang terlihat
RENDAH seperti bola kapas
mengambang
• Walaupun tidak setebal awan
AWAN YANG
TERJADI cumulonimbus, awan cumulus
KARENA dapat sendiri atau berkumpul
UDARA dalam satu kelompok
NAIK
AWAN
TINGGI Cumulus Cumulonimbus

AWAN
MENENGAH • Berwarna putih/gelap
• Awan ini yang sering
menyebabkan badai disertai
AWAN hujan petir
RENDAH • Sangat berbahaya untuk
kegiatan penerbangan
AWAN YANG • Awan kumulonimbus
TERJADI
KARENA
berkembang secara vertikal
UDARA berbentuk seperti gunung
NAIK
atau menara

Anda mungkin juga menyukai