Anda di halaman 1dari 50

Pembuatan CD-Interaktif

Oleh:
Drs. I Wayan Dharmawan
SMA Negeri 1 Bangli
Langkah-langkah
1. Menentukan/menyiapkan desain dan
mengumpulkannya dalam satu folder
2. Membuat Intro
3. Merancang pembuatan Modul –modul
Home – Slbs & RPP - Materi – Evaluasi – Referensi dan
Help.
4. Membuat ending
5. Membuat kompilasi file
6. Membuat autorun
7. Memindahkan ke dalam kepingan CD
1. Menentukan/menyiapkan desain
1. Desain dibuat dengan Adobe Photoshop
1. Desain untuk Intro
2. Desain untuk main menu
Desain Intro - 1
Desain Intro - 2
Desain Intro - 3
Desain Intro - 4
Desain Intro - 5
Mengisi kode scrip intro

Scrip ini berguna untuk menghentikan


intro dan pindah ke frame berikutnya
saat intro di jalankan oleh file master.
Mengisi kode scrip intro

Scrip ini berguna untuk memanggil


background musik saat program master
di jalankan .
Desain main menu
Back ground
Desain main menu

Membuat
BG-Menu
Desain main menu
Back ground

Membua
t Header
Desain main menu

Membuat
Footer
Desain main menu
• Back ground

Memperbaiki
Header & Footer
Desain main menu
• Back ground

Membuat
Membuat
Tombol
Tombol
Menu
Menu
Desain main menu
• Back ground

Membuat Tombol
Properties/musik
control
Desain main menu
• Back ground

Hasil Akhir yang


diharpkan
Desain main menu di Flash

Mendisain main menu dengan makormedia flash, desain


yang sudah direncanakan dari awal, di buat di flash
setidaknya tampilan bisa sama sesuai rencana.
Memberikan animasi dan scrip pada desain, mulai dari
header – footer – tombol menu dan yang lainnya sesuai
penggunaan.
Cuplikan desain dengan flash dapat dilihat pada clip berikut.
Desain main menu di flash
Back ground
Clip video Main Menu
Membuat Modul - Modul
Hampir 80 persen modul-modul di desain dengan
menggunakan software Ms. Powerpoint untuk
membuat slide-slidenya, yang dibantu dengan sofware
iSpring Presenter untuk mengkonversi ke dalam
bentuk file flash ( *.swf ).

Modul - modul yang bisa dibuat di flash, langsung


dibuat di flash ( seperti slide Home, slide referensi dan
slide help )
Modul Home
Modul Referensi
Modul Help
Modul - Slbs
Modul ini dibuat dengan menggunakan
fasilitas slide yang ada di makromedia
flash.
Modul RPP
Modul RPP di buat dengan
menggunakan program Ms.
Power Point, yang dibantu
dengan software iSpring
Presenter untuk mengkonversi
menjadi flash file.
Pembuatan Modul - Materi
Modul – modul untuk materi dan sub
materinya dibuat denga Ms. Power Point
dibantu dengan software iSpring Presenter
untuk konversi file menjasi flash file sehingga
dapat di jalankan dengan flash player.
Penyusunan materi sesuai KD dan SK,
berdasarkan Silabus dan RPP. Beberapa
animasi dalam materi di peroleh dengan
mendownload di internet.
Materi di bagi dalam beberapa
kelompok, agar pengguna lebih
mudah memahami.
Bentuk & Pengukuran Arus dan Tegangan
Listrik AC. ( merupakan Materi
Pendahuluan)

Rangkaian Listrik Arus dan Tegangan


Bolak-Balik. ( Materi Terapan )

Rangkuman. ( Ringkasan Materi )


Modul Evaluasi
Modul ini juga dibuat dengan MS.
Power Point dengan bantuan iSpring
untuk mengkonversi menjadi flash file.
Modul Ending
Modul ini dibuat untuk
mengakhiri interaktif, dan
dibuat dengan makromedia
flash
Menggabungkan file
Setelah semua file modul dibuat, langkah
berikutnya adalah menggabungkan semua file agar
menjadi satu kesatuan yang interaktif. Dalam
penggabungan ini akan dikelompokkan menjadi 3
kelompok yaitu :
1. Intro
2. Main menu
3. Ending
Ketiga kelompok file modul ini akan digabungkan
dalam sebuah file master yang dibuat dengan
makromedia flash.
Membuat File Master
File master dibuat dengan makromedia
flash yang gunanya untuk menampung dan
mengendalikan semua file modul yang
dibuat agar terjadi satu kesatuan interaktif
yang terstruktur. File ini hanya berisi scrip
untuk mengatur modul sesuai interaktif
yang diinginkan. File ini nantinya
dikompile agar bisa menjadi file exe,
sehingga dapat dijadikan autorun dalam
cd-autorun.
Tombol properties
Tombol ini dibuat untuk
mengatur volume musik latar
( background musik ) atau
mematikan musik latar bila
tidak diinginkan. Pada jendela
properties, pengguna dapat
memilih musik latar yang
diinginkan ( dalam hal ini
disediakan 3 musik latar ).
Pengaturan ini bisa ditampilkan
dan bisa disembunyikan, seperti
cuplikan disamping.
Tombol Properties
Terima kasih
Dibuat oleh :
Drs. I Wayan Dharmawan
Guru Fisika SMA Negeri 1 Bangli
Jl. Brigjen Ngurah Rai, No.36 Bangli
Telp.: 0366-91025
Hp.: 081338625420

Anda mungkin juga menyukai