Anda di halaman 1dari 21

PENDAPATAN DAN BIAYA

Kelompok 3 :

Verdo Andrian Manurung (140810301144)


Anggun Ariska (150810301014)
Singgih Adhi Prastyanto (150810301019)
Rizka Kurnia Dewi (150810301049)
Fahrizal F.E (150810301088)
PENDAPATAN
Menurut Accounting Terminology Bulletin Nomor 2

Pendapatan didefinisikan sebagai penjualan barang dan penyerahan jasa,


serta diukur dengan pembebanan yang dikenakan kepada pelanggan, klien,
atau penyewaan untuk barang dan jasa yang disediakan bagi mereka.

Menurut PSAK

Diartikan sebagai arus masuk bruto dari manfaat ekonomi yang timbul
akibat aktivitas normal perusahaan selama suatu periode bila arus masuk
tersebut mengakibatkan kenaikan ekuitas yang tidak berasal dari kontribusi
penanam modal.
Pendapatan
Perpajakan

Pendapatan Pendapatan Negara


Pemerintah Pusat Bukan Pajak

Pendapatan Hibah
Klasifikasi
Pendapatan
Pendapatan Asli
Daerah

Pendapatan Pendapatan
Pemda Transfer

Lain-lain Pendapatan
yang Sah
PENGAKUAN PENDAPATAN

EARNE REALIZ CASH


D ED BASIS

PP 24 TAHUN
2005
PENGUKURAN PENDAPATAN

Nilai/Va Asas
lue Bruto

PP 24 TAHUN
2005
Contoh Pengukuran Pendapatan
Pada tanggal 4 April 2007 Pemkot Harapan menetapkan bahwa hotel C diharuskan
membayar pajak reklame untuk tahun 2007 sebesar Rp 150 juta. Pemkot harapan menerima
pembayaran pada tanggal 3 Mei 2007. Apabila pengakuan menggunakan basis akrual, maka
pengakuan pendapatan diakui pada tanggal 4 April 2007 sebesar Rp 150 juta pada saat
pemerintah menetapkan nilai yang harus dibayar. Jurnal untuk transaksi ini adalah:

Dr. Kas 150.000.000


Cr. Piutang Pajak Reklame 150.000.000
(penerimaan pajak reklame)

Dr. Kas 150.000.000


Cr. Pendapatan pajak reklame 150.000.000
(Pengakuan piutang tanggal 4 April 2007)
Apabila pengakuan menggunakan basis kas, maka pengakuan pendapatan
diakui pada tanggal 3 Mei 2007 sebesar Rp 150 juta pada saat penerimaan kas
di rekening ke daerah. Jurnal untuk transaksi ini adalah:

Dr. Kas 150.000.000


Cr. Pendapatan pajak reklame 150.000.000
Contoh 2
Pada tanggal 20 Juni 2007, dinas Pekerjaan Umum menerima dana sejumlah Rp
200 juta di rekening kas negara yang berasal dari kontraktor pembangunan jalan
layang. Dana ini merupakan dana jaminan pelaksanaan pembangunan jalan layang
yang direncanakan dibangun tahun 2007.

Tidak ada pengakuan pendapatan, baik menggunakan basis kas maupun akrual.
Hal ini disebabkan karena dana ini merupakan dana jaminan dan akan
dikembalikan ke pihak ketiga apabila pembangunan telah selesai dilakukan.
Penyajian dan Pengukuran Pendapatan

1
Contoh Ilustrasi Laporan Realisasi
Anggaran Pemerintah Pusat
Contoh CALK Realisasi Pendapatan
Negara
BELANJA
Menurut Accounting Principle Board (APB) Statement
Nomor 4 :
Belanja didefinisikan sebagai jumlah yang diukur
dalam uang, dari kas yang dikeluarkan atau properti
lain yang ditransfer, modal saham yang dikeluarkan,
jasa yang diberikan, atau kewajiban yang terjadi dalam
hubungannya dengan barang atau jasa yang telah atau
akan diterima.
Klasifikasi Belanja

Belanja
Pengakuan Belanja

Pengakuan Belanja
menurut:

 PSAP No.2 paragraf 31-33, belanja diakui pada


saat terjadinya pengeluaran dari rekening kas
umumketika
 PP 24 tahun 2005, belanja diakui negara/daerah.
terjadi
pengeluaran oleh bendahara umum negara/daerah
yang mengurangi ekuitas dana lancar dalam
periode tahun anggaran yang bersangkutan dan
tidak akan diperoleh pembayaranya kembali oleh
pemerintah.
Jenis Pengakuan Belanja (Berdasarkan Sumber
Dana Asal)

 Pengeluaran belanja melalui rekening kas umum


negara/daerah diakui ketika terjadi arus kas keluar dari
rekening tersebut

 Pengeluaran belanja melalui kas di bendahara


pengeluaran diakui pada saat pertanggung jawaban
atas pengeluaran tersebut disahkan oleh unit yang
mempunyai fungsi perbendaharaan atau dengan kata
lain ketika SPJ pengeluaran dinyatakan definitive.
Koreksi atas kesalahan/pengembalian belanja dilakukan pada saat
ditemukannya kesalahan/diterimanya pengembalian belanja
Apabila menggunakan basis akrual :
JENIS TERJADI DI TAHUN TERJADI DI TAHUN
SEBELUMNYA YANG SAMA
Kesalahan klasifikasi Tidak dilakukan jurnal koreksi Dilakukan koreksi ke
kode beban yang sama
Kesalahan pencatatan Dilakukan koreksi ke ekuitas Dilakukan koreksi atau
dana lancar kekurangan/kelebihan
jumlah ke kode rekening
yang terkait
Pengembalian beban Dilakukan koreksi keekuitas Dicatat sebagai
dana lancar pengurang beban
Berdasarkan PP 24 Tahun 2005
JENIS TERJADI DI TAHUN TERJADI DI TAHUN
SEBELUMNYA YANG SAMA
Kesalahan klasifikasi Tidak dilakukan jurnal Dilakukan koreksi ke
koreksi kode belanja yang sesuai
Kesalahan pencatatan Dilakukan koreksi ke Dilakukan koreksi atas
nilai belanja ekuitas dana lancar kekurangan/kelebihan
(SILPA) jumlah ke kode rekening
yang terkait
Pengembalian belanja Dicatat sebagai Dicatat sebagai
pendapatan lain-lain pengurang belanja
Penentuan Pengakuan dan
Pengukuran Belanja
Contoh
Pada tanggal 3 febuari 2007, diterima tagihan pembelian ATK sebesar Rp
10 juta. Pembelian ini dilakukan pada tanggal 20 Januari 2007, sedangkan
pembayaran dilakukan pada tanggal 14 febuari dari rekening kas daerah.
Berdasarkan basis akrual:
Dr. Beban ATK 10.000.000
Cr. Utang Pemasok10.000.000
(Jurnal pada saat tagihan diterima)
Dr. Utang Pemasok 10.000.000
Cr. Kas 10.000.000
(jurnal pada saat pembayaran)
Berdasarkan basis kas:
Dr. Belanja ATK 10.000.000
Cr.Kas10.000.000
 Contoh 2
Pada tanggal 1 April 2007. Departemen kesehatan membeli mobil ambulans senilai Rp.
250 juta. Mobil akan digunakan selama 10 tahun.
Berdasarkan basis Akrual, tidak ada pengakuan belanja. Pengeluaran dana tersebut
adalah pengeluaran investasi yang memiliki masa manfaat 10 tahun. Belanja yang
diakui adalah sebesar Rp 25 juta/pertahun yang merupakan biaya depresiasi dari
ambulans tersebut, jurnal transaksi:
Dr. Aset tetap ambulans 250.000.000
Cr. Kas 250.000.000
Berdasarkan basis kas, maka belanja diakui pada tanggal 1 april 2007 sebesar
Rp.250.000.000, ketika terjadi pengeluaran kas untuk pembelian ambulans. Jurnal
transaksi adalah:
Dr. Belanja modal-ambulans 250.000.000
Cr. Kas 250.000.000
Dr. Aset tetap-ambulans 250.000.000
Cr.Diinvestasikan dalam aset tetap 250.000.000
Contoh Penyajian Belanja

Anda mungkin juga menyukai