Anda di halaman 1dari 19

Etika Bisnis

di Beberapa Negara
Don‘t lie, don‘t cheat, don‘t steal
Etika Bisnis dan Negosiasi
di Seluruh Dunia
Etika Negosiasi…
 Selalu dekati sekretaris atau resepsionis
untuk mencari informasi yang akurat.
 Jangan pernah melakukan negosiasi di
tempat parkir, lift, elevators, dan toilet.
 Jangan terlihat gugup dan gelisah.(walaupun
memang gugup dan gelisah)
Menit-Menit Pertama yang
Menentukan…
 Your dress. Plan it.
 Pandang matanya dan jabat tangannya.
 Senyumlah dengan tulus.
 Tunjukkan antusias kita dengan body language.
Pembukaan…
 “I’m Syafril Riza, How are you?”
 “How’s your day so far?”
 “I Got your name from Joe…thanks for seeing
me.
Saat Negosiasi
 Selalu jawab pertanyaan klien dengan sopan
dan memuaskan.
 Don’t ever oversell
 Creative thanks.
 Adakan kunjungan kembali setelah ada
kesepakatan.
Etika Bisnis dan Negosiasi
di Dunia Timur
Indonesia
Madura Medan
 Usahakan bisa  Penguasa
berbahasa Madura perekonomian di
 Di beberapa tempat Medan adalah para
pakailah pakaian yang tauke (pedagang etnis
tidak mencolok Cina)
 Mayoritas pedagang  Dekati jaringan mereka
Madura lebih suka  Kejujuran adalah modal
bertransaksi dengan utama berbisnis
uang cash daripada dengan mereka.
cek atau transfer antar
bank
Jepang
 Be on time
 Selalu gunakan produk Jepang
 Tanyalah tentang perusahaannya
 “I am Toshiba”
 Jangan lupa untuk bertukar kartu nama
 Bersiaplah dengan pertanyaan yang detil
 Bersiaplah untuk diajak bernyanyi di karaoke
atau pub
Arab Saudi
 Bagi anda yang muslim, selalu mulai dengan
“Assalamu’alaikum Wr Wb”
 Gunakan pakaian yang sopan (wanita
hendaknya berkerudung)
 Jangan terlalu on time
 Jangan to the point, tanyakan dulu kabar
keluarganya
Arab Saudi
 Jangan pernah melakukan negosiasi di pub,
café atau diskotik.
 Jangan memesan makanan yang
mengandung alkohol, babi dan sesuatu yang
haram.
 Habiskan makanan yang disuguhkan tuan
rumah.
 Bagi beberapa masyarakat Arab Saudi,
bersendawa adalah hal yang sopan.
Etika Bisnis dan Negosiasi
di Dunia Barat
USA
 Be on time
 Tanyalah tentang pekerjaan dan hobinya
 “I am an architect”
 Jangan lupa untuk bertukar kartu nama
 Lokasi negosiasi bisnis bisa lebih fleksibel
(lapangan golf, kafe, taman bahkan di dalam
kendaraan)
 Jangan pernah bersendawa!!!
Inggris
 Be on time
 Pakai Bahasa Inggris yang baku dan sopan.
Jangan pernah pakai bahasa “English Slang”
(see ya)
 Bersiaplah untuk acara minum teh dan
makan biskuit di sore hari
 Ladies first!
 Hormati yang lebih tua dengan panggilan “sir”
atau “madam”
Prancis
 Mirip dengan Inggris
 Harus pakai bahasa prancis, mereka sangat
bangga dengan bahasa mereka
 Bersiaplah untuk minum wine dan
champagne.
Spanyol
 Mirip dengan USA
 Di beberapa wilayah di Spanyol, mereka
mengenal jam tidur siang (12.00-14.00).
Jangan buat janji bisnis di jam tidur siang.
Beberapa Hal yang Harus
Diperhatikan
 Perhatikan budaya setempat
 Jangan pernah membicarakan sesuatu yang
berbau SARA
 Jangan pernah mencela kebudayaan suatu
negara
 Jangan pernah membicarakan kejelekan
pemerintahan suatu negara
 Selama tidak berlawanan dengan prinsip
yang kita anut, lebih baik kita menyesuaikan
dengan budaya negara yang kita tuju.
Many Thanx

Anda mungkin juga menyukai