Anda di halaman 1dari 8

TUGAS KIMIA ANALISIS TERAPAN

Penentuan Kadar Vitamin C Dengan


metode Titrasi

Nama : Nurliza khairani


Npm : F1B015006
Dosen : Drs.Nesbah m,s

JURUSAN KIMIA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS BENGKULU
Fungsi dan kegunaan vitamin C
bagi tubuh selain sebagai
antioksidan yaitu :
 Sebagai sistem kekebalan tubuh, menjaga daya tahan tubuh
dari serangan virus, bakteri, dan radikal bebas.
 Untuk melancarkan peredaran darah sehingga kulit terasa
lebih segar.
 Merangsang pembentukan kolagen dan membantu penyerapan
zat besi.
Vitamin C atau disebut juga
sebagai asam askorbat yang
mempunyai rumus kimia
C6H8O6. Penentuan kadar
vitamin C dapat dilakukan
dengan menggunakan
metode titrasi iodimetri.
Titrasi iodimetri adalah
titrasi redoks dengan I2
sebagai “ pentiternya”
Alat dan Bahan

ALAT : BAHAN:
 - Statif dan klem  Larutan Amilum
 Larutan Amilu

 - Buret 25 ml
 - Erlenmeyer 125 ml
 - Labu takar 100 ml
 - Pipet ukur 10/ 25 ml
 - Pipet ukur 2 ml
 - Gelas piala 250 ml
 - Batang pengaduk
 - Mortar porselin / blender
Standarisasi Larutan
Iodium Pembuatan larutan
Na.tiosulfat
Gram= Be x N x V
= 248,21 x0,01x 0,1 L
= 0,248 gram

Pembuatan larutan Iodium


Gram= Be x N x V
= 253,81x0,01 x 0,1 L
= 0,253 gram

Karena
Na.tiosulfat = iodium
iodium dapat
V1. N1= N2. V2
teroksidasi
0,1Lx0,011 N= N2.0,1 L
diudara oleh
0,001 LN= N2.0,1 L
O2
0,01 N = N2
+

+
1 ml 0.01N iodium = 0.88 mg asam askorbat

Rumus untuk menghitung kadar vitamin C :

Dimana :
Vol titrasi iodium = volume iodium hasil titrasi
fp = faktor pengenceran
mg sampel = sampel yang ditimbang (dalam mg)

Anda mungkin juga menyukai