Anda di halaman 1dari 18

Luas Volume

Luas suatu wilayah adalah Volume tanah adalah


luas bentangan wilayah volume galian atau
yang diproyeksikan pada volume timbunan tanah
bidang datar koordinat (X yang diperlukan pada
dan Y) tanpa adanya suatu konstruksi berupa
ketinggian (Z). koordinat datar (X, Y) dan
memiliki ketinggian (Z).
Metode perhitungan
luas

Metode Metode grafis Metode


matematis mekanis

Koordinat Bantuan bujur


sangkar
Trapezoidal’s Bantuan segi
rules tiga
Dimana?
Metode ini digunakan
untuk menghitung
luas di wilayah yang
berbentuk poligon.
Dimana?
Metode ini digunakan
untuk menghitung luas
di wilayah yang tak
beraturan.
Ketelitian nilai luas ABCD dapat semakin
besar apabila dalam penentuan ruas-
ruas tersebut semakin mirip dengan
bentuk trapesium sempurna.
Perlengkapan
yang digunakan
adalah kertas
milimeter.

Tahapan-tahapan:
 Gambar daerah yang akan dihitung dengan
skala tertentu pada kertas milimeter.
 Hitung jumlah persegi yang masuk pada luas
daerah yang telah digambar.
 Langkah terakhir, jumlahkan kotak tersebut lalu
kalikan dengan skala gambar untuk menghitung
luas sesungguhnya.
Tahapan-tahapan:
 Daerah yang akan dihitung luasnya terlebih dahulu
dibagi-bagi dalam banyak segitiga.
 Tiap sisi segitiga tersebut diberi nama sisi a, sisi b, sisi c.
Untuk luas satu segitiga adalah :

 Tiap-tiap segitiga dihitung masing-masing luas, lalu


jumlahkan perhitungan total seluruh luas segitiga.
Alat ukur yang digunakan
dalam metode ini adalah
Planimeter

Penentuan harga
Prinsip konstanta
Perubahan
planimeter planimeter skala
Prinsip kerja planimeter dapat diterapkan dalam rumus :
dAs= L.dh + ½ L2 dβ.
Keterangan ; L : panjang tangkai pelacak
A : jarak dari sendi ke roda
Dh : jarak antara p0a0, dan p1a1
d : sudut pusat ujung sendi yang merupakan
gerakan ujung pelacak dari a1 ke a2.

Pada planimeter, penambahan roda ditentukan oleh


jumlah putaran roda, meskipun tergantung juga dari
skala gambar areal tersebut. Jumlah putaran dapat
ditentukan sebagai harga konstanta.
Perubahan skala Luas pengukuran dapat dirubah ke luas
yang sesungguhnya dengan skala yang sudah ditentukan
sebelumnya, dengan persamaan
Keterangan ; A = luas satuan yang mula-mula diukur
dengan skala yang diketahui
A0 = luas yang dicari
R = skala untuk A
R0 = skala untuk luas yang dicari
Metode perhitungan
volume

Penampang
Cara kontur
rata-rata
Keterangan:
 A1 = Luas penampang pertama
 A2 = Luas penampang kedua
 L = Jarak penampang pertama dan
kedua
Keterangan :
 A1 = Luas penampang
pias ke-1 untuk elevasi
ke-1
 A2 = Luas penampang
pias ke-2 untuk elevasi
ke-2
 n = Jumlah pias
 h = beda elevasi
(untuk kontur dengan
interval kontur yang
sama)
 Perhitungan dan  Pengukuran dan
informasi luas perhitungan volume
merupakan salah satu digunakan untuk
informasi yang mengetahui berapa
dibutuhkan perencana potensi dan kebutuhan
tanah sehingga
dari hasil pengukuran perencana dapat
lapangan. Pengukuran menganalisis biaya
luas ini dipergunakan konstruksi yang diperlukan
untuk berbagai macam agar biaya konstruksi tidak
kepentingan, yaitu : terlalu mahal. Apabila
hukum pertanahan, terjadi kesalahan
perubahan status hukum perhitungan volume cut
tanah, pajak bumi, dan and fill, tentunya akan
lain sebagainya. menambah biaya
konstruksi.

Anda mungkin juga menyukai