Anda di halaman 1dari 11

CONTOH CASCADING

CASCADING
 Penjabaran kinerja dan indikator kinerja ke dalam kinerja yang
lebih terperinci atau kondisi-kondisi yang mempengaruhinya,
dengan menggunakan kerangka logis
 Digunakan untuk merumuskan kinerja apa yang harus ditagih di
tingkat dibawahnya atau merumuskan kegiatan apa yang harus
dilakukan

Kinerja A

Kinerja A.1 Kinerja A.2 Kinerja A.3


CONTOH CASCADING SEDERHANA
SASARAN Meningkatnya Produksi Padi
INDIKATOR Jumlah produksi padi Target 1.000 Ton

?
Hal-hal apa saja
yang mempengaruhi
tingkat produksi pertanian?
Tanyakan kepada ahlinya

1. Luas Lahan
2. Kualitas Bibit
3. Ketepatan waktu tanam (periode, iklim)
4. Ketepatan penggunaan pupuk
5. Penggunaan teknologi
6. Serangan hama/penyakit
CONTOH CASCADING SEDERHANA
SASARAN Meningkatnya Produksi Padi
INDIKATOR Jumlah produksi padi Target 1.000 Ton

S1 Meningkatnya luasan lahan siap tanam


IK 1.1 Luasan lahan siap tanam Target X Hektar

S2 Meningkatnya penggunaan bibit unggul


IK 2.1 Persentase petani yang Target X%
menggunakan bibit unggul

S3 Meningkatnya penggunaan teknologi


IK 3.1 Persentase petani yang Target X%
menggunakan teknologi X
CONTOH CASCADING SEDERHANA
SASARAN Meningkatnya Produksi Padi
INDIKATOR Jumlah produksi padi Target 1.000 Ton

S2 Meningkatnya penggunaan bibit unggul


IK 2.1 Persentase petani yang Target X%
menggunakan bibit unggul

S1 Tersalurkannya bantuan bibit unggul


IK 1.1 Jumlah bibit unggul yang disalurkan Target xx

S2 Terselenggaranya sosialisasi penggunaan bibit unggul


IK 2.1 Jumlah petani yang mengikuti sosialisasi Target xx petani
penggunaan bibit unggul
CONTOH CASCADING SEDERHANA
SASARAN Meningkatnya Produksi Padi
Kepala SKPD
INDIKATOR Jumlah produksi padi Target 1.000 Ton

S2 Meningkatnya penggunaan bibit unggul


IK 2.1 Persentase petani yang Target X% Kepala Bidang
menggunakan bibit unggul

S1 Tersalurkannya bantuan bibit unggul


IK 1.1 Jumlah bibit unggul yang disalurkan Target xx
Kepala
Seksi
S2 Terselenggaranya sosialisasi penggunaan bibit unggul
IK 2.1 Jumlah petani yang mengikuti sosialisasi Target xx petani
penggunaan bibit unggul
PENYELARASAN KINERJA PEMERINTAH DAERAH
RPJMD
Sargis : Meningkatnya sektor Pertanian dalam mendukung pertumbuhan ekonomi
IKU : Pertumbuhan PDRB sektor pertanian

Sasaran: Sasaran: Sasaran: Sasaran:


Terjaganya fungsi lahan Meningkatnya produksi Meningkatnya kualitas dan Meningkatnya Usaha
sesuai peruntukannya. pertanian. Kuantitas Sarana dan Koperasi dan Usaha Kecil
prasarana Menengah

IKU: IKU: IKU: IKU:


% Lahan pertanian Jumlah produksi Panjang jalan dengan Jumlah koperasi aktif
terhadap luas wilayah pertanian kualitas baik. bidang pertanian.
Target: 20% Target: 100.000 ton Target: 95% Target: 100 Koperasi

Kegiatan: Kegiatan: Kegiatan: Kegiatan:


Menetapkan lahan •Menerapkan teknologi •Membangun jalan akses Penyaluran kredit usaha
pertanian agar digunakan pertanian. ke sentra pertanian mikro bidang pertanian.
sesuai dengan fungsinya. •Penggunaan bibit unggul.

Anggaran: Anggaran: Anggaran: Anggaran:


Rp. 150.000.000
7 Rp. 2.000.000.000 Rp. 4.000.000.0000 Rp. 1.500.000.000

BAPPEDA DINAS PERTANIAN DINAS PU DINAS KOPERASI-UKM


CASCADING
INSPEKTORAT DAERAH KABUPATEN NGANJUK
MENINGKATNYA AKUNTABILITAS KINERJA
PEMERINTAH DAERAH KEPALA DAERAH

SASARAN Meningkatnya pengawasan dan akuntabilitas penyelenggaraan


pemerintahan yang baik dan akuntabel

INDIKATOR Prosentase tindak lanjut selesai (Hasil Target 95%


INSPEKTUR
Pemeriksaan Inspektorat Daerah Kabupaten
Nganjuk)

SASARAN Meningkatkan sistem pengawasan internal dan


pengendalian pelaksanaan kebijakan KDH INSPEKTUR PEMBANTU
WILAYAH
INDIKATOR Rekomendasi yang ditindaklanjuti Target 80 %

SASARAN Terlaksananya tindak lanjut hasil pengawasan


FUNGSIONAL
INDIKATOR Jumlah rekomendasi yang ditindaklanjuti Target 80 % TERTENTU
POHON KINERJA
DAERAH
KEPALA SASARAN PEMBANGUNAN DAERAH
DAERAH
(Impact)

KEPALA SASARAN STRATEGIS SKPD SKPD


SKPD (outcome - impact)

UNIT KERJA
SASARAN PROGRAM SASARAN PROGRAM
(output/outcome) (output/outcome)

SUB UNIT SASARAN KEGIATAN SASARAN KEGIATAN SASARAN KEGIATAN SASARAN KEGIATAN
KERJA (output) (output) (output) (output)

Proses
Pencapaian Proses Proses Proses Proses Proses Proses Proses Proses
Output
i i i i i i i i i i i i i i i i
Sumberdaya n n n n n n n n n n n n n n n n
Yang p p p p p p p p p p p p p p p p
Digunakan u u u u u u u u u u u u u u u u
t t t t t t t t t t t t t t t t
LEVEL INDIKATOR KINERJA DAERAH

INDIKATOR
SELURUH
UTAMA SASARAN
(KEPALA MISI RPJMD
DAERAH)

INDIKATOR SASARAN MISI


UTAMA TERKAIT
PERANGKAT
PERANGKAT DAERAH
DAERAH

INDIKATOR PROGRAM
TERKAIT ES
KINERJA ES III
III

KEGIATAN
INDIKATOR TERKAIT
KINERJA ES ES IV
IV

KOMOPNEN
INDIKATOR KEGIATAN
TERKAIT
KINERJA INDIVIDU
INDIVIDU
SEMOGA BERMANFAAT

Anda mungkin juga menyukai