Anda di halaman 1dari 36

Menjaga Kesehatan Mata

dr. Yohanes Kusumo


PENTINGNYA MENJAGA
KESEHATAN MATA
• Mata  jendela dunia, 80% informasi
• Hampir setiap aktivitas kita itu
membutuhkan mata, misal : membaca,
menulis, menonton, dll
• Rata2 penggunaan 16 jam sehari
BAGIAN-BAGIAN MATA

Pupil

Iris

Kornea
BAGIAN-BAGIAN MATA

Retina

Lensa
KEBIASAAN BURUK
YANG
DAPAT MENGGANGGU
MATA
KEBIASAAN BURUK

1.Membaca terlalu dekat


KEBIASAAN BURUK

2. Membaca sambil tiduran


KEBIASAAN BURUK

3. Membaca buku atau hp


ditempat gelap
KEBIASAAN BURUK

4. Mengucek mata
KEBIASAAN BURUK

4. Cahaya hp yang
berlebihan
KEBIASAAN BURUK
5. Sinar Ultraviolet
Problem / Keluhan Mata
• Mata merah
• Mata / penglihatan kabur
• Mata nyeri
• Perubahan bentuk / gerak bola mata
• Keluar kotoran mata
Aktifitas Melihat Dekat
• Gadget  jenis & ukuran
•  aktifitas melihat dekat >>>
 PROBLEM pada MATA
Kelelahan Mata (Astenopia)
Kelelahan Mata (Astenopia) 1#
• Lelah / kemeng / berat (mengantuk)
• Pusing, sakit kepala
• Mata merah
• Penglihatan kabur / dobel
Kelelahan Mata (Astenopia) 2#
• 90% mata lelah  3 jam kontinyu lihat
dekat
• Pengguna komputer LBH JARANG
KEDIPKAN MATA (5x/mnt, N: 12x/mnt)

Perlu relaksasi mata


Perlu suplemen air mata
Perlu keadaan ergonomis
Mata & Komputer 1#
• Jarak mata – komputer  tdk ada
batasan khusus:
– Umumnya 50 cm,
– Diagonal x 2
– 10-20 cm di bwh mata
– Cahaya tdk terlalu terang & tdk redup
– Filter antiradiasi lbh baik
Mata & Komputer 2#
Mata & Komputer 3#
…Tips Menggunakan Komputer
• Ruangan cukup cahaya, kurangi brightness
• Gunakan filter monitor
• Periksa “kesehatan” monitor
• Letakkan kertas kerja yg mudah dibaca
• Posisi monitor
• Fontasi cukup besar
• Istirahatkan / relaksasikan mata
• Periksa / cek kacamata / lensa kontak
PENYAKIT-PENYAKIT MATA

• Bintitan

Muncul di kelopak mata seperti


bintil atau bisul, infeksi bakteri.
PENYAKIT-PENYAKIT MATA
• Belekan

Akibat virus dan bakteri. Sering


terjadi pada bayi dan anak-anak,
yang menyebabkan mata
mengeluarkan banyak kotoran
PENYAKIT-PENYAKIT MATA
• Rabun
1.Rabun Dekat
Pada orang yang berumur diatas
40 tahun.
2.Rabun Jauh
Sering terjadi pada anak-anak.
TIPS MENJAGA
KESEHATAN MATA
1. HINDARI KEBIASAAN MENGUCEK MATA
Jangan sering mengucek mata ketika mata
terasa gatal. Ketika tangan Anda kotor
sehabis memegang suatu benda dapat
menginfeksi organ mata yang dapat berakibat
sangat buruk untuk kesehatan mata.

Kebiasaan mencuci tangan.


Bila trauma kimia mata  bersihkan/bilas
mata
dengan air
2. PAKAI PELINDUNG MATA
Cobalah untuk memakai pelindung mata dalam berbagai
kegiatan aktivitas seperti saat berkendara, olahraga, dan
sebagainya. Banyak kacamata yang dirancang khusus untuk
olahraga untuk menghindari terjadinya cedera mata dan
terhindar dari debu.
Gunakan kacamata hitam atau tutup mata ketika mata terkena
cahaya matahari
Sunglasses
• Tidak sembarangan
berwarna gelap
• Dapat memblokade
gelombang UV
• Terdiri dari lapisan
antirefleksi, lensa,
polarizer, anti gores,
cermin
3. PENCAHAYAAN YANG BAIK & TEPAT SAAT MEMBACA
/ BEKERJA DG KOMPUTER

4. LENSA KONTAK 
KUALITAS BAIK, RAWAT, JADWAL YG TEPAT
5. JANGAN SEMBARANGAN MENGGUNAKAN OBAT
 EFEK SAMPING OBAT KE GANGGUAN MATA
6. MAKAN MAKANAN YANG MENGANDUNG VITAMIN A
Makan makanan seperti wortel yang mengandung vitamin A:
wortel, susu, telur, keju, bayam, sawi, melon, selada, brokoli,
tomat, papaya, dll

Hal ini dikarenakan wortel mengandung vitamin A dan beta


karoten yang berfungsi untuk menjaga kesehatan mata Anda.
7. KEDIP & ISTIRAHATKAN MATA
Jangan paksakan mata untuk berlama-lama membaca buku atau
berada di depan layar komputer/ Hp.
Jika Anda terlalu lama, mata akan sakit. Isitirahatkan mata selama
beberapa menit.

8. JAGA JARAK PANDANG


Jaga jarak pandang ketika sedang berada dilayar komputer
maupun TV. Jarak pandang yang ideal sekitar 50-100cm.
Seperti juga halnya ketika sedang membaca buku. Jarak yang
ideal ketika membaca buku sekitar 30cm.
Hal ini dimaksudkan agar dapat terhindar dari miopi atau rabun
dekat.
9. LAKUKANLAH SENAM MATA
9. PERIKSA MATA
Periksakan mata Anda secara rutin agar dapat terhindar dari
penyakit yang menyerang mata sewaktu-waktu.
Periksa mata rutin 1 th sekali
Pada anak, periksa rutin 6 bulan sekali
Kapan periksa Anak
ke Dokter Mata?
• Bayi prematur / BBLR
• Mata kucing
• Bentuk / ukuran / gerak bola mata tdk normal
• Tdk ada fiksasi mata setelah usia 4 bulan
• Mata merah / lodokan / berair
• Memiringkan kepala, mendekati objek,
memicingkan mata
• Tdk respon ketika dipanggil, srg tersandung,
nilai pelajaran menurun

Anda mungkin juga menyukai