Anda di halaman 1dari 16

KRONOLOGIS TERBENTUKNYA TIM

TUMBUH KEMBANG TK PERTIWI


Sosialisasi Progran SDIDTK Puskesmas ke
Kepala Puskesmas
Feedback Kepala Sekolah Ingin Tindak Lanjut
Koordinasi Dengan Kepala Sekolah
Koordinasi dengan seluruh guru dan
membuat grup WA (Whatsapp) sekolah
Rapat intern Puskesmas dan TK Pertiwi
tentang persetujuan dan MOW
Penandatanganan MOW antar
Puskesmas dan TK Pertiwi
Dan koordinasi dengan pihak terkait tindak lanjut
dengan MOW pihak ke 3 yaitu Psikolog dari SPA dan
Tim Tumbuh Kembang Sekolah, dikukuhkan dengan
SK Tim Tumbuh Kembang oleh Kepala Sekolah
Sosialisasi kepada seluruh orang tua
siswa dalam acara pembagian rapat
siswa
Melaksanakan tes psikologi bagi seluruh Tim
Tumbuh Kembang di TK terdiri dari Tim
Puskesmas, Kepala Sekolah, Guru dan seluruh
pegawai yang terlibat di TK
Psikolog menginterpretasikan dan
merfloating hasil tes psikolog dengan
menindak lanjut degan wawancara dan
terapi psikolog
Memastikan dan mengevaluasi bahwa guru
secara mental dan emosional mampu
mendampingi peserta didik dengan kegiatan
belajar mengajar
Melakukan pertemuan dan penandatangan
MOW dengan orang tua murid diwakili
oleh pengurus Komite
Melaksanakan kegiatan SDIDTK oleh
Tim Puskesmas
Melakukan rujukan dan kolaborasi
dengan Psikolog dan sektor terkait
Bersama Orang Tua melakukan
pendampingan anak didik
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai