FETAL DOPPLER
Kelompok 9_AJ2
IRSANTO IB. MASTURA
(P27838117067)
MARIA IGNASIA I GUSTI AYU MEYTA SARI JELANTIK
(P27838117063 )
Dasar Teori Dan Fungsi
Prinsip Dasar
Fetal Doppler adalah alat untuk deteksi detak
Pengukuran
Pengukuran kecepatan
kecepatan ultrasound.
ultrasound. Diagram
Diagram menunjukkan
menunjukkan scatterer
scatterer S
S bergerak
bergerak pada
pada kecepatan
kecepatan V
V dengan
dengan
sudut balok / aliran �.
Kecepatan
Kecepatan dapat dihitung dengan selisih waktu pengiriman untuk menerima dari
sudut balok / aliran �. dapat dihitung dengan selisih waktu pengiriman untuk menerima dari pulsa
pulsa
pertama
pertama ke
ke yang
yang kedua
kedua (t2),
(t2), saat
saat scatterer
scatterer bergerak
bergerak melalui
melalui balok
balok..
ultrasound Doppler. USG doppler mengukur pergerakan scatterer
melalui balok sebagai perubahan fase pada sinyal yang diterima.
Frekuensi Doppler yang dihasilkan dapat digunakan untuk mengukur
kecepatan jika sudut balok / aliran diketahui.
Sejarah Perkembangan Doppler
Pertamakali diperkenalkan oleh Cristian Jhann Doppler dari
Australia pada tahun 1842.
Pada tahun 1955 Doppler Ultrasound pertamakali dilakukan
oleh Shigeo Satomura dan Yosuhara Nimura untuk
mengetahui pergerakan katup jantung.
Pada tahun 1968 H. Takemura dan Y. Ashitaka dari Jepang
memperkenalkan penggunaan Doppler velocimetri di bidang
kebidanan dengan menggambarkan tentang spektrum
Doppler dari arteri umbilikalis. Sementara itu, di Barat
penggunaann velocimetri Doppler di bidang kebidanan baru
dilakukan pada tahun1977.
Fetal Doppler diciptakan pada tahun 1958 oleh Dr. Edward
H.Hon , yakni sebuah Doppler monitor janin atau Doppler
monitor denyut jantung janin
Aplikasi Klinis
Mendeteksi dan mengukur kecepatan aliran
darah dengan sel darah merah sebagai
reflektor yang bergerak.
Pada bidang kebidanan, fungsi alat ini
dispesifikkan untuk menghitung jumlah dan
menilai ritme denyut jantung bayi.
Kajian Klinis
Gerakan Janin
Perhitungan gerakan janin usia
kehamilan 34-36 minggu bagi wanita yang
beresiko rendah.
Perhitungan gerakan janin usia
kehamilan 28 minggu untuk wanita yang
faktor resikonya telah diidentifikasi.
Cara Menghitung Denyut Jantung
Janin
Menghitung denyut jantung janin yaitu
selama satu menit penuh. Hal ini dikarenakan
pada setiap detik itu terdapat perbedaan
denyut serta membandingkan dengan
rentang normal selama satu menit.
Menghitung denyut jantung
4 (8 + 7 + 8) = 92/m. Tak
8 7 8
teratur dan janin asphyxia.
Hal Yang Dapat Diketahui Dalam
Pemeriksaan Denyut Jantung
Janin
Dari adanya denyut jantung janin :
• Tanda pasti kehamilan
• Anak/bayi hidup
Dari tempat denyut jantung janin terdengar
• Presentasi janin
• Posisi janin (kedudukan punggung)
• Sikap janin
• Adanya janin kembar
Dari sifat denyut jantung janin
• Keadaan janin
Blok Diagram
Cara Kerja Blok Diagram Doppler
Jelly
preventif (IPM)
Kuas
Pemeliharaan Baterai
korektif/Corrective Pemberitahuan kepada user
Maintenance(CM)
No. Kegiatan pemeliharaan Periode
Fetal Doppler
Repair and
Troubleshooting
Flowchart
Kalibrasi
Pengujian alat kesehatan adalah merupakan
keseluruhan tindakan meliputi pemeriksaan
fisik dan pengukuran untuk menentukan
karakteristik alat kesehatan, sehingga dapat
dipastikan kesesuaian alat kesehatan
terhadap keselamatan kerja dan
spesifikasinya.
Tujuannya adalah untuk menjaga kondisi alat
Penyelesaian
Lepaskan Fetal Simulator dari Fetal Doppler dan kembalikan masing –
masing alat beserta dengan accesoriesnya ke posisinya semula
Terima Kasih