Anda di halaman 1dari 6

REKAP HASIL

SURVEI MAWAS DIRI


DESA BENDOSARI

UPT PUSKESMAS SANANKULON


DATA DASAR
O LUAS WILAYAH : 1,66 KM2
O JUMLAH PENDUDUK :
LAKI-LAKI : 1.291
PEREMPUAN : 1.427
TOTAL : 2.718
O JUMLAH DUSUN : 2 DUSUN
O JUMLAH RW :4
O JUMLAH RT : 14
DATA DASAR
O DATA POSYANDU
JUMLAH POSYANDU BALITA :3
JUMLAH POSYANDU LANSIA :3
JUMLAH POSBINDU PTM :1
JUMLAH KADER BALITA : 15
JUMLAH KADER LANSIA :9
JUMLAH KADER POSBINDU :3
DATA DASAR
O DATA SEKOLAH
JUMLAH TK :3
JUMLAH SD/MI :3
JUMLAH SMP/MTS :0
JUMLAH SMA/MA :0
JUMLAH PT :0
DATA DASAR
O DATA FASILITAS KESEHATAN
JUMLAH POLINDES :1
JUMLAH BIDAN/PERAWAT PRAKTIK : 1
JUMLAH DOKTER UMUM :0
PERMASALAHAN KESEHATAN
DESA BENDOSARI
O Berdasarkan hasil survey mawas diri yang
dilakukan didapatkan permasalahan yaitu:
1. Perokok aktif 85%
2. Sampah dipekarangan yang tidak
tertutup/ berserakan 90%
3. Tidak mempunyai BPJS/asuransi
kesehatan 45%
4. Peserta KB aktif kurang 30%
5. Kurang olahraga 65%

Anda mungkin juga menyukai