Anda di halaman 1dari 34

SISTEM PERKEMIHAN

SISTEM PERKEMIHAN

• Ginjal kanan + kiri


• Ureter kanan + kiri
• Kandung kemih
• Uretra
GINJAL
• Panjang 12 cm, lebar 4 cm, tebal 2.5 cm pada ketebalan
maksimal
• Bagian belakang abdomen
• Ginjal kanan terletak lebih rendah dari ginjal sebelah
kiri karena ada hepar pada sisi kanan.
• Suplai darah : oleh arteri renalis dari aorta,arteri renalis
kanan melewati bagian vena kava interior.
• Drainase vena : oleh vena renalis ke dalam vena kava
interior,vena renalis kiri melewati bagian depan dari
aorta
STRUKTUR :

• a. kapsula fibrosa pada bagian luar


• b. korteks, kutub
• c. medulla, gelap
NEFRON
Merupakan unit structural + fungsional ginjal
Tiap ginjal terbentuk dari kira-kira 1 juta nefron
Nefron terbentuk dari capsula bowman dgn
glomerolus dan tubulus renalis, glomerolus
berhubungan dengan pembuluh darah.
Pembuluh darah yang ke nefron menjalar pada
jalan yg khusus :
Glomerolus
• Glomerolus :gelungan yang menutupi kapiler di
dalam kapsula bowman

• Pembuluh-pembuluh eferen lewat dari


glomerolus ke tubulus renalis dan terbagi
bagi ke dalam kapiler pada permukaannya.

• kapiler-kapiler mengalir ke vena dan pada


akhirnya membentuk vena renalis
FUNGSI GINJAL
• Memelihara batasan normal PH,jumlah dan
komposisi cairan tubuh ,dan terutama jumlah
kalium+natrium dalam cairan tubuh.
• Mengekresi beberapa produk akhir metabolisme
• Mengekresi hormone
• Berperan dalam pembentukan vit. D
• Mengekresi beberapa obat-obatan
Aktivitas yang berbeda
terjadi pada glomerolus dan
tubulus dari nefron.
-Aksi glomerular
• di bawah tekanan yang diatur dalam kapiler
• hasil saringan mangalir keluar dari dalam darah
glomerolus masuk ke dalam ujung tubulus yang
berdilitasi ( capsula bowman )

• *orang dewasa 120 ml /menit disaring ke luar,


atau 170 liter dalam 24 jam.
-Aksi tubular

• *hasil filtrasi mengalir sepanjang bagian


dari tubulus + duktus kolektikus
• *dari 170 liter yang difliltrasi oleh
glomerolus dalam 24 jm kurang lebih 147
liter kembali dalam tubulus
• Lebih kurang 23 liter sisanya mengalir ke
duktus kolektikus
-Substansi yang diabsorbsi
kembali ke dalam darah

• air 90 % kalsium
• glucose 100% bikarbonat
• klorida 90 % asam amino
• natrium 90 %
Substansi yang mengalir keluar dari
dalam darah untuk difiltrasi
bertujuan untuk
mempertahankan PH konstan dari
cairan tubuh :

• ion hydrogen fosfat


• garam ammonium kalium
Dengan semua perubahan yang
telah terjadi cairan sekarang
telah jadi urin,kurang lebih
1 – 5 liter diekresi dalam 24 jam
URIN

• Jumlah 900 – 1500 ml /24 jam (berfariasi)


• Berat jenis : 1002 – 1003
• Reaksi :asam PH 0,6
• Warna :sehubungan dengan
urokrom
Komposisi :

• Air
• Urea 20 – 30 g dalam 24 jam
• Asam urat 0,6 g dalam 24 jam
• Kreatinin 1 – 2 g dalam 24 jam
• Ammonia
• Natrium,kalium,fosfat,klorida,sulfat
-kelainan congenital ginjal dapat
terjadi termasuk :
• a. Tidak terdapatnya ginjal
• b. Ginjal berbentuk seperti sepatu kuda,
kedua ginjal bersatu di bawah jaringan
renalis
• c. Kista ginjal (ginjal mempunyai kista
dalam jumlah besar )
PENYAKIT GINJAL :
• Penyakit pada ginjal dapat mengganggu
fungsi nefron,mengakibatkan terjadi
kerusakan Fungsi ginjal:

• sekresi urine hilang,


• albumin/darah terlihat dalam urine,
• produk metabolisme tidak diekskresi,
• keseimbangan asam basa terganggu
• Glomerulus nefritis akut : Ginjal mengalami
pembesaran, glomerulus bagian terkena.

• Sindroma nefrotik : Terdapatnya protein dalam


urine menyebabkan retensi cairan dalam jaringan

• Glukosuria renalis : Glukosa bocor ke dalam urin


Gagal ginjal akut, dapat timbul sebagai akibat :

• Gangguan sirkulasi renalis


• Glomerulo nefritis berat
• Penyumbatan traktus urinarius oleh batu ginjal
Gagal ginjal kronik :

Akibat dari kerusakan nefron yang permanent oleh


penyakit ginjal apa saja yang berat

Diabetic insipidus :
Antidiuretik hormone tidak dibentuk
Air tidak direabsorbsi
Mengeluarkan jumlah urine banyak dan pekat.
Abnormalitas kandungan urine :

• Glukose
• Benda-benda keton
• Garam empedu
• Pigmen empedu
• Protein
• Darah
• Beberapa obat-obatan
URETER
– Adalah tuba dari ginjal ke kandung kemih
– Panjang + 25 cm
– Dimulai dari pelvis , bagian yang melebar
melekat ke hilum ginjal
– Menjalar ke bawah dari dinding posterior
abdomen di belakang peritonium
– Pada pelvis menurun kearah luar dan kedalam
untuk memasuki kandung kemih, melalui
dinding – dinding yang menjalar secara oblik.
STRUKTUR

• Ureter mempunyai membrane mokusa


yang dilapisi dengan epitel koboid ,dan
dinding otot yang tebal
GAMBARAN KLINIS

• Dilatasi pelvik dari ureter yang disebabkan


oleh obstruksi
• PIELONEFRITIS :
• Terdapatnya nanah /pus dalam pelvis

• PIELITIS :Infeksi pada pelvis:

• Turunnya batu ginjal ke bawah ureter


menyebabkan nyeri yang amat sangat
pada pinggang. ( colic abd. )
KANDUNG KEMIH

• ADALAH : kantong yang terbentuk dari


otot tempat urine mengalir dari ureter.
RELASI

• Pada sebelah depan : Simfisi pubis.


• Pada sisi : Otot levator ani,
Fasia pelvic, dan Ligamen
BAGIAN PRIA WANITA

BELAKANG Bagian terminasi dari Uterus dan


Vasa Deferen, Vesika vagina
Seminalis Rektum
Koil usus halus
Ujung anterior
ATAS
dari korpus
Kelenjar Prostat uterus
BAWAH Dinding vagina
anterior
STRUKTUR
• Kandung kemih terdiri atas :

• MEMBRAN MUKOSA : Jatuh ke dalam lipatan


ketika kandung kemih dalam keadaan kosong
• LAPISAN SUBMUKOSA
• LAPISAN OTOT : Membentuk bagian yang
terbesar dari dinding kandung kemih yang tebal,
sebagian darinya membentuk spinker melingkar
ostium uretra

• Fasia Peritonium atau Pelvis pada sebelah luar


URETRA PADA ♂
• Merupakn tuba , dengan panjang 20 cm, dan
memanjang dari kandung kemih ke ujung penis.
• Mempunyai 3 bagian :
• Uretra Prostatika : panjang 3 cm , terletak arah
tranversal dari kelanjar Prostat, manerima 2 Duktus
ejakulatorius dan beberapa Duktus kecil dari Kelenjar
Prostat.
• Uretra membranosa : Panjang 2 cm , letak arah
trensvwrsal dgn diafragma uroginital, lapisan fibrosa
tepat di bawah kelj Prostat, ditutup oleh spinter dari
serat-serat otot.
• Disebut sbg Membranosa krn terdapat membrane yang
tipis
• Uretra Spongiosa : Panjang + 15 cm , menjalar melalui
Korpus Spongiosum dari penis sampai ke ujungnya.
GAMBAR KLINIS

• URETRITIS : Inflamasi dari Uretra .


• Penyebab umum : Gonorhoe dan infeksi
kelamin yang tdk spesifik
• STENOSIS DARI URETRA : Sehubungan
dgn terbentuknya jaringn parut setelah
penyembuhan dari Ruptur atau setelah
serangan Gonorea
URETRA PADA ♀

• Merupakan tube yang panjangnya 3 cm ,


dan memanjang dari kandung kemih ke
arah Ostium diantara Labia Minor
+ 2,5 cm di sebelah belakang Klitoris .
• uretra ini menjalar tepat di depan Vagina.
GAMBAR KLINIS

• URETRITIS : Merupakan inflamasi dari


Uretra, secara umum berhubungan
dengan Gonorho, dan infeksi kelamin yang
tidak spesifik.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai