Anda di halaman 1dari 24

Ragam

Kebutuhan Khusus
•Student with Emotional/Behavioral Disorder
•Student with Autism
•Student with Multiple Disability
•Student with Brain Injury
Student with
Emotional/Behavioral Disorder
Yang termasuk Siswa dengan
Gangguan Emosi/Tingkah laku (ED)
menunjukan karakteristik:
• Ketidak-mampuan belajar bkn karena faktor
intelektual, sensori, kesehatan.
• Ketidak-mampuan hubungan interpersonal.
Dengan teman sebaya dan guru.
• Perilaku/perasaan yang tidak sewajarnya pada situasi normal.
• Mood unhappyness atau depresi.
• Cenderung mengembangkan gejala-gejala fisik atau ketakutan saat
ada masalah pribadi/sekolah.
Karakteristik Siswa dengan ED

• Anxiety Disorder
• Mood Disorder
Emosi • Oppositional Defiant
• Disorder Conduct Disorder
• Schizophrenia

Perilaku • Externalizing Behaviour


• Internalizing Behavior

• Ada yang Gifted


Kognisi • Ada pula yang intellectual disability
• Paling banyak: rata-rata bawah
Karakteristik Emosi Siswa dengan ED

• DSM-IV-TR telah mengklasifikasikan kesehatan


mental dan emotional/behavioral disorder, shg kita
identifikasi penyebab pada siswa dgn ED:
1. Anxiety Disorder
2. Mood Disorder
3. Oppositional Defiant Disorder
4. Conduct Disorder
5. Schizophrenia
Karakteristik Emosi Siswa dengan ED
Anxiety Disorder (1)

Anxiety Disorder ditandai dengan ketakutan yang


berlebih, kekuatiran atau kegelisahan.
Bentuk pengalaman anxiety dapat berupa:
 Separation Anxiety Disorder
 Generalized Anxiety Disorder
 Phobia
 Panic Disorder
 Obsessive-compulsive Disorder
 Post-traumatic Stress Disorder
Karakteristik Emosi Siswa dengan ED
Anxiety Disorder (2)

Siswa dgn Anxiety Disorder seringkali sangat berhati-


hati dengan tugas sekolah, mereka menghindari
kesalahan, perfectionis.

Kekuatiran dan tekanan untuk menjadi sempurna


menghasilkan physical symptoms:

Tegang Sakit kepala Sakit perut

Selain penanganan dengan obat-obatan,


intervensi dgn CBT menunjukan hasil menjanjikan.
Karakteristik Emosi Siswa dengan ED
Mood Disorder (1)

Mood Disorder terbagi dua, yaitu Gangguan Depresi dan


Gangguan Bipolar.

Siswa dengan Gangguan Depresi akan mengalami:


 Emotion : merasa sedih dan tak berharga, sering menangis, mata
selalu terlihat basah.
 Motivation: tidak tertarik pd : bermain, teman, tugas sekolah,
kemunduran pretasi.
 Physical well-being: sangat banyak/sedikit makan, tidur. Tidak
memperhatikan kesehatan atau banyak keluhan sakit tidak jelas.
 Thoughts: memiliki pemikiran bhw dirinya jelek, tidak dpt melakukan
hal baik, tidak berpengharapan.
Karakteristik Emosi Siswa dengan ED
Mood Disorder (2)

• Guru/ Pendidik harus waspada bila terdapat


siswa menunjukan ciri Depresi.
• Tanggapi dengan serius  lakukan
pencegahan.
• Bunuh diri merupakan penyebab kematian
ketiga dikalangan remaja (di US)
Karakteristik Emosi Siswa dengan ED
Mood Disorder (3)

• Mood Disorder yang lain adalah Gangguan Bipolar

• Gangguan Bipolar dicirikan dengan perubahan


mood yang sangat ekstrim. Di satu saat siswa
mengalami depresi, di saat yang lain, dia
mengalami euphoria, sangat aktif, sangat
percaya diri, pikiran yang melompat-lompat,
sangat energik, hanya perlu sedikit waktu tidur.
• Baik Depresi maupun Bipolar, keduanya berdampak
buruk terhadap keberhasilan belajar siswa di sekolah.
Karakteristik Emosi Siswa dengan ED
Oppositional Defiant Disorder
Menurut DSM IV TR, seseorang menunjukkan satu atau
lebih ciri berikut, yang bertahan sedikitnya 6 bulan:
• Kemarahan yang • Menyalahkan orang lain atas
merusak/merugikan kesalahannya
• Berargumen dengan orang dewasa • Perilaku tidak tepat/nakal
• Menolak patuh pada orang dewasa • Low self-esteem
• Sering melanggar aturan • Mudah marah/kesal
• Sengaja mengganggu orang lain • Menunjukkan kebencian dan
kemarahan
• Cenderung pendendam
Karakteristik Emosi Siswa dengan ED
Conduct Disorder
Conduct Disorder adalah pola perilaku antisosial yang
cenderung menetap yang mengganggu hak orang
lain/sekolah/komunitas, dan tidak sesuai dengan norma yang
berlaku.

Terdapat empat ciri utama:


1. Perilaku agresif, menyakiti orang lain atau hewan,
2. Merusak milik orang lain,
3. Berbohong atau mencuri,
4. Pelanggaran serius, misalnya: bolos atau kabur.
Karakteristik Emosi Siswa dengan ED
Schizophrenia
DSM-IV-TR menyatakan seseorang diklasifikasikan
Schizophrenia jika memiliki tiga atribut:
• Salah satu dari yg berikut: delusi yang sangat tak
biasa; halusinasi pendengaran ttg komentar ssorg,
atau halusinasi percakapan dgn beberapa suara.
• Setidaknya dua dari: delusi, halusinasi,
disorganized expressive language, kataton.
• Simptom negatif dari hilangnya kontak dengan
realitas.
Tadi kita sudah melihat karakteristik
emosi dari siswa dengan gangguan
Emosi dan Perilaku.

Di Indonesia, mana yang lebih sering


ditemukan?
Karakteristik Perila
Siswa dengan E

Externalizing behav
Siswa dengan Externalizing behavior akan menunjukan pe
kekerasan atau kejam dimuka umum. Siswa dgn Opposi

defiant/condunct disorder umumnya memiliki Externalizing beh

Internalizing behav
Siswa dengan Internalizing behavior memiliki keteram
sosial yang sangat kurang, dan kurang diterima lingku
sosial. Terkadang guru tidak menyadari memiliki siswa sp
krn mereka sering menarik diri dan tidak semengganggu
externali
Karakteristik Kognitif
Siswa dengan ED
Tugas 1

a. Jelaskan alasan-alasan mengapa siswa


dengan ED berhenti/keluar sekolah?
b. Terdapat beberapa strategi yang dapat
digunakan untuk Resolusi Konflik yang dapat
digunakan guru dalam menangani siswa dgn
ED. Salah satunya adalah Mediation. Jelaskan
tahap-tahapnya dan berikan contoh!
Siswa dengan Autis
Terdapat enam karakteristik:

1. Atypical language development


2. Atypical social development
3. Repetitive behavior
4. Problem behavior
5. Sensory and movement disorder
6. Differences in intellectual functioning
Tugas 2
a. Dalam rangka meningkatkan pertemanan pada
siswa autis, Kluth maupun McConnell
mengusulkan terdapat beberapa perencanaan
yang terdapat dalam pengajaran individual
(IEP). Jelaskan secara praktis!

b. Bagaimana social stories dapat digunakan


untuk pengajaran siswa autis? Jelaskan lewat
contoh.
Multiple Disabilities
Tidak ada definisi tunggal yang dapat melingkupi
multiple disability.

Tugas 3
Jelaskan pengertian dari multiple disability!
Student with
Traumatic Brain Injury
(TBI)

• Merupakan cedera akibat


tekanan fisik dari luar yang
menghasilkan kecacatan
fungsional, baik total maupun
partial, atau kelemahan
psikososial, atau keduanya.
Akibatnya adalah penurunan pada
satu atau lebih area, seperti:
Kognisi, memori, bahasa, atensi,
penalaran, abstract thinking,
judgment, problem solving, sensory,
perceptual, dan motor abilities,
perilaku psikososial, fungsi fisik,
pemrosesan informasi dan berbicara.
Tugas 4

• Bagaimana cara guru mengidentifikasi melalui


observasi, ranah fungsi otak mana yang
mengalami gangguan pada siswa dengan TBI?
Selamat mengerjakan tugas

Anda mungkin juga menyukai