Anda di halaman 1dari 7

MATA-MATA DAN TENTARA

BAYARAN
MATA-MATA
 Dapat dilakukan pada masa damai dan masa
perang;
 Dilakukan oleh penduduk sipil ataupun angkatan
perang suatu negara untuk mendapatkan informasi
penting;
 Jika dilakukan oleh penduduk sipil dan tertangkap
oleh pihak musuh maka diperlakukan layaknya
seseorang yang melakukan kejahatan, tidak berhak
atas status tawanan perang
Lanjutan Mata-Mata

 Jika dilakukan oleh angkatan bersenjata, dan saat


melakukan kegiatan itu mengenakan seragam maka
apabila tertangkap musuh ia diperlakukan sebagai
tawanan perang dan memperoleh hak-haknya sesuai
dg KJ III;
 Jika dilakukan oleh angkatan bersenjata dengan tidak
mengenakan seragam, maka ia tidak akan
diperlakukan sebagai tawanan perang, melainkan
sebagai mata-mata. Tidak berhak untuk mendapatkan
satatus sebagai tawanan perang dan tidak dapat
menikmati hak-haknya sesuai KJ III. Ia berhak untuk
mendapatkan hak-haknya untuk diperlakukan secara
manusiawi.
TENTARA BAYARAN (MERCENARIES)

 Kewajiban negara sebagai negara netral dan tidak


ikut terlibat pada pertikaian antar negara yang
bersengketa;
 Untuk dapat menjadi tawanan perang lawful:
1. Menjadi angkatan perang, milisi atau barisan

sukarela yang menjadi dari bagian dari


angkatan perang tersebut;
2. Menjadi anggota milisi atau barisan sukarela
(syarat sebagai kombatan)
Lanjutan Tentara Bayaran

 Seorang tentara bayaran tidak berhak atas status kombatan atau


tawanan perang;
 Tentara bayaran adalah:
1. Secara khusus direkrut didalam negeri atau diluar negeri;
2. Secara nyata ikut perang secara langsung dalam permusuhan;
3. Motivasi untuk keuntungan pribadi
4. Bukan WN dari negara yang bersengketa
5. Bukan anggota dari angkatan bersenjata dari suatu pihak yang
bersengketa;
6. Bukan anggota dari angkatan bersenjata dari suatu pihak yang
bersengketa
7. Tidak dikirim oleh negara yang bukan pihak bersengketa
Unlawful Combatant
 Mereka yang tidak memenuhi syarat sebagaimana
diatur dalam konvensi hkm humaniter untuk dapat
disebut sebagai kombatan, akan tetapi ikut serta
secara langsung dalam permusuhan

Anda mungkin juga menyukai