Anda di halaman 1dari 8

APOPTOSIS

poptosis
Pengertian

Fungsi
Perbedaan dengan nekrosis
Proses
Video
APOPTOSIS

Apoptosis adalah mekanisme kematian


sel yang terprogram yang penting
dalam berbagai proses biologi, sel akan
menghancurkan dirinya sendiri (bunuh
diri/suicide), yang disebabkan oleh
growth factor atau DNA sel atau
protein yang dihancurkan dengan
maksud perbaikan.
APOPTOSIS

• Sel yang rusak atau terinfeksi


• Respon terhadap stress atau
kerusakan DNA
• Homeostasis
• Perkembangan embrional
APOPTOSIS
Apoptosis Necrosis
Terjadi pada sel tunggal Terjadi pada sekelompok sel

Tidak ada inflamasi atau radang Respon pembengkakan yang


signifikan
Sel menyusut Sel membengkak

mengalami penonjolan-penonjolan kehilangan integritas membran


ke luar tanpa disertai hilangnya
integritas membran
Increased mitochondria Organel membengkak dan adanya
membrance permeability, release kebocoran lisosom
of proapoptotic proteins and
formation of apoptotic bodies
APOPTOSIS

Apoptosis Necrosis
Kondensasi kromatin dan DNA DNA fragmentasi random
fragmentasi non random

Sel yang mengalami apoptosis sel yang mengalami nekrosis akan


akan dimakan oleh sel yang dimakan oleh makrofag.
berdekatan atau berbatasan
langsung denganya dan beberapa
makrofag.
P
R
O
S
E
S

A
P
O
P
T
O
S
I
S

Anda mungkin juga menyukai