Anda di halaman 1dari 10

“TEKNIK AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK”

Akuntansi Sektor Publik

Dosen Pembimbing :
Fitri Komariyah, SE., MM

Disusun Oleh :
Gita Arie Kristanti
Miftah Husna
Candy Anasyah H
Khusnul Khotimah
Tesalonika
Fathien Furoidah
Sub Bab Bahasan

Teknik

Perbandingan

Kesimpulan
Anggaran

Komitmen
TEKNIK
Dana

Kas

Akrual
Akuntansi Anggaran

Teknik akuntansi anggaran merupakan teknik


akuntansi yang menyajikan jumlah yang dianggarkan
dengan jumlah akrual dan dicatat berpasangan
(double entry)
Akuntansi Komitmen

Akuntansi komitmen adalah sistem akuntansi yang


mengakui transaksi dan mencatatnya pada saat
order dikeluarkan
Akuntansi Dana

Masalah utama yang dihadapi organsisi sektor publik


adalah pencarian sumber dana dan alokasi dana.
Penggunaan dana dan peran anggaran sangat
penting dalam akuntansi sektor publik
Akuntansi Kas

Penerapan akuntansi kas, pendapatan dicatat pada


saat kas diterima dan pengeluaran dicatat pada saat
kas dikeluarkan. Kelebihan cash basis adalah
mencerminkan pengeluaran yang riil, actual, dan
objektif
Akuntansi Akrual

Akuntansi akrual dianggap lebih baik daripada


akuntansi kas. Teknik akuntansi akrual diyakini dapat
menghasilkan laporan keuangan yang lebih dapat
dipercaya, akurat, komprehensif, dan relevan untuk
pengambilan keputusan ekonomi, sosial, politik.
Perbandingan
• Perbandingan antara akuntansi dana pada organisasi
bisnis dengan organisasi sektor publik digambarkan sbb:

Terdapat dua jenis dana yang digunakan akuntansi sektor


publik:
• 1. Dana yang dapat dibelanjakan (expendable fund)
• 2. Dana yang tidak dapat lagi
dibelanjakan (nonexpectable funds)
Kesimpulan

• Terdapat beberapa teknik akuntansi keuangan yang dapat


diadopsi oleh organisasi sektor publik untuk memfasilitasi
dihasilkannya laporan keuangan yaitu, akuntansi anggaran,
akuntansi komitmen, akuntansi kas, akuntansi akrual, dan
akuntansi dana.

• Teknik akuntansi keuangan yang cukup mudah dan


sederhana serta banyak digunakan adalah akuntansi kas.
Akan tetapi, seiring dengan adanya reformasi sektor publik,
terjadi pula pergeseran dari sistem akuntansi kas menjadi
sistem akuntansi akrual atau akrual modifikasian.

Anda mungkin juga menyukai