Anda di halaman 1dari 29

LOGO

EMOSI DAN KAITANNYA


DENGAN KESEHATAN
www.themegallery.com

PENGERTIAN

Ketika kita berbicara ttg emosi


biasanya mengacu kepada :
Perasaan subjektif
Dasar fisiologis dari emosi
Efek emosi terhadap perilaku
Ekspresi emosi dalam bahasa,
gesture, dan facial expressions

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

Chaplin

Suatu keadaan yang terangsang dari


organisme yang mencakup perubahan
yang disadari, mendalam dan
menimbulkan perubahan perilaku
Emosi : keadaan yg ditimbulkan oleh
situasi tertentu.
Ada yg cenderung mengarah
(approach)
Ada yg cenderung menghindar
(avoidance)

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

Perilaku tersebut pada umumnya


disertai ekspresi kejasmanian,
jantung berdebar, pucat, sumringah.

Kategori emosi : Afek Positif dan Afek


Negatif.......Psychological Wellbeing
Teori Kognitif : Emosi ditentukan oleh
hasil interpretasi kita terhadap sebuah
peristiwa.

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

Emosi adalah : pengalaman internal


manusia yang timbul dari dalam diri
sendiri secara spontan terhadap
seseorang, peristiwa, tempat atau
pikiran
Untuk menggambarkan emosi bisa
kita lihat dari sensasi fisik
Emosi : drive agar kebutuhan
psikologis kita terpenuhi

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

KEBUTUHAN PSIKOLOGIS

Need to be loved
Need to belong
Need to for self esteem
Need for autonomy

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

KOMPONEN – KOMPONEN EMOSI

 Komponen fisiologis
 Dapat diukur dengan poligraf yg mengukur
denyut jantung, pernafasan , eeg dll
 Komponen faali
 Diatur oleh SSV ( sistim saraf otonom) dan
sistem endokrin
 Bekerja sendiri tanpa kendali otak
 Ssv terdiri dari saraf simpatikus dan
parasimpatikus yg bekerja secara tak
sengaja mengendalikan otot polos

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

SARAF SIMPATIKUS
Fight – flight reaction
Ketika kita marah atau takut maka
denyut jantung akan meningkat,darah
akan banyak dialirkan ke otak, pupil
melebar, pembuluh dasrah mengecil
disertai keluarnya keringat,

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

SARAF PARASIMPATIKUS
Menenangkan dan memulihkan
Denyut jantung dan tekanan darah
menurun, pencernaan dan relaksasi
diaktifkan
Bekerja antagonistis dengan
simpatikus
Tetapi ada juga interaksi antara
keduanya

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

TEORI KEBANGKITAN EMOSI

Two stage theory


Untuk timbulnya emosi diperlukan
ransangan kemudian faktor kognitif
Hukum Yerkes – Dodson
bagi setiap orang ada bangkitan
emosi untuk mencapai prestasi
optimal setelah itu menurun

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

STRESSOR DAN STRESS

Stressor adalah suatu kejadian,


keadaan ataupun pikiran yang
mengganggu keseimbangan kita
Stres usaha organisme untuk kembali
ke keseimbangan
Stressor ada yg datang dari luar dan
dari dlm diri individu

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

TIPE KEPRIBADIAN

 Tipe kepribadian A
 Berbicara cepet secara konstan
 Cara makan cepat
 Tidak sabar
 Simultan
 Sibuk dengan pikiran sendiri ketika org lain
bicara
 Ketika tidak melakukan apa2 merasa
bersalah
 Ada gerakan gugup yg khas

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

Tipe kepribadian B
Bebas dari semua ciri A

Dikembangkan oleh Grazer dalam


bentuk kuesioner.
jika nilai tinggi mengarah kepada
jenis A maka mudah terkena jantung
koroner

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

TANDA – TANDA STRESS

Merasa gelisah dan tidak dapat


bersantai
Menjadi lekas marah bila ada yg tidak
sesuai dengan kemauan
Lelah yg berkepanjangan
Sukar berkonsentrasi
Kehilangan minat
Khawatir berkelebihan
Merasa masa depan suram

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

CIRI – CIRI ORANG YANG BISA MENGATASI


STRESS

 Dapat menunda pikiran tentang suatu masalah


sampai pada waktunya
 Mengakui ada gejala masalah pada diri
 Tidak memakai obat penenang
 Kehidupan keluarga stabil dan hangat
 Tidur cukup
 Memiliki hobi yg santai
 Wawas diri
 Dapat mengeluarkan isi hati dengan baik
 Olahraga
 Dapat menempatkan sesuatu hal dalam kisi – kisi
penting – tidak penting – mendesak – tdk mendesak

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

NAMA,SUMBER DAN AKIBAT EMOSI

KETAKUTAN DAN KECEMASAN


Meliputi was – was, bimbang, ragu –
ragu, khawatir, kaget, gelisah merasa
terancam, segan, prihatin, bingung.
Sulit dibedakan
Cognitive rehearsal

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

KEMARAHAN
Aspek : Biologis, Emosional,
Intelektual, Sosial, Spiritual.
Penyebab : Fisik, Psikis (Self Concept)
Gusar, tegang, kesal, jengkel, curiga,
dendam, cemburu, merasa terpaksa
Hipotesa frustasi – agresi
kemarahan ditimbulkan oleh frustasi,
sesuatu yg diinginkan tidak
terpenuhi.

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

Assertiveness : merupakan bentuk


komunikasi mengenai perasaan
marah yang diungkapkan dengan
jelas dan informatif dan tidak dilihat
sebagai agresif
KEGEMBIRAAN
Merasa diperhatikan, dicintai,
didengarkan, bangga, hati berbunga –
bunga, dilibatkan, damai, puas, riang.

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

 Ekspresi Emosi ????


 Adalah upaya untuk mengkomunikasikan status
perasaan yang berorientasi pada tujuan (Planalp)
 Merupakan keadaan kesiapan untuk menanggapi
peristiwa mendesak untuk bereaksi dan sekaligus
berespon terhadap stimulis yang membangkitkan
emosi (Ekman)
 Bentuk komunikasi melalui raut wajah gesture,
bagaimana mengungkapkan menyampaiakan pd
orla atau mengungkapkannya melaui sakit.

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

Aspek – aspek Ekspresi Emosi


Isyarat Raut Muka
Gesture
Verbal
Control
Contoh Ekspresi Emosi Marah : anger
in, anger out, anger control
berpotensi menimbulkan gangguan
kesehatan terutama terkait dengan
tipe kepribadian

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

KESEDIHAN
Susah, putus asa, iba, merasa
dibedakan, dikucilkan, suram, hampa
tak berdaya
Depresi
Learned helplessness

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

TERIMA KASIH

COMPANY LOGO

Anda mungkin juga menyukai