Anda di halaman 1dari 7

Terapi dengan Tanaman Berkhasiat

A. Jambu biji (Pidium guajava)

• Kandungan : tanin dan flavonoid


yang dinyatakan sebagai
quarsetin dalam ekstrak daun
jambu biji dapat menghambat
aktivitas enzim reverse
transcriptase yang berarti
menghamat pertumbuhan virus
berinti RNA. • Pembuatan : 5 lembar daun
jambu biji dibersihkan dan
• Khasiat : Berdasarkan uji klinis, direbus dengan dengan air
mengkonsumsi ekstrak daun secukupnya atau 3 gelas air.
jambu biji kering selama 5 hari Biarkan hinga air tersisa
dapat mempercepat sepertiganya kemudian
terbentuknya trombosit dan diminum hangat. Diminum
jumlahnya >100.000/µl tanpa 3 kali sehari masing-masing
efek samping. satu gelas.
B. Meniran (Phyllantus niruri)

• Kandungan : Akar dan daun


meniran kaya akan senyawa
flavanoid, antara lain
phyllanthin, hypophyllanthin,
quercetrin, isoquercetin,
astragalin, dan rutin

• Khasiat : meniran berfungsi


menghambat enzim reverse • Pembuatan : 10 gram daun
trans-criptase dari retrovirus, meniran dicuci hingga
sebagai antibakteri, antifungi, bersih dan direbus dalam 5
antidiare, dan penyakit
gastrointestinal lainnya, gelas air. Biarkan terus
memiliki fungsi meningkatkan mendidih hingga air tersisa
ketahanan tubuh 3 gelas. Minum 3 kali
sehari masing-masing 1
gelas
C. Pepaya (Carica papaya)

• Kandungan : Daun pepaya


mengandung berbagai enzim
seperti papain, karpain,
seudokarpain, nikotin,
kontinin, miosmin, dan
glikosida karposid

• Khasiat : Kandungan papain


dan chymopapin dalam daun • Pembuatan : Ambil beberapa
pepaya memiliki efek terapi lembar daun pepaya,
pada penderita kemudian cuci lalu dikeringkan
pembengkakan organ hati, stengah kering (layu). Potong-
kelamin, mata dan usus halus. potong dan rendam dengan air
sekitar 2 liter air di dalam
Adanya pembengkakan organ panci. Rebus air dan daun
hati ditemukan pada pepaya, dan didihkan tanpa
penderita demam berdarah. ditutup sampai air rebusan
berkurang setengahnya
Terapi dengan Sediaan Herbal
Remufit
Komposisi :
Tiap sachet mengandung:
Ekstrak Psidii Folium 250 mg
Angkak 250 mg
NaCl 280 mg
• Kegunaan : Menghambat KCl 10 mg
pertumbuhan virus dengue, Na citrate 2H20 290 mg
mempercepat peningkatan Dextrose 2327 mg
jumlah trombosit Vitamin B1 1.2 mg
• Dosis/aturan pakai: Demam Vitamin B2 sodium phosphat 1.3 mg
berdarah (maksimal 3
sachet/hari). Sehat (maksimal Vitamin B6 1.3 mg
6 sachet/hari). Vitamin B12 2.4 mcg
Serbuk dilarutkan ke dalam Zink gluconate 35 mg
200 ml air dan siap diminum
Kapsul Angkak (jamu)
• Kegunaan : Mampu
mengobati penyakit DBD
dan tipes, mengurangi dan
menghambat produksi
kolesterol, meningkatkan
produksi jumlah trombosit
darah, membantu
melancarkan sirkulasi
darah dan pencernaan

• Dosis/aturan pakai:
• Komposisi : Untuk pencegahan 2x
Angkak dan beras merah (Red sehari 2 kapsul
Yeast Rice) Untuk penyembuhan 2x
sehari 3 kapsul
Kapsul Demafit

• Komposisi
Tiap kapsul mengandung:
Curcumae Domestica (50 mg)
Andrographis Paniculata (50 mg)
Centella Asiatica Herba (60 mg)
Nigella Sativa Semen (60 mg)
Psidium Guajava Linn (30 mg)

• Dosis/aturan pakai:
• Kegunaan : Diminum 3 x 2 kapsul setiap hari,
Mempercepat pertumbuhan 30 menit sebelum makan.
trombosit dan membantu
meredakan demam dan
memulihkan kesehatan penderita
demam berdarah.
Kapsul DBD

• Komposisi :
Tiap kapsul mengandung ekstrak
yang setara dengan:
– 0,5 gram simplisia Psidium
guajava folium
– 0,2 gram simplisia Andrographis
paniculata herba
– 0,2 gram simplisia Curcuma
xanthoriza rhizome

• Kegunaan : • Dosis/aturan pakai:


Secara tradisional membantu
menyembuhkan demam berdarah
Diminum 3 x 2 kapsul setiap
hari, 30 menit sebelum makan.

Anda mungkin juga menyukai