Anda di halaman 1dari 16

Di Susun Oleh :

Muhamad Ridwan Alansyah


P2.31.33.0.14.027
KETUA PELAKSANA
 Mengkoordinir/menggerakkan setiap pelaksanaan kegiatan sesuai
jadwal yang ditetapkan
 Mengarahkan, membimbing, mengevaluasi & mengawasi/memantau
persiapan & pelaksanaan kegiatan
 Mewakili panitia ke dalam & ke luar organisasi sesuai dengan ketentuan-
ketentuan & kebijaksanaan yang digariskan oleh organisasi ybs (atau
sesuai kesepakatan)
 Dalam mengemban tugas & tanggung jawabnya, Ketua Pelaksana
berkewenangan mengambil tindakan-tindakan administratif sesuai
ketentuan-ketentuan & prosedur yang berlaku
SEKETARIS
 Menyiapkan Surat Keluar dan Surat-surat
lainnya untuk PanitiaPelaksana.
 Menyiapkan jadwal pelaksanaan kegiatan
 Menyiapkan laporan laporan pelaksanaan
kegiatan kepada Ketua Pelaksana .
 Menyelesaikan urusan surat - menyurat,
evaluasi, pelaporan dan
dokumentasi.
 Dalam melaksanakan tugasnya, baik secara
teknis maupun administratif
 bertanggung jawab langsung kepada Ketua
Pelaksana.
BENDAHARA
 Menghimpun iuran anggota dan dana
lain dari sumber-sumber yang sah;
 Mengalokasikan dana atas dasar
program kerja
 Menata-bukukan dana organisasi;
 Menyusun laporan keuangan, sebagai
bahan laporan
SIE ACARA
 mempersiapkan rancangan acara yang akan di laksanankan.
Mulai dari susunan acara, kapan acara akan di adakan,
siapa pembicara bagaimana acara akan berjalan dan hal lain
yang berkaitan dengan jalannya acara.
 Membuat pengumuman yang akan di temple di papan
pengumuman yang berada di masing masing jurusan.
Semakin menarik pengumuman yang di buat maka akan
semakin banyak peluang mahasiswa akan tertarik untuk
mengikuti acara tersebut
 Mengatur, memimpin semua kegiatan
 Mengatur waktu, tempat dan membagi tugas masing –
masing anggota saat acara.
SIE PERLENGKAPAN
 Mencari tahu semua kebutuhan seksi, terutama peralatan
kesekretariatan dan usaha dana
 Mengecek peralatan dan kebutuhan seksi
 Melaporkan kelebihan dan kekurangan kebutuhan kepada
ketua
 Mendata dan mencatat semua alat yang berupa pinjaman
 Menjaga semua peralatan dan dapat bekerja sama dengan
seksi keamanan
 Merencanakan dan memesan jumlah spanduk dalam
ruangan dan di luar ruangan (indoor dan outdoor).
 Memastikan kelengkapan dan ketersediaan peralatan yang
dibutuhkan untuk acara pada hari “H”.
SIE KONSUMSI
 Meyediakan Makanan Ringan = Snack,
Berat = NASI dan Minuman pada saat
kegiatan berlangsung.
SIE PD
(Publikasi Dokumentasi)
 Menyiapkan dan mengelolah dokumentasi
 pelaksanaan mulai
dari persiapan hingga penutupan.
 Menyimpan pendokumentasian dalam bentuk hard
copy dan soft copy
 Menyebarluaskan hasil dokumentasi kepada
anggota
 Dalam melaksanakan tugasnya, baik secara
teknis maupun administratif
 bertanggung jawab langsung kepada Ketua
Pelaksana.
SIE HUMAS
(Hubungan mahasiswa)
 Mengusahakan tempat pelaksanaan kegiatan perlombaan
dan tempat acara kegiatan.
 Bekerja sama atau berkoordinasi dengan bidang publikasi
dan informasi terutama mengenai hal – hal informasi yang
ingin disampaikan kepada public
 Menyampaikan informasi kepada public bila diperlukan
 Mencari atau mensurvei tempat – tempat diadakannya
kegiatan
SIE P3K
 Apabila peserta/pasien sakit, meyediakan
obat sesuai diagnose/penyakit,
SIE DANUS
(Dana Usaha)
 Mencari dana tambahan di luar iuran
wajib, iuran sukarela
 Mencari alamat donator yang sering
membantu
 Mendata atau membuat daftar alamat
donatur dan sumber – sumber yang bisa
mendapatkan dana
SIE SPONSOR
 Mencari dan mengumpulkan dana baik
dari donator tetap dan tidak tetap
maupun dari sponsor.
SIE KEAMANAN
 Menjaga keamanan, ketertiban, kebersihan termasuk
menjaga dan mengamankan fasilitas kesekretariatan
 Menjaga keamanan pada saat kegiatan usaha dana
(pertandingan)
 Menjaga peralatan dan kelengkapan kesekretariatan
 Untuk menjaga dan mengamankan, kegiatan perlu kerja
sama dengan pihak ketiga
PESAN…..
 Dalam suatu kepanitian kita harus
mempercayai satu sama lain
 Saling membantu satu sama lain dalam
ke panitiaan
 Optimis dan yakin acara yang di jalanin
berhasil dan sesuai yang di harapkan

Anda mungkin juga menyukai