Anda di halaman 1dari 13

LOMBA TEKNOLOGI TEPAT GUNA

GLADI WIDYA SATYA HANNUNG MAHARDIKA IV

“PEMBUATAN ALAT PEMOTONGAN


SEDERHANA ”

By Nur Nikmah
Wahibatul Aula

MADRASAH ALIYAH AL ASROR


KOTA SEMARANG
TAHUN 2015
Latar Belakang
 Sampah menjadi masalah
besar
 Perlu upaya mengatasi
solusi akibat
penumpukkan sampah
 Banyak warga dan
pedagang yang
menghabiskan banyak
waktu mencacah bawang
 Mesin pencacah bawang
relatif mahal
Rumusan masalah
 apa itu alat pemotong
bawang ?
 bagaimana cara
membuat alat
pemotong bawang ?
 kelebihan dan
kekurangan alat
pemotong bawang?
Tujuan

 Pemanfaatan limbah kaleng menjadi


sesuatu yang lebih bernilai guna
 Efisiensi pemotongan bawang
 Inovasi sederhana peralatan rumah tangga
METODE PENULISAN

 Penentuan Gagasan
 Pengumpulan Data
 Pengolahan dan
Analisis Data
 Perumusan Solusi
 Penarikan Kesimpulan
dan Saran
PEMBUATAN
Tahap persiapan
Bahan
 Kaleng besi bundar
 Besi lembaran

Alat
 Guting besi
 Lem besi
 Solder
 Palu
 catut
TAHAP PEMBUATAN
 Potong lempengan menjadi beberapa persegi
 Potong dengan bentuk persegi dan pada
salah satu bagiannya membentuk segitiga
dengan posisi pemotongan agak miring
 Potong lempengan lagi sepanjang diameter
kaleng sebanyak dua lembar
 Setiap mata pisau pada bagian yang lainnya
dibengkokkan sepanjang ¼ cm
 Pemasangan mata pisau di besi panjang
secara berderet rapat
TAHAP PEMBUATAN
 Perlu diingat bahwa pemasangan pada besi
pertama dan besi kedua berselisih sebesar 1/8 cm
untuk membuat ruang gerak
 Mata pisau dipasang dengan lem besilalu dikuatkan
dngan solder
 berikutnya adalah pemasangan pada kaleng
 Pemasangan harus ekstra hati hati karena jika
meleset sedikit saja karena semua sisinya harus
simetri maka alat akan macet
 Setelah tertempel maka harus disolder
 Lebarakan pinggiran tutup kaleng agar dapat
diputar
Tahap pengujian
 Siapkan bawang yang telah dikupas
 Masukkan dalam kaleng dan tutup
 Putar searah jarum jam sambil di kocok
tahap penyimpanannya
jauhkan dari bahan bahan yang dapat membuat karat
diantaranya :
 zat asam
 air garam
 terkena suhun panas dingan secara bergantian dan terus
menerus
 besi yang berkarat

disimpan pada tempat yang kering untuk menghindari


pross pengkaratan.
Keunggulan

efisiensi waktu
 dengan tangan menghabiskan sekitar 3 menit
 dengan alat ini hanya dibututuhkan sekitar
10-15 detik

 Menghindari goresan pisau


 cara pembuatannya mudah
 biaya yang terjangkau
 menambah kreatifitas
Gracias

Anda mungkin juga menyukai