Anda di halaman 1dari 20

Seandainya di antara kita,

kita bagaikan
burung-burung angsa ...
Ah.....!
Pada musim
ketika engkau menyaksikan
Angsa bermigrasi
menuju ke tempat yang lebih hangat
untuk menghindari musim dingin ....
Perhatikanlah:
Burung-burung ini
akan terbang dalam formasi “V”.
Mengapa mereka melakukan hal ini?
Dengan terbang dalam formasi “V”....
Kawanan burung ini mampu meningkatkan
efisiensi penerbangan hingga 71%

dibandingkan jika seekor burung


terbang sendiri
Pesan 1:
Memiliki tujuan yg sama
dan bekerja sebagai 1 tim,
membawa kita pada tujuan
dengan lebih cepat dan
mudah.
Dgn menolong diri kita
semua, kesuksesan menjadi
lebih besar
Ketika seekor bangau meninggalkan
formasi itu
Dia akan merasakan resistensi udara
dan susahnya terbang sendirian
Maka, dia segera kembali ke formasi
Untuk mengambil manfaat kekuatan
kelompok di depannya ........
Lesson 2:

Dgn tetap selaras dan bersatu di


samping mereka yg menuju ke arah
tujuan yg sama,
usaha menjadi lebih efisien.
Tujuan lebih mudah tercapai dengan
cara yang lebih menyenangkan
Dan setiap orang cenderung
menerima dan memberi pertolongan
.
Ketika pimpinan burung merasa lelah
terbang ........
... Dia pergi ke ujung formasi V....
Sementara burung lain ganti memimpin ...
Lesson 3:

Untuk bisa berbagi kepemimpinan,

harus ada saling menghargai di antara


kita sepanjang waktu ....

berbagi tugas dan masalah tersulit ....

mengumpulkan semua kemampuan dan


Menggabungkan semua keahlian,
bakat dan sumber daya kita ....
Pada saat terbang dalam formasi V,
Burung-burung ini ber-’kwak-kwak’ untuk
memotivasi burung-burung yang berada di
depannya..

Dgn cara ini, mereka dapat terbang


dalam kecepatan yang sama.
Pelajaran ke 4:

Ketika terdapat keberanian dan dorongan,


terdapat kemajuan yang lebih besar...

Sebuah dorongan yang tepat,


Akan memotivasi, menolong, dan
Menguatkan …
Dan menghasilkan manfaat-manfaat terbaik ...
Ketika seekor burung menjadi sakit,
Terluka atau menjadi lelah,
Sehingga dia harus
meninggalkan formasi ....
Beberapa burung yang lain akan meninggalkan
formasi dan terbang bersamanya
untuk menolong dan melindunginya

Mereka akan tetap bersamanya


hingga dia mati
Atau dia mampu terbang kembali.
Maka mereka akan terbang ke kelompoknya lagi
Atau membuat formasi V baru.
Pelajaran 5:

Mari tetap bersama, tak peduli


apa pun perbedaan di antara kita,
terutama pada saat sulit
dan menghadapi tantangan penting ....
Jika kita bersatu dan saling
mendukung..
Jika kita ejawantahkan jiwa
teamwork ...
Apa pun perbedaan kita,
kita dapat bangkit menjawab
tantangan kita.

Jika kita sadar akan rasa dan


manfaat berbagi ....

HIDUP MENJADI LEBIH MUDAH


DAN TAHUN-TAHUN YANG
BERLALU
MENJADI LEBIH BERMAKNA ....
Saudara-saudaraku ....
Mari menjadi seperti burung-burung
Angsa ini !!!

Anda mungkin juga menyukai