Anda di halaman 1dari 10

 Suatu cara untuk melakukan Transaksi / Pembayaran

Internasional yang memungkinkan untuk eksportir menerima


pembayaran tanpa menunggu suatu konfirmasi dari luar
negri. Kenapa dari luar negri? Karena pesanan barang yang
dikirim dari sana
 Mempermudah proses pembayaran dari ekspor dan impor
 Sebagai pihak penengah atas transaksi yang dilakukan oleh
penjual dan pembeli antar negara
 Untuk masyarakat supaya arus barang baik antarpulau
maupun antarnegara menjadi lancar dan mudah
 Pembeli
 Penjual
 Bank pembuka
 Bank pembayaran
 adanya kesepakatan awal
 Pembeli mengajukan pemohonan pembukaan LC
 Issuing bank memberikan jaminan ke penjual
 Penjual memberi dokumen yang di butuhkan ke issuing bank
 Kemudian issuing bank memproses nya dan mengeluarkan
barang dengan dokumen yang telah ada
 Bank Garansi adalah jaminan dalam bentuk sebuah sertifikat
yang diberikan oleh bank dalam penyelesaian suatu proyek
ketika pelaksana atau kontraktor sebagai penerima kontrak
ingkar/cedera janji.
 Sebagai penerimaan biaya administrasi dalam bentuk provisi
atau komisi
 Pengendapan data setor jaminan yang merupakan dana
murah
 Sebagai pelayanan kepada nasabahnya agar nasabah menjadi
loyal kepada bank
 PENJAMIN : adalah bank yang menerbitkan jaminan bank kepada
nasabahnya

 TERJAMIN : adalah nasabah (kontraktor) sebagai pihak yang


dijamin, nasabah yang melakukan permohonan kepada bank untuk
menerbitkan jaminan bank atas nasabah tersebut

 PENERIMA JAMINAN : adalah pihak ketiga (pemilik proyek) yang


menerima jaminan atas suatu perjanjian dengan pihak
terjamin
 1. Perndingan rencana kerja
 2. Kontraktor mengajukan Bank Garansi dengan membayar
provisi atau komisi
 3. Bank memberikan Sertifikat Bank Garansi kepada Kontraktor
 4. Sertifikat diberikan pada pemilik proyek pada saat pemilik
proyek memberikan proyek pada kontraktor
 5. Ketika Kontraktor gagal menepati janji maka pemilik proyek
dapat mencairkan sertifikat Bank Garansi pada bank yang
melakukan sertifikat
 6. Bank Penjamin akan membayar sertifikat Bank Garansi pada
pemilik Proyek
 7. Ketika pekerjaan atau proyek dapat diselesikan oleh
kontraktor maka sertifikat ank Garansi harus dikembalikan

Anda mungkin juga menyukai