Anda di halaman 1dari 5

Tugas Kelompok CFM

Bambang Santoso Marsoem


b_marsoem@yahoo.com

Bambang Santoso Marsoem 1


Diskripsi Tugas
a. Setiap mahasiswa membentuk kelompok yang anggotanya paling
banyak 2 orang
b. Setiap kelompok wajib membuat Analisis Kinerja Keuangan
(Fundamental) dari satu emiten Bursa Effek Indonesia (BEI)
untuk periode 6 tahun terakhir, yaitu tahun 2011 sd 2016
c. Perusahaan yang dipilih adalah emiten yang sahamnya aktif
diperdagangkan di BEI (di atas 200 hari). Informasi perdagangan
ini dapat diketahui dari Tabel IDX Yearly Statistics, yang dapat
diunduh dari website BEI – www.IDX.co.id, klik publikasi, klik
statistik, pilih yearly, lihat Table Trading by Industry halaman 31
d. Setelah anda memiliki informasi tentang emiten yang sahamnya
aktif diperdagangkan, cek apakah emiten tersebut menerbitkan
laporan keuangan tahunan. Kalau laporan keuangan tahunannya
tidak lengkap, jangan dipilih

Bambang Santoso Marsoem 2


Diskripsi Tugas
e. Sumber data untuk analisis ini berasal dari Laporan Keuangan
perusahaan yang terdiri dari Neraca dan Laporan Laba – Rugi
f. Kinerja keuangan perusahaan diukur dengan membandingkan
kinerjanya antar waktu dan juga antar perusahaan sejenis atau
industrinya
g. Setiap Kelompok memilih 1 emiten dari suatu sub - sektor yang
menjadi fokus penelitiannya
h. Data industri atau perusahaan sejenis pada tugas ini diperoleh dari
menjumlahkan laporan keuangan 2 – 3 emiten lainnya dari sub -
sektor yang sama untuk periode 6 tahun
i. Untuk mendapatkan data perusahaan sejenis atau industrinya,
sebaiknya 1 subsektor dikerjakan oleh beberapa kelompok,
misalnya 2 atau 3. Penjumlahan laporan keuangan dari masing –
masing kelompok akan dianggap sebagai data industri dari
perusahaan sejenis pada Tugas ini
Bambang Santoso Marsoem 3
Diskripsi Tugas
j. Misalkan Kelompok 1, 2 dan 3 memilih sub sektor 1.1. Kelompok
1 memilih emiten A. Dua kelompok lainnya dari Sub Sektor 1.1
memilih emiten B dan C

Dengan demikian data untuk industri adalah merupakan hasil


penjumlahan laporan keuangan emiten A, B dan C yang datanya
dikumpulkan oleh masing – masing kelompok

k. Usulan butir i dan j hanyalah tawaran untuk meringankan beban


tugas anda, dan anda boleh memilih pendekatan lain

Bambang Santoso Marsoem 4


Diskripsi Tugas
l. Tugas dikumpulkan dalam 2 tahap:
o Tahap 1 dikumpulkan pada Kuliah ke 6 dalam bentuk file
Excel emiten yang dihimpun Ketua/Wakil Ketua kelas, yg
selanjutnya diserahkan ke saya dalam CD
o Tahap 2 menyerahkan makalah pada minggu ke 6 sesudah
UTS, dengan contoh terlampir. Analisisnya memuat tabel
dan grafik yang disajikan oleh anggota kelompok
m. Nilai tertinggi 100 diberikan pada kelompok yang analisisnya
bagus
n. Maksimum keterlambatan tugas tahap 1 adalah 2 hari dengan
potongan 20 persen
o. Mengingat contoh makalahnya terkait dengan PT XL
Axiata, PT Indosat dan PT Telekomunikasi Indonesia,
maka teman – teman tidak boleh memilih perusahaan ini
Bambang Santoso Marsoem 5

Anda mungkin juga menyukai