Anda di halaman 1dari 51

EVALUASI PATI GANYONG ( Canna indica L)

MODIFIKASI ASETIL SEBAGAI PEMBAWA SEDIAAN


TABLET LEPAS LAMBAT NATRIUM DIKLOFENAK.

HUDIYAH
11141059

Pembimbing Utama, Pembimbing Serta,


Deny Puriyani, M.Si.Apt Rahma Ziska, M.Si

SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018 STFB


Outline

PENDAHULUAN
Latar belakang

Rumusan masalah

Tujuan

Landasan teori

METODOLOGI PENELITIAN

Prosedur

Evaluasi

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


LATAR BELAKANG

Pengertian
Tablet merupakan sediaan Padat
mengandung bahan obat dengan
atau tanpa bahan pengisi.(FI IV)

Keuntungan
Tablet
biaya produksi yang ekonomis,
mudah dalam hal pengemasan dan
pemberian tanda pengenal produk,
dapat dilakukan modifikasi dalam hal
profil pelepasan obat seperti
pelepasan diusus atau pelepasan
diperlambat. (Herbert dan Joseph.
1994).
LATAR BELAKANG

3-4 kali sehari.


Gol : NSAID Hal ini dapat menjadi m
Indikasi: analgesik d asalah bagi para lansia
an anti inflamasi.
Mengurangi SEDIAAN
frekuensi
LANSIA
pemberian
ZAT AKTIF

formulasi
Tablet lepas lambat

Natrium diklofenak remauthoid arthritis

PPT模板下载:www.1ppt.com/mob an/ 行业PPT模板:www.1ppt.com/h angye/


节日PPT模板:www.1ppt.com/jieri/ PPT素材下载:www.1ppt.com/sucai/
PPT背景图片:www.1ppt.com/beijin g/ PPT图表下载:www.1ppt.com/tubiao/
优秀PPT下载:www.1ppt.com/xiazai / PPT教程: www.1ppt.com/powerpoint/
Word教程: www.1ppt.com/word/ Excel教程:www.1ppt.com/excel/
资料下载:www.1ppt.com/ziliao/ PPT课件下载:www.1ppt.com/kejia n/
范文下载:www.1ppt.com/fanwen/ 试卷下载:www.1ppt.com/shiti/
教案下载:www.1ppt.com/jiaoan/

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


LATAR BELAKANG

Tahan pemanasan

ZAT AKTIF
Tahan kelembapan

GRANULASI
BASAH Kompresibilitas

Laju alir
KEUNTUNGAN
Distribusi keragaman
kandungan

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


LATAR BELAKANG

Ganyong Pati alami


Canna edulis Ker. atau ganyong
Salah satu Salah satu cara untuk memp
metode
Berdasarkan penelitian (Richana
modifikasi kimia erbaiki sifat pati alami yang k
pati adalah
and Sunarti, 2004) kadar
modifikasi pati pada
modifikasi
esterifikasi (pati urang baik seperti sifat alir d
modifikasi
tepung ganyong adalah 40,18% an kompresibilitas adalah de
asetil),pada saat proses
dan pada tepung pati 55,32%,
pembuatan patingan melakukan modifikasi t
ganyong
berdasarkan hasil rendemen,
modifikasi asetil, erhadap pati (Hauschild, K.,
reaksi yang
ganyong lebih prospektif untuk
terjadi adalah2004).reaksi
dikembangkan menjadi produk pati.
subtitusi, dimana gugus
asetat menggantikan gugus
Pati hidroksil (OH) yang terdapat
Pati merupakan salah satu dalam pati
Pati Pati
bahan tambahan yang sering Pati alami
dan sudah sejak lama
dikenal serta digunakan Umumnya memiliki sifat alir
sebagai bahan tambahan dan kompresibilitas yang
dalam pembuatan tablet. kurang baik.
RUMUSAN MASALAH DAN TUJUAN

RUMUSAN MASALAH

Apakah sediaan Tablet yang di


hasilkanMemenuhi persyaratan
tablet yang baik?

Apakah modifikasi Pati asetil dapat di


Manfaatkan dalam Pembuatan sediaan
tablet lepas lambat?

TUJUAN

Untuk mendapatkan tablet lepas lambat


yang memenuhi persyaratan

Mendapatkan pati ganyong yang baik


Untuk dijadikan bahan tambahan
Sediaan tablet

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


Waktu dan
Tempat Penelitian

Waktu Tempat Penelitian


• Penelitian • Laboratorium STFB
modifikasi pati Jalan Soekarno Hatta
ganyong (Canna No.754 Bandung
indica L) dengan • Laboratorium MIPA
metode granulasi UNPAD Jalan Raya
basah sebagai Bandung -Sumedang
pembawa sediaan Km 21 Jatinangor,
tablet lepas lambat Bandung
dilaksanakan pada
bulan Februari-
Maret

SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018 STFB


No Jenis Kegiatan Bulan

Bulan 1 Bulan 2
1 2 3 4 1 2 3 4
1 Penyiapan tanaman umbi ganyong

2 Pembuatan pati ganyong alami

3 Pembuatan pati ganyong termodifikasi

4 Evaluasi pati sebelum dan sesudah


modifikasi
5 Pembuatan tablet
6 Evaluasi tablet

SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018 STFB


LANDASAN TEORI

Nama ilmiah : Canna indica L.


Nama lokal : Umbi Ganyong

Kingdom : plantae
Sub Kingdom : Viridiplantae
Infra Kingdom : Streptophyta
Super Divisi : Embryophyta
Divisi : Tracheophyta
Sub Divisi : Spermatophyta
Kelas : Magnoliopsida
Super Ordo : Lilianae
Ordo : Zingiberales
Famili : Cannaceae
Genus : Cann L.
Spesies : Canna Indica L.
(Herman et al., 1997).

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


METODOLOGI PENELITIAN

 Evaluasi pati  Pembuatan pati alami


 Pembuatan pati termodifikasi

Step
 Pembuatan granul 3 Step
 Evaluasi granul 2

METODOLOGI
Step PENELITIAN
4

Step
1
Step
 Pencetakan tablet 5  Penyiapan alat dan bahan
 Evaluasi tablet  Dan melakukan determinasi

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


ALAT DAN BAHAN

 Disintegration tester  Tanaman ganyong


 oven  Natrium diklofenak
 flow tester  Na-karboksil metil selulosa
 Mikroskop  Magnesium stearat
 Friability tester  Polivinilpirolidon (PVP)
 disolution tester  Pati ganyong alami
 hardness tester  pati ganyong terasetilasi
 jangka sorong  Natrium metabisulfit
 mesin cetak tablet singgel punch,  Asetat anhidrida
 Satu set ayakan mesh  NaOH dan aquades
 batang pengaduk  Etanol 96%.
 timbangan analitik  Air
 Parutan
 tap density tester
 Baskom
 tabung nessler 50 ml
 kertas perkamen,nampan, kain filler.

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


PERSIAPAN TANAMAN UMBI GANYONG DAN DETREMINASI

• Tanaman umbi ganyong diperoleh dari perkebunan ganyong di daerah


Pangalengan, Bandung, Jawa Barat. Determinasi dilakukan terhadap
tanaman ganyong di Laboratorium Taksonomi Tumbuhan, Jurusan Biologi,
Fakultas MIPA, Universitas Padjadjaran Jatinangor, Bandung.

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


Pembutan Pati Dilakukan sebanyak 3 kali

Keterangan 1 2 3

Bobot Sebelum dikupas 25 kg 15 kg 7 kg

Bobot Setelah dikupas 17,5 kg 11,5 kg 5,6 kg

Bobot Pati Kering 1, 649 kg 1,201 kg 0,556 kg

% Rendemen Pati 9,42% 10,44% 9,93%

E VALUASI PATI

UJI ORGANOLEPTIS IDENTIFIKASI PATI


Bentuk = Serbuk Warna ungu : menunjukan
Warna = Putih kandungan amilopektin dalam
Bau = Tidak Berbau pati lebih banyak dari pada
Rasa = Tidak Berasa kandungan amilosa.
STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018
SUDUT ISTIRAHAT

Pengujian h (cm) r (cm) Tan α Α Keterangan

1 2,17 2,6 0,835 39,85

2 2,07 2,6 0,796 38,52


rentang 25⁰ - 40⁰
Pati Alami
Memenuhi syarat
3 2,09 2,6 0,804 38,79

Rata2 2,11 2,6 0,812 39,05


1 2,6 0,631
1,64 32,25
2 2,6 0,635
Pati 1,65 32,41
rentang 25⁰ - 40⁰
Modifikasi
Memenuhi syarat
Asetat 3 1,70 2,6 0,654 33,18

Rata2 1,66 2,6 0,640 32,61

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


KECEPATAN ALIR

Pengujian W (gr) T (detik) Laju alir Keterangan

1 50 Tidak mengalir -

2 50 Tidak mengalir -
Syarat > 5gr/detik
Pati Alami
Memenuhi syarat
3 50 Tidak mengalir -

Rata2 50 Tidak mengalir -

1 50 6,26 7,99
Pati 2 50 6,38 7,84
Modifikasi
Asetat 3 50 6,25 8 Memenuhi syarat
Rata2 50 6,30 7,94

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


KEMAMPATAN

Pengujian V0 (ml) V1 (ml) %T Keterangan

1 100 87,5 12,5

2 100 88 12
Pati Alami 12,17% < 20%
3 100 88 12

Rata2 100 87,83 12,17

1 100 93 7

2 100 92,5 7,5


Pati Modifikasi
7,33% < 20%
Asetat
3 100 92,5 7,5

Rata2 100 92,67 7,33

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


BOBOT JENIS NYATA DAN MAMPAT

BJ Mampat
Pengujian V0 (ml) V1 (ml) W (gram) BJ Nyata (gr/ml)
(gr/ml)

1 100 87,5 66,83 0,668 0,764

Pati 2 100 88 67,01 0,670 0,761


Alami
3 100 88 66,93 0,669 0,760

Rata2 100 87,83 66,92 0,669 0,762

1 100 93 69,71 0,697 0,749

Pati 2 100 92,5 68,33 0,683 0,739


Modifikasi
Asetat 3 100 92,5 69,39 0,694 0,750

Rata2 100 92,67 69,14 0,691 0,746

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


KOMPRESSIBILITAS

BJ Nyata BJ Mampat Kompresibilitas


V0 (ml) V1 (ml) W (gr)
Pengujian (gr/ml) (gr/ml) (%)

1 100 87,5 66,83 0,668 0,764 12,56

2 100 88 67,01 0,670 0,761 11,96


Pati Alami
3 100 88 66,93 0,669 0,760 11,97

Rata2 100 87,83 66,92 0,669 0,762 12,16

1 100 93 69,71 0,697 0,749 6,94

2 100 92,5 68,33 0,683 0,739 7,58


Pati
Modifikasi
3 100 92,5 69,39 0,694 0,750 7,47
Asetat
Rata2 100 92,67 69,14 0,691 0,746 7,33

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


UJI PH (POWER OF HYDROHEN)

UJI PH PATI ALAMI

Pengujian Hasil (ph)


1 8,44

2 8,33

3 8,28

Rata-rata = 8,34

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


UJI PH (POWER OF HYDROHEN)

UJI PH PATI ASETIL

Pengujian Hasil (ph)


1 4,30

2 4,33

3 4,30

Rata-rata = 4,31

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


EVALUASI TABLET NA DIKLOFENAK

Nama zat F1 F2 F3

Natrium Diklofenak (zat aktif) 10% 10% 10%

NA CMC 55% - -

PATI GANYONG TERASETIL - 55% -

AVICEL - - 30%

Mg stearat (bahan pelincir) 2% 2% 2%

TALK 3% 5% 5%

Bobot 1 tablet 750mg

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


UJI KEKERASAN

F1 ALAMI F2 MODIFIKASI F3 NA CMC

6 6 10,5

5,5 5,5 10

6 6 10

6,5 6 10

5 6,5 10,5

6 5 10

4 6 10

6 4 10,5

6 6 10,5

6 6 10,5

RATA2 5,7 RATA2 5,86 RATA2 12,5


SYARAT 7-12 KG/CM3 UNTUK BOBOT TABLET
>300MG

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


UJI KESERAGAAMAN BOBOT DAN KESERAGAMAN UKURAN

No F1 F2 F3 F1 F1 F2
1 753,4 74,74 No
756,1 Diameter Tebal Diameter Tebal Diameter Tebal
2 753,1 752,7 754,7 1 1,39 0,45 1,39 0,23 1,39 0,45
3 752,8 739,1 754,6 2 1,39 0,23 1,39 0,23 1,39 0,45
4 754,3 755,2 750,9 3 1,39 0,34 1,39 0,23 1,39 0,45
5 752,6 754,9 755,4 4 1,39 0,23 1,39 0,23 1,39 0,45
6 739,2 748,7 751,1 5 1,39 0,45 1,39 0,45 1,39 0,45
7 755,1 754,8 751,2 6 1,39 0,45 1,39 0,45 1,39 0,45
8 748,7 753,9 754,4 7 1,39 0,45 1,39 0,45 1,39 0,45
9 754,4 754,4 755,7 8 1,39 0,45 1,39 0,45 1,39 0,45
10 752,5 752,5 755,1 9 1,39 0,45 1,39 0,45 1,39 0,45
11 754,4 754,4 747,3 10 1,39 0,45 1,39 0,45 1,39 0,45
12 755,0 752,5 750,3 11 1,39 0,45 1,39 0,45 1,39 0,45
13 739,4 755,0 751,6 12 1,39 0,34 1,39 0,34 1,39 0,45
14 748,3 739,4 74,74 13 1,39 0,56 1,39 0,56 1,39 0,56
15 753,4 748,3 754,6 14 1,39 0,45 1,39 0,45 1,39 0,45
16 754,9 739,1 754,3 15 1,39 0,23 1,39 0,23 1,39 0,45
17 753,9 752,8 750,7 16 1,39 0,34 1,39 0,34 1,39 0,56
18 754,3 754,5 755,0 17 1,39 0,34 1,39 0,34 1,39 0,45
19 750,9 756,0 748,0 18 1,39 0,45 1,39 0,45 1,39 0,45
20 756,0 753,1 753,1 19 1,39 0,34 1,39 0,34 1,39 0,45
rat
752,11 751,21 751,76 20 1,39 0,56 1,39 0,34 1,39 0,45
a2

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


pembahasan

Pada penelitian ini mula mula dilakukan pemeriksaan kualitatif bahan baku yang digunakan. Dari hasil
analisis kualitatif natrium diklofenak, avicel dan magnesium stearat dapat disimpulkan bahan tersebut
telah sesuai dengan persyaratan seperti yang tertera dalam masing masing pustaka.

Selanjutnya dilakukan proses pencampurani terhadap masing-masing formula Metode yang digunakan
dalam pembuatan tablet adalah metode cetak langsung, yaitu dengan mengempa langsung campuran zat
aktif dan excipien yang sesuai tanpa perlakuan awal terlebih dahulu. mg stearat merupakan bahan yang
paling terakhir sndiri di campurkan karena jika terlalu lama akan menurunkan ikatan antar granul
(Lachman, 1990), maka pencampuran tersebut dilakukan masing masing selama 5 menit. Kemudian
granul di timbang satu persatu sesuai bobot tablet pada masing masing formula, pencetakan dilakukan
manual.

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


Hasil pemeriksaan sifat alir dan sudut diam menunjukan bahwa untuk formula 1,2 dan 3 dapat mengalir.
Dari hasil pengujian sifat alir yang paling baik adalah F2 yaitu kombinasi antara na diklofenak dan pati
ganyong asetil, hal ini disebabkan karena sifat dari pati sudah berubah. Waktu alir dalam formulasi ini
juga dapat di pengaruhi dengan penambahan avicel dalam masing masing formula semakin banyak avicel
yang digunakan akan semakin baik pula sifat alir dari suatu masa cetak, hal ini disebabkan karena semakin
meningkat kadar avicel maka jumlah fines dalam granul juga berkurang, fines memiliki sifat tidak bisa
mengalir maka dengan berkurang jumlah fines kecepatan alir juga semakin meningkat.

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


Setelah proses pencetakan selesai kemudian kemudian tablet di uji mutu fisiknya yaitu meliputi uji
kekerasan, uji kerapuhan, dan kadar na diklofenak dalam tablet. Berdasarkan hasil pengujian mutu tablet,
tablet tersebut kekerasanya meningkat seiring dengan banyaknya jumlah avicel yang di tambahkan, tetapi
nilai kerapuhan tablet berbanding terbalik dengan jumlah avicel yang di tambahkan. Meningkatnya
kekerasan tablet dikarenakan avicel memiliki sifat deformasi plastik sehingga avicel dapat melingkupi
partikel lain yang akan membentuk ikatan intra partikel saat dilakukan kompresi dan ini menjadikan ikatan
antar partikel meningkat sehingga meningkatkan kekerasan tablet dan menurunkan kerapuhan tablet
(parrot 1997).

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


Kesimpulan

Dari hasil uji pelepasan na diklofenak matrik pati ganyong modifikasi. Menunjukan bahwa diawal
pelepasan, sekain tinggi kadar avicel dalam tablet maka % pelepasan na diklofenak semakin besar. Hal ini
di perkirakan pada awal disolusi, avicel yang bersifat hidrofilik akan langsung melarut dalam media
disolusi sehingga meningkatkan penetrasi media disolusi kedalam tablet, maka semakin besar kadar
laktosa dalam tablet maka proses difusi dan disolusi na diklofenak yang ada dipermukaan juga semakin
besar.

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


DAFTAR PUSTAKA

Siswanto. A, dan Soebagyo. s,s (2006) : Optimasi Formulasi Sediaan Tablet Lepas Lambat Teofilin Den
gan Bahan Matriks HPMC, Na CMC, Dan Xanthan Gum, majalah farmasi indonesia, 17 (3),
143-148
H. Niken. A., dan Y. Dicky. A. (2013) : Isolasi Amilosa Dan Amilopektin Dari Pati Kentang, junal teknolog
i kimia dan industri, vol. 2, No. 3, hal 57-62
Singh, A.V. dan Nath. L.K. (2013) : Evaluation of chemically modified hydrophobic sago starch as a carr
ier for controlled drug delivery, Saudi pharmaceutical journal, 21.193-200
Anggraini. D., Lukman, A., Mulyani. R. (2014) : Formulasi Tablet Lepas Lambat Natrium Diklofenak Me
nggunakan Pati Pisang Kepok (Musa balbisiana L) Sebagai Matriks, Jurnal sains farmasi da
n klinik 3 (1), 25-30
Oktasari, RAC, Putri, A.P, dan Miftah, A. M, (2010) : Karakterisasi Fisik Tablet Klorfenilamina Maleat Ke
mpa Langsung Menggunakan Eksipien Pati Ganyong (Canna Indica L) Teresterifikasi, 2460-
6472
Putri, A.P, Annisa, N., Dan Aprilia, H. (2016) : Pembuatan Dan Karakterisasi Pati Asetat Dari Umbi Gan
yong (Canna Indica L). Universitas Islam Bandung
Singh, A.V dan Nath, K., L, (2012) : Evaluation Of Acetylated Moth Bean Starch As A Carrier For Contro
lled Drug Delivery, International Journal of Biological Macromolecules, 362– 368
Ratih,. H, dan Agustin,. R, (2015) : Profil Disolusi Tablet Sustained Release Natrium Diklofenak denga
n Menggunakan Matriks Metolose 90 SH 4000, Jurnal Sains Farmasi & Klinis, 1(2), 176-183

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


HASIL EVALUASI PATI

RE NDE ME N PATI

E VALUASI PATI

UJI ORGANOLEPTIS IDENTIFIKASI PATI


Bentuk = Serbuk Warna ungu : menunjukan
Warna = Putih kandungan amilopektin dalam
Bau = Tidak Berbau pati lebih banyak dari pada
Rasa = Tidak Berasa kandungan amilosa.

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


UJI KADAR AIR UJI SUDUT DIAM

Pengujian Hasil (%) Pengujian tinggi (h) Hasil (h) Tan α


Pengujian I 13,31 % h1 2,48 cm 0,95 43,53o
Pengujian II 13,66 % h2 2,48 cm 0,95 43,53o
Pengujian III 12,65 % h3 2,48 cm 0,95 43,53o
Rata-rata 13,54 % Rata-rata 4,42 cm 0,95 43,53 o

UJI WAKTU ALIR IDENTIFIKASI PATI

Pengujian Hasil (s) Pengujian V0 (Ml) V1 (Ml) %T


Pengujian I 25/8,46 = 2,95 Pengujian I 100 87 13
Pengujian II 100 89 11
Pengujian II 25/7,02 = 3,56
Pengujian III 100 87 13
Pengujian III 25/7,36 = 3,39
Rata-rata 100 87,66 12,33
Rata-rata 9,9/3 =3,3 g/detik

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


UJI BJ NYATA DAN BJ
MAMPAT
V0 V1 W BJ
BJ Nyata
Pengujian (Ml) (Ml) (gram) Mampat
(gram/Ml)
(gram/Ml)
Pengujian I 100 87 63,19 0,63 0,72
Pengujian II 100 89 64,83 0,64 0,72
Pengujian III 100 87 63,54 0,63 0,73
Rata-rata 100 87,67 63,85 0,63 0,72
UJI KOMPRESSIBILITAS

V0 (mL) V1 W %
(mL) (gram) BJ Nyata BJ Mampat Kompresibili
Pengujian %T
(gram/mL) (gram/mL) tas

Pengujian I 100 87 63,19 13 0,63 0,72 12,5


Pengujian II 100 89 64,83 11 0,64 0,72 11,11
Pengujian III 100 87 63,54 13 0,63 0,73 13,70
Rata-rata 100 87,67 63,85 12,33 0,63 0,72 12,43

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


UJI
GRANULOMETRI

PENGUJIAN 1

Bobot tiap
Mesh mesh
(gram)

20 0,00
40 0,00
60 0,29
80 0,26
100 3,13

Penampung 45,13

Total Bobot
50,63
granul

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


PENGUJIAN 1

Bobot tiap
Mesh mesh
(gram)

20 0,00
40 0,00
60 0,12
80 0,07
100 3,50

Penampung 45,76

Total Bobot
50,63
granul

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


PENGUJIAN 1

Bobot tiap
Mesh
mesh(gram)

20 0,00
40 0,04
60 0,29
80 0,23
100 4,08

Penampung 43,43

Bobot
4,64/48,07
seluruh mesh

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


UJI
PH
Pengujian Hasil (ph)
1 8,44

2 8,33

3 8,28

Rata-rata = 8,34

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


PEMBUATAN PATI TERMODIFIKASI

Pati asetat dibuat dengan mereaksikan 300 g pati kering dengan asetat
anhidrida, dengan perbandingan 1:4 Kemudian campuran ini diaduk
menggunakan magnetik stirrer selama 5 menit, tambahkan 50% larutan
NaOH sebanyak 51 g/g. Kemudian temperatur dinaikan hingga 125oC
selama 15 menit, reaksi dilakukan selama 60 menit. Reaksi diakhiri
dengan penambahan air dingin berlebih (±200-250 ml) ke dalam gelas
kimia. Pati asetilasi dikeringkan pada 50°C kemudian pati digerus dan
diayak dengan menggunakan mesh 80. (Putri, et al.,2016).

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


EVALUASI PATI TERMODIFIKASI

RE NDE ME N PATI

E VALUASI PATI

UJI ORGANOLEPTIS IDENTIFIKASI PATI


Bentuk = Serbuk Warna Biru : menunjukan
Warna = Putih kandungan amilosa dalam pati
Bau = Sedikit Bau Asam lebih banyak dari pada
Rasa = Tidak Berasa kandungan amilopektin.

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


UJI KADAR AIR UJI SUDUT DIAM
Pengujian Hasil (%) Pengujian tinggi (h) Hasil (h) Tan α
Pengujian I 8,78 %
h1 2,46 cm 0,94 43,22o
Pengujian II 8,59 %
h2 2,68 cm 1,03 45,84o
Pengujian III 9.00 %
h3 2,79 cm 1,01 46,93o
Rata-rata 8,79 %
Rata-rata 2,64 cm 1.01 45,33 o

UJI WAKTU ALIR IDENTIFIKASI PATI

Pengujian Hasil (s) Pengujian V0 (mL) V1 (mL) %T


Pengujian I 25/6,21 = 4,02 Pengujian I 100 85 17

Pengujian II 25/5,90 = 4,23 Pengujian II 100 88 13


Pengujian III 100 87 14
Pengujian III 25/5,43 = 4,60
Rata-rata 100 86,66 15,36
Rata-rata 12,85/3
=4,28/detik

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


UJI BJ NYATA DAN BJ
MAMPAT
V0 V1 W BJ
BJ Nyata
Pengujian (mL) (mL) (gram) Mampat
(gram/mL)
(gram/mL)
Pengujian I 100 85 64.79 0,64 0,76
Pengujian II 100 88 65,40 0,65 0,74
Pengujian III 100 87 63,59 0,63 0,73
Rata-rata 100 86,66 64.59 0,64 0,74
UJI KOMPRESSIBILITAS
V0 (mL) V1 W %
(mL) (gram) BJ Nyata BJ Mampat Kompresibil
Pengujian %T
(gram/mL) (gram/mL) itas

Pengujian I 100 85 64.79 17,6 0,64 0,76 15,78


Pengujian II 100 88 65,40 13,6 0,65 0,74 12,16
Pengujian III 100 87 63,59 14,9 0,63 0,73 13,69
Rata-rata 100 86,66 64,59 15,36 0,64 0,74 12,81

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


UJI GRANULOMETRI

PENGUJIAN 1

Bobot tiap
Mesh
mesh (gram)

20 0,00

40 0,00

60 0,23

80 0,20

100 4,16

Penampung 45,1

Total Bobot granul 49,69

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


PENGUJIAN 2

Bobot tiap
Mesh
mesh (gram)

20 0,00

40 0,00

60 0,26

80 0,19

100 4,11

Penampung 45,43

Total Bobot granul 49,99

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


PENGUJIAN 3

Bobot tiap
Mesh
mesh (gram)

20 0,00

40 0,00

60 0,13

80 0,21

100 3,37

Penampung 45,92

Total Bobot granul 49,63

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


UJI
PH
Pengujian Hasil (ph)
1 4,30

2 4,33

3 4,30

Rata-rata = 4,31

STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018


STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018
STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018
STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018
STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018
STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018
STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018
STFB SEMINAR PROPOSAL TA 1 2017/2018

Anda mungkin juga menyukai