Anda di halaman 1dari 8

TUGAS AKHIR

PEMROGRAMAN DASAR KELAS XI


TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN
WAJIB DIPRESENTASIKAN TANGGAL 6 – 11 MARET 2018
DATABASE MS ACCESS
• Database merupakan informasi yang tersimpan dan tersusun rapi didalam suatu tempat,
dan dapat dengan mudah kita manipuasi seperti menambah data, menghapus, mencari ,
mengatur informas yang kita butuhkan, dengan kata lain Database adalah data yang
sangat informatif baik bagi pembuat maupun pengguna database tersebut.
• Microsoft Access merupakan sebuah Database Management System (DBMS) yang
merupakan software yang dibuat oleh perusahaan yang sangat terkenal dalam
pembuatan Software yaitu Microsoft Corpration Inc.
• Software database ini merupakan software yang berlisensi yang dimana penggunaan nya
harus membayar lisensi kepada Perusahaan Pembuatnya. Software ini sudah memiliki
interface yang sangat mudah digunakan atau user friendly. Dengan menggunakan
interface yang sudah berbentuk visual atau grafical user interface (GUI) .
DATABASE
DATA GRIID
TABLE DAN
VIEW
FIELD

DATA EDIT
DESAIN
TAMBAH
DATABASE
HAPUS

LOGIN
PENGGUNA
MEMBUAT DATABASE DENGAN MS ACCESS
FIELD
TABLE
FIELD
DATABASE
FIELD
TABLE
FIELD
Membuat Query (SQL)
• Menampilkan Data yang ada didalam database SELECT * FROM
nama_tabel
• Ini menghasilkan semua data yang ada didalam database
akanditampilkan secara keseluruhan.
• Mengubah data didalam database UPDATE nama_tabel SET nama_field =
value WHERE field_kondisi
• Menyimpan Data kedalam database INSERT INTO nama_table
(nama_field) Values(‘Value1’,’value2’..’value..n’)
• Menghapus data yang ada didalam database DELETE FROM nama_tabel
WHERE field_kondisi
• WHERE ini merupakan kata kunci yang digunakan untuk memberikan
kondisi terhadap apa yang akan dilakukan
PERPUSTAKAAN

KASIR

RUMAH SAKIT

TOKO BUKU

TUGAS AKHIR
SEWA MOBIL
MEMBUAT APLIKASI

PENGOLAHAN DATA
SISWA GURU DAN TAS

I PEMESANAN HOTEL

PENDAFTARAN SISWA
BARU

PENGOLAHAN NILAI
SISWA
HALAMAN 2
HALAMAN 3
DATABASE + TABEL +
DESAIN DATABASE
FIELD
HALAMAN 1
JUDUL APLIKASI
NAMA ANGGOTA – NOABSEN
- KELAS
HALAMAN 4
HALAMAN 5
LANGKAH PEMBUATAN
SCREEN SHOT PROGRAM
RUNTUTAN DARI
KODE PROGRAM
PERTAMA HINGGA AKHIR

Anda mungkin juga menyukai