Anda di halaman 1dari 27

HIV

PUSKESMAS LENTENG AGUNG I


Apakah HIV itu ?

 HIV: Human Immunodeficiency


Virus, adalah virus yang
menyerang dan bertahap
merusak sistem kekebalan
tubuh dan berkembang menjadi
AIDS.

 “HIV tidak sama dengan AIDS”

Sang Musafir
Bagaimana
Cara Penularannya ?
Hubungan seksual dengan pengidap HIV
Penggunaan alat suntik, alat tatto, pisau
cukur dan tindik yang tercemar HIV
Transfusi darah yang
tercemar HIV
Ibu pengidap kepada
bayi yang
dikandungnya
Siapa yang dapat
menularkan HIV ?
Penderita AIDS

PENGIDAP HIV yang


masih nampak sehat
Bagaimana Tanda
Pengidap HIV ?

Hanya dapat
diketahui
dengan
pemeriksaan
darah
Apakah Selalu Ada
Gejala Pada
Seseorang yang
Tertular HIV ?
• Gejala HIV baru muncul beberapa
tahun setelah seseorang tertular HIV
(antara 3 sampai 10 tahun)
• Orang yang telah terinfeksi HIV tapi
masih tampak sehat disebut
PENGIDAP HIV
• Orang yang telah terinfeksi HIV dan
sudah memperlihatkan gejala AIDS
disebut PENDERITA AIDS
7/19/2018
Apakah AIDS itu ?
AIDS atau
Acquired Immuno
Deficiency Syndrom

adalah sekumpulan gejala penyakit yg timbul


akibat menurunnya kekebalan tubuh manusia
yg didapat (bukan keturunan) dan disebabkan
virus yg disebut Human Immunodeficiency
Virus (HIV)
Apakah Gejala AIDS ?

Ditunjukkan oleh penyakit


penyakit yang timbul
akibat penurunan
kekebalan tubuh, yaitu :
Rasa lelah yang
berkepanjangan
Sering demam (lebih
dari 38˚C) disertai
Keringat malam tanpa
sebab yang jelas
Sesak nafas dan batuk
berkepanjangan
Berat badan menurun
secara menyolok
Pembesaran
kelenjar ( di leher,
Ketiak, lipatan
paha) tanpa sebab
yang jelas
Bagaimana Cara
Pencegahan

HIV/AIDS ?
Hindarkan
hubungan
seks di luar
nikah
JAUHI
NARKOBA
Wanita yang mengidap HIV sebaiknya
tidak memberikan Asi Ekslusif kepada
anaknya
APAKAH
Pengucilan Penderita Dapat
Mencegah Penularan ?
Mengucilkan penderita
TIDAK
BERMANFAAT karena :
 AIDS tidak menular
melalui hubungan sosial
biasa.
 Dengan pengucilan
timbul rasa ketakutan
sehingga penderita
cenderung bersembunyi.
Akibatnya bahkan
memudahkan penularan
Apakah yang Dimaksud Hubungan
Sosial Biasa Tidak Menularkan AIDS

Bersalaman Berpelukan Makan Bersama

Pemakaian Toilet Renang Bersama Gigitan Serangga


Umum 25
MENGAPA Hubungan Sosial
Biasa Tidak Menularkan AIDS ?

• HIV cepat mati diluar tubuh


• Untuk menularkan perlu kontak
langsung antara cairan vagina,
sperma atau darah seseorang

Anda mungkin juga menyukai