Anda di halaman 1dari 15

dr.

Ratri Ramadianingtyas

UPK PUSKESMAS PARIT HAJI HUSIN II


PONTIANAK
Penyakit
peradangan pada
sendi yang
disebabkan oleh
tingginya asam
urat dalam tubuh.
Tanda & Gejala
Tanda & Gejala
1
Disebabkan peningkatan
kadar asam urat didalam
urin

2
Disebabkan penumpukan
kristal urat diginjal
CARA PERAWATAN
Batasi konsumsi makanan
yang mengandung protein
tinggi
Contohnya : Hati, ginjal,
limpa, babat, usus, otak,
paru, jantung, ekstrak
daging, ikan sarden, angsa,
kerang, udang kecil, tapi
konsumsilah makanan seperti
susu, telur, tahu, tempe
Batasi makanan karbohidrat
sederhana, seperti gula
aren, gula pasir, madu,
sirup, dodol, dan selai.
Tapi penuhi kebutuhan
karbohidrat dari nasi,
kentang, roti, dan ubi.
Cukupi kebutuhan cairan
(Banyak minum air putih)
Hindari alkohol
Hindari durian, alpukat,
nanas, air kelapa, dan
melinjo
Batasi sayur bayam,
buncis, kembang kol,
brokoli, jamur

Anda mungkin juga menyukai