Anda di halaman 1dari 8

L/O/G/O

MANAJEMEN PUSKESMAS

www.themegallery.com
Manajemen Puskesmas
Dokumen Dianalisis
No. Jenis Laporan / Dokumen
Tidak Ada Tidak Ya
Data Wilayah dan Fasilitas Pelayanan
1.
Kesehatan
2. Data Ketenagaan
3. Data Obat dan Bahan Habis Pakai
4. Data Peralatan Kesehatan
5. Data Pembiayaan Kesehatan
6. Data Sarana dan Prasarana Kesehatan
Data Peran Serta Masyarakat (dalam
7. bentuk kelembagaannya, misal:
posyandu, polindes dsb)
8. Data Penduduk dan Sasaran Program
9. Data Sekolah
10. Data Kesehatan Lingkungan
11. Data Kematian
12. Data Kunjungan
13. Data 10 Penyakit Terbanyak
14. Data Kejadian Luar Biasa (KLB)
Data Cakupan Program Pelayanan
15.
Kesehatan
www.themegallery.com
Data Hasil Survei Puskesmas (IKM,
Lokakarya Mini Puskesmas Bulanan
A. Lokakarya Mini Bulanan Pertama (Januari 2015)
1. Daftar Hadir
2. Penggalangan Tim
3. Informasi tentang program dan kebijakan Puskesmas
4. Informasi tentang tata cara penyusunan POA
5. Inventarisasi kegiatan Puskesmas & daerah binaan
6. Analisis beban kerja tiap petugas
7. Pembagian tugas

8. Penyusunan rencana kegiatan (POA) sesuai Rencana Pelaksanaan Kegiatan


Puskesmas (RPKP)

9. Ada kesepakatan dalam pelaksanaan kegiatan sesuai POA

10.Matrik pembagian tugas dan daerah binaan


www.themegallery.com
Lokakarya Mini Puskesmas Bulanan

B.Lokakarya Mini Bulanan Rutin

1. Daftar Hadir
2. Laporan hasil kegiatan bulan lalu
3. Informasi hasil rapat
4. Informasi program baru
5. Analisis hambatan & masalah (menggunakan
PWS)
6. Analisis sebab masalah
7. Merumuskan alternatif pemecahan masalah
8. Rencana kerja bulanan yang baru

www.themegallery.com
Lokakarya Mini Pusk (tribulanan)

A. Lokakarya Mini Tribulan Pertama (Januari 2015)


1. Daftar Hadir
2. Penggalangan Tim melalui dinamika kelompok
3. Informasi tentang program lintas sektor
4. Informasi tentang program kesehatan
5. Informasi tentang kebijakan program baru
6 Inventaris peran bantu masing-masing sektor
7. Analisis masalah peran bantu
8. Pembagian peran dan tugas masing-masing sektor
9. Kesepakatan tertulis lintas sektor terkait dalam
mendukung program kesehatan
10. Rencana kegiatan masing-masing sektor
www.themegallery.com
Lokakarya Mini Pusk (tribulanan)
B.Lokakarya Mini Tribulan Rutin
1. Daftar Hadir
2. Laporan pelaksanaan program dan dukungan sektor
3. Inventarisasi masalah/hambatan dari masing-masing sektor
4. Pelaksanaan program kesehatan
5. Pemberian informasi baru
6. Analisis masalah/hambatan
7. Merumuskan cara menyelesaikan masalah
8. Menyusun rencana kerja dan menyepakati kegiatan untuk tribulan
baru
9. Rencana kerja tribulan yang baru

10. Kesepakatan bersama

www.themegallery.com
PENILAIAN KINERJA PUSKESMAS (PKP)

A. Penilaian diisi oleh Puskesmas


1. Pengumpulan dan pengolahan data hasil kegiatan
(bulanan/tribulan)
2. Konsultasi ke Dinkes Kabupaten
3. Pembinaan dan Bimbingan dari Dinkes Kabupaten
4. Memberikan laporan perhitungan kinerja Puskesmas
5. Verifikasi data ke Dinkes Kabupaten
6. Menerima umpan balik nilai akhir Kinerja Puskesmas
7. Menyajikan hasil akhir perhitungan kegiatan dalam
bentuk Sarang Laba-laba

www.themegallery.com
PENILAIAN KINERJA PUSKESMAS (PKP)
B. Penilaian diisi oleh Dinas Kesehatan Kabupaten

1. Pemantauan Dinkes Kabupaten terhadap hasil kegiatan


bulanan (cakupan dan mutu kegiatan)

2. Menerima konsultasi, pembinaan dan bimbinan dari


Puskesmas

3. Menerima laporan perhitungan penilaian hasil kinerja


Puskesmas dan melakukan verifikasi data

4. Memberikan umpan balik nilai akhir penilaian


5. Menyajikan hasil kinerja Puskesmas (grafik batang/bar
chart)
www.themegallery.com

Anda mungkin juga menyukai