Anda di halaman 1dari 22

TK 090205

Tujuan : Mahasiswa mampu menjelaskan


prinsip-prinsip statistika dalam hal
pengambilan keputusan. Mahasiswa mampu
menyimpulkan hasil produksi melalui
interpretasi data secara statistik.

Materi :
Dasar-dasar statistika, dasar-dasar teori
peluang dan distribusi peluang, cara
pengujian data dan enterpretasinya, regresi
dan korelasi, testing hipotesa dan pengawasan
mutu produk.
 Walpole, R.E. and Myers, R.H., “Probability
and Statistics for Engineers and Scientists”, 2-
ed, London, 1976.

 Grand E.L. and Leavenworth R.S.,”Statistical


Quality Control”, Mc. Graw-Hill Book Co,
New York, 1972.
 Tugas :
 UTS :
 UAS :
 Pengawasan Mutu Pabrik :
Pengumpulan Kesimpulan
Analisa data
data

Sampel diambil dari


populasi dan
dianalisa

Populasi yang Kesimpulan dibuat


karakteristiknya diharapkan berlaku
ingin diketahui untuk populasi
DATA
DISKRIT
DATA
DATA
KONTINYU
2,2 4,1 3,5 4,5 3,2 3,7 3,0 2,6
3,4 1,6 3,1 3,3 3,8 3,1 4,7 3,7
2,5 4,3 3,4 3,6 2,9 3,3 3,9 3,1
3,3 3,1 3,7 4,4 3,2 4,1 1,9 3,4
4,7 3,8 3,2 2,6 3,9 3,0 4,2 3,5
Selang Kelas Titik Tengah Frekuensi Frekuensi Nisbi
f
1,5-1,9 1,7 2 0,050
2,0-2,4 2,2 1 0,025
2,5-2,9 2,7 4 0,100
3,0-3,4 3,2 15 0,375
3,5-3,9 3,7 10 0,250
4,0-4,4 4,2 5 0,125
4,5-4,9 4,7 3 0,075
0,4
0,35
0,3
0,25
0,2
Frekuensi Nisbi
0,15
0,1
0,05
0
1,7 2,2 2,7 3,2 3,7 4,2 4,7
Jika suatu usaha binomial dapat
menghasilkan sukses dengan
peluang p dan gagal dengan
peluang q=1-p, maka distribusi
peluang acak binomial X, yaitu
banyaknya sukses dalam
n x n x
n usaha bebas : b(x;n;p) = C x p q
x = 0 , 1 , 2 , ...........n
Jika 20 % dari kancing yang
dihasilkan oleh sebuah mesin
adalah cacat, hitung probabilitas
(peluang) bahwa dari antara 4
kancing yang dipilih secara acak,
yang akan cacat (a) 1, (b) 0, (c)
paling banyak 2.
Probabilitas sebuah kancing cacat adalah p =
0,2, kancing tanpa cacat adalah q = 1- p = 0,8.
(a) Pr{ 1 kancing cacat dari 4 kancing } = 0,4096
(b) Pr{0 kancing cacat} = 0,4096
(c) Pr{2 kancing cacat} = 0,1536. Maka
Pr{paling banyak 2 kancing cacat} =
Pr{0 kancing cacat} + Pr{1 kancing cacat} +
Pr{2 kancing cacat} =0,4096 + 0,4096 + 0,1536
= 0,9728.
Seorang wiraniaga asuransi menjual polis kepada
5 pria, semuanya berusia sama dan dalam
keadaan sehat walafiat. Sesuai dengan aktuaria
probabilitas bahwa seorang pria usia tersebut
akan tetap hidup selama 30 tahun berikutnya
adalah ²/₃ . carilah probabilitas (peluang) bahwa
dalam 30 tahun.
a. Semua 5 pria akan tetap hidup.

b. Paling sedikit 3 pria akan tetap hidup.

c. Hanya 2 pria akan tetap hidup.


d. Paling sedikit 1 pria akan tetap hidup.
Jawab :
32
243
192
243
40
243
242
243
x 
e
p( X )  ( X  0,1,2,....)
X!
Jika probabilitas bahwa
seseorang menderita reaksi
buruk akibat suntikan suatu
serum yang diberikan adalah
0,001, tentukan probilitas
bahwa dari antara 2000
individu yang akan menderita
suatu reaksi buruk (a) tepat 3
orang, (b) lebih dari 2 orang.
Pr{X orang menderita reaksi buruk} =
x e   2 x e 2

X! X!

Di mana λ =Np(2000) (0,001) =2


(a) Pr{3 orang menderita reaksi buruk}
3 2
2 e 4
 2
 0,180
3! 3e
(b) Pr{0 menderita}=
20 e2 1 21 e2 2 22 e 2 2
 2' Pr{1menderita}   2' Pr{2menderita}   20
0! e 1! e 2! e

Pr{lebih dari 2 menderita}


= 1-Pr{0 atau 1 atau 2 menderita}
=
1  (1/ e  2 / e  2 / e )  1  5 / e  0,323
2 2 2 2
Perhatikan bahwa sesuai dengan
distribusi binomial probabilitas
yang diminta adalah :

(a) 2000C3 (0,001)3 (0,999)1997

(b) 1  {2000C0 (0,001)0 (0,999)2000  2000 C1 (0,001)1 (0,999)1999  2000 C2 (0,001)2 (0,999)1998}
 N * p*q
µ=N*p
µ = 4* 0,2 = 0,8

  4 * 0,2 * 0,8  0,8


Pr{1 kancing cacat}

0,5  0,8
Z1   0,375
0,8
1,5  0,8
Z2   0,875
0,8
Pr{1 kancing cacat} = 0,1443 +0,3078 = 0,4521
µ=2
  2000 * 0,001* 0,999  1,4135

2,5  2
Z1   0,354
1,4135
3,5  2
Z2   1,061
1,4135

Pr{ 3 orang menderita reaksi buruk


=0,3554 – 0,1368 = 0,2186

Anda mungkin juga menyukai