Anda di halaman 1dari 16

ANEMIA DALAM KEHAMILAN

Pendahuluan : KEHAMILAN TRIM-III

Kebutuhan makan meningkat karena daerah yang


dialiri bertambah  hemodilusi.

Penambahan vol darah sejak kehamilan 10 mgg – 7


hari post partum:
Plasma 30%
Sel darah 18%
Hb 19%
Akibatnya terjadi: Anemia fisiologis
KEUNTUNGAN HYDREMIA
• Memenuhi kebutuhan darah yang terus meningkat
• Mengurangi beban kerja jantung
• Resistensi perifer menurun
• Tidak banyak kehilangan Fe saat persalinan
Oleh karena itu…

• Wanita hamil:
•Anemia : Hb < 10 gr%
•Pseudo Anemia : Hb 10 – 12 gr%
• Wanita tidak hamil:
•Anemia : Hb < 12 gr%
SEBAB ANEMIA DALAM KEHAMILAN

• Terutama defisiensi Fe
• Sebab lain:
•Defisiensi Asam Folat
•Defisiensi Vitamin B12
•Defisiensi Cu, Piridoxin, Vit A
•Perdarahan, parasit, Cacing tambang,
penyakit khronis dan defisiensi zat gizi
lainnya.
PENGARUH ANEMIA PADA KEHAMILAN

• Abortus
• Partus prematurus
• Perdarahan post partum karena atonia uteri
• Infeksi intra / post partum
• Decompensatio cordis
PENGARUH ANEMIA PADA HASIL
KONSEPSI
• Kematian midigoh
• Kematian perinatal
• Prematuritas
• Berat badan lahir rendah
• Gangguan pertumbuhan janin
• Kelainan bawaan
• Cadangan Fe bayi kurang
PENGARUH ANEMIA PADA KEHAMILAN,
PERSALINAN DAN NIFAS

Meningkatkan morbiditas dan


mortalitas maternal dan perinatal
MACAM-MACAM ANEMIA

•Anemia defisiensi Fe 62,3%


•Anemia megaloblastik 29,0%
•Anemia hipoplastik 8,0%
•Anemia hemolitik 0,7%
ANEMIA DEFISIENSI Fe

Paling sering terjadi


Terutama pd kehamilan trim-III
Metabolisme Fe dalam kehamilan tergantung
pada: “Dynamic Equilibrium”
PERSALINAN KEHILANGAN Fe SEBANYAK
Bayi baru lahir 400 mg
Plasenta 150 mg
Perdarahan 200 mg
Laktasi / hari 1,5 mg
Total 750 mg Fe
Hb: 0,245 Fe = 34 mg Fe
Persalinan kehilangan 220 gr Hb
Atau 39% dari Hb sebelumnya
SEBAB ANEMIA DEFIENSI Fe

Intake Fe kurang
Gangguan absorpsi usus
Ankilostomiasis
Perdarahan
DIAGNOSIS
Lemah, kunang-2, pucat dan lekas capai
Laboratoris:
Fe serum turun, TIBC naik
Fe dan ferritin sum tl turun
Ringan: normositer, normochrom
Berat: mikrositer, hipochrom
Kadang-2 bersama dengan anemia def as
folat: An dimorfis
PENGOBATAN
Tujuan: meningkatkan kadar Hb dan timbunan
ferritin dengan pemberian Fe 200 mg/hari per
oral dalam bentuk Fe sulfat, fumarat atau
glukonat.
Fe parenteral diberikan jika ada gangguan
absorpsi atau penderita datang pada
kehamilan trim-III
PENCEGAHAN
Suplementasi Fe 60 mg dan as folat 400
mikrogram/hari hasilnya lebih baik daripada:
1. As folat saja
2. As folat+Fe+Zn 30 mg
3. As folat+Fe+Zn+11mikronutr
PENGARUH SUPLEMENTASI

Prevalensi anemia trim-III turun


Anema 3 bulan post partum turun
Ferritin pada bayi naik
Panjang badan bayi dan Skor APGAR
lebih tinggi daripada plasebo

Anda mungkin juga menyukai